Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dana Bansos untuk Seorang Nenek di Baubau Raib, Diduga Ditilep Oknum

Kompas.com - 16/01/2024, 20:28 WIB
Defriatno Neke,
Robertus Belarminus

Tim Redaksi

BAUBAU, KOMPAS.com – Nursia (66), seorang nenek asal Kelurahan Kadolomoko, Kecamatan Kokalukuna, Kota Baubau, Sulawesi Tenggara, menelan kekecewaan akibat bantuan sosial (bansos) yang harus diterimanya di tahun 2023 tiba-tiba raib. 

Hilangnya dana bansos milik nenek tersebut bukan kebetulan, lantaran terdapat dugaan ditilep oleh oknum tidak bertanggung jawab.

“Saya sudah empat kali (terima bansos), tiga kali di kantor camat dan satu kali di kantor pos. Selanjutnya tidak pernah terima lagi bansos, tidak ada informasi juga tidak diberitahu. Pokoknya tidak ada pemberitahuan lagi,” kata Nursia, di rumahnya, Selasa (16/1/2024). 

Nursia menerima bantuan sosial bantuan pangan non tunai (BPNT) yang terdaftar pada tahun 2021. 

Baca juga: SBY Tolak Komentari Isu Pemakzulan Jokowi

Sepanjang tahun 2021, dan tahun 2022, Nursia menerima bantuan BPNT yang diserahkan langsung kepadanya. 

Namun, sejak penerima bansos dialihkan lewat rekening dan ATM di tahun 2023, Nursia justru tidak mendapatkan kartu dan ATM. 

“Saya punya teman-teman lain sudah terima, masih berlanjut mendapatkan bansos ada kartunya, ada ATM-nya. Saya tidak ada, tidak dikasih tahu pemberian kaartu saat itu sudah tidak dikasih tahu sama sekali,” ujar dia. 

Sementara itu, anak Nursia, Nuraini Tawuru Tubun, berusaha mencari tahu dengan mengecek nama ibunya sebagai penerima bansos di Dinas Sosial Kota Baubau.

Saat dicek, tertera nomor kartu dan rekening atas nama Nursia sudah transaksi dan disalurkan sepanjang tahun 2023. 

“Saya tanya sudah sama orang di Dinas Sosial artinya kalau sudah disalurkan artinya uangnya sudah ditarik, sementara mama ini tidak terima kartu atm dan buku rekeningnya,” ucap Nuraini. 

Baca juga: Di Temanggung, SBY Paparkan Prestasi Saat Jadi Presiden, Tak Suka Beri Janji Muluk

Ia dua kali mengecek datanya di Dinas Sosial dan hasilnya tetap sama, uang tersebut sudah dicairkan. 

“Kita berpikir, kenapa bisa, sementara ini mama tidak pernah menerima ini bantuan bansos di tahun 2023,” kata dia. 

Ia kemudian pergi mengecek ke bank yang menyalurkan bantuan, dari bank memberitahukannya jangan sampai ada nama yang sama, namun diterima orang lain. 

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Sedang

Regional
Banjir dan Longsor Landa Pinrang, Satu Warga Tewas, Sejumlah Rumah Warga Ambruk

Banjir dan Longsor Landa Pinrang, Satu Warga Tewas, Sejumlah Rumah Warga Ambruk

Regional
Kasus Dokter Lecehkan Istri Pasien, Pelaku Serahkan Uang Damai Rp 350 Juta ke Korban

Kasus Dokter Lecehkan Istri Pasien, Pelaku Serahkan Uang Damai Rp 350 Juta ke Korban

Regional
UNESCO Tetapkan Arsip Indarung I Semen Padang Jadi Memory of the World Committee for Asia and the Pacific

UNESCO Tetapkan Arsip Indarung I Semen Padang Jadi Memory of the World Committee for Asia and the Pacific

Regional
Golkar Buka Peluang Majunya Raffi Ahmad di Pilkada Jateng

Golkar Buka Peluang Majunya Raffi Ahmad di Pilkada Jateng

Regional
Mantan Gubernur Babel Maju Periode Kedua Usai 'Video Call' dengan Gerindra

Mantan Gubernur Babel Maju Periode Kedua Usai "Video Call" dengan Gerindra

Regional
Kisah Istri Berusia 19 Tahun di Karimun yang Tewas Dibunuh Suami dengan Batang Sikat Gigi

Kisah Istri Berusia 19 Tahun di Karimun yang Tewas Dibunuh Suami dengan Batang Sikat Gigi

Regional
Terluka akibat Terperangkap di Pohon, Seekor Monyet di Salatiga Diserahkan ke BKSDA Jateng

Terluka akibat Terperangkap di Pohon, Seekor Monyet di Salatiga Diserahkan ke BKSDA Jateng

Regional
Maju Pilkada Blora, Politikus NasDem Mendaftar ke Gerindra

Maju Pilkada Blora, Politikus NasDem Mendaftar ke Gerindra

Regional
Kebakaran Pemukiman Nelayan di Pesisir Pulau Sebatik, 29 Jiwa Kehilangan Tempat Tinggal

Kebakaran Pemukiman Nelayan di Pesisir Pulau Sebatik, 29 Jiwa Kehilangan Tempat Tinggal

Regional
Kecanduan Judi Online, Pasutri di Kubu Raya Nekat Mencuri di Minimarket

Kecanduan Judi Online, Pasutri di Kubu Raya Nekat Mencuri di Minimarket

Regional
DMI dan LPQ Kota Semarang Usulkan Mbak Ita Maju Pilkada 2024

DMI dan LPQ Kota Semarang Usulkan Mbak Ita Maju Pilkada 2024

Regional
Kampung Jawi di Semarang: Daya Tarik, Jam Buka, dan Rute

Kampung Jawi di Semarang: Daya Tarik, Jam Buka, dan Rute

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com