Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
KILAS DAERAH

Kampung Pinang Sebatang Adakan Mandi Belimau Besamo, Bupati Siak: Harus Kita Jaga dan Lestarikan

Kompas.com - 12/03/2024, 12:50 WIB
Nethania Simanjuntak,
A P Sari

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Bupati Siak Alfedri mengapresiasi penyelenggaraan Mandi Belimau Besamo di Lapangan Puja Sera Lela Raja (Peri Penyebrangan Perawang), Kampung Pinang Sebatang, Kecamatan Tualang, Senin (11/3/2024).

Ia mengatakan, kegiatan tersebut merupakan salah satu kebudayaan masyarakat Riau untuk membersihkan tubuh dan jiwa dalam menyambut Ramadhan.

"Kegiatan Mandi Belimau Besamo merupakan salah satu kebudayaan yang harus kita jaga dan lestarikan hingga ke anak cucu kita nantinya," ujar Alfedri dalam keterangan persnya, Selasa (12/3/2024).

Dalam sambutannya, Alfedri mengatakan, kedepannya kegiatan Mandi Belimau Besamo akan dimasukkan dalam acara kebudayaan tahunan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Siak.

Baca juga: Lembaga Penyiaran Siak Terima Penghargaan AMC 2024, Diskominfo Siak Utarakan Harapannya

Ia mengajak para masyarakat Kampung Pinang Sebatang dan Kabupaten Siak untuk memanfaatkan Ramadhan kali ini dengan meningkatkan ibadah, bersedekah, dan berbuat baik.

Ketua Panitia Pelaksana Mandi Belimau Besamo, Rian Permana Putra, berterima kasih atas dukungan dan bantuan dari Pemkab Siak, khususnya Bupati Siak Alfedri, yang sudah menyelenggarakan kegiatan ini secara rutin tiap tahunnya.

"Alhamdulillah, berkat bantuan dan dukungan dari semua pihak, Mandi Belimau Besamo ini bisa rutin dilaksanakan setiap tahunnya. Kami juga mengucapkan terima kasih dan selamat datang kepada Bapak Bupati Siak yang berkenan hadir langsung pada sore hari ini," ucap Putra.

Sebagai informasi, kegiatan ini dilaksanakan di sore hari, tepatnya di lapangan Pujasera Lela Raja (Peri Penyeberangan Perawang), Senin (11/3/2024).

Baca juga: Pemkab Siak Gandeng PT BSP untuk Tuntaskan Kasus Stunting

Selain membersihkan diri dengan mandi, kegiatan ini juga diisi dengan tausiah agama dan juga doa oleh Ustaz Iswanto, serta dihadiri oleh Camat Tualang Mursal, Penghulu Kampung Pinang Sebatang Arizal, dan disambut antusias oleh masyarakat Kampung Pinang Sebatang.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang


Terkini Lainnya

Maju Pilkada 2024, Anak Mantan Bupati Brebes Ikut Penjaringan 3 Parpol Sekaligus

Maju Pilkada 2024, Anak Mantan Bupati Brebes Ikut Penjaringan 3 Parpol Sekaligus

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Sedang

Regional
Banjir dan Longsor Landa Pinrang, Satu Warga Tewas, Sejumlah Rumah Warga Ambruk

Banjir dan Longsor Landa Pinrang, Satu Warga Tewas, Sejumlah Rumah Warga Ambruk

Regional
Kasus Dokter Lecehkan Istri Pasien, Pelaku Serahkan Uang Damai Rp 350 Juta ke Korban

Kasus Dokter Lecehkan Istri Pasien, Pelaku Serahkan Uang Damai Rp 350 Juta ke Korban

Regional
UNESCO Tetapkan Arsip Indarung I Semen Padang Jadi Memory of the World Committee for Asia and the Pacific

UNESCO Tetapkan Arsip Indarung I Semen Padang Jadi Memory of the World Committee for Asia and the Pacific

Regional
Golkar Buka Peluang Majunya Raffi Ahmad di Pilkada Jateng

Golkar Buka Peluang Majunya Raffi Ahmad di Pilkada Jateng

Regional
Mantan Gubernur Babel Maju Periode Kedua Usai 'Video Call' dengan Gerindra

Mantan Gubernur Babel Maju Periode Kedua Usai "Video Call" dengan Gerindra

Regional
Kisah Istri Berusia 19 Tahun di Karimun yang Tewas Dibunuh Suami dengan Batang Sikat Gigi

Kisah Istri Berusia 19 Tahun di Karimun yang Tewas Dibunuh Suami dengan Batang Sikat Gigi

Regional
Terluka akibat Terperangkap di Pohon, Seekor Monyet di Salatiga Diserahkan ke BKSDA Jateng

Terluka akibat Terperangkap di Pohon, Seekor Monyet di Salatiga Diserahkan ke BKSDA Jateng

Regional
Maju Pilkada Blora, Politikus NasDem Mendaftar ke Gerindra

Maju Pilkada Blora, Politikus NasDem Mendaftar ke Gerindra

Regional
Kebakaran Pemukiman Nelayan di Pesisir Pulau Sebatik, 29 Jiwa Kehilangan Tempat Tinggal

Kebakaran Pemukiman Nelayan di Pesisir Pulau Sebatik, 29 Jiwa Kehilangan Tempat Tinggal

Regional
Kecanduan Judi Online, Pasutri di Kubu Raya Nekat Mencuri di Minimarket

Kecanduan Judi Online, Pasutri di Kubu Raya Nekat Mencuri di Minimarket

Regional
DMI dan LPQ Kota Semarang Usulkan Mbak Ita Maju Pilkada 2024

DMI dan LPQ Kota Semarang Usulkan Mbak Ita Maju Pilkada 2024

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com