Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Serahkan Mushaf Al Quran Tulisan Tangan ke Masjid Raya Sheikh Zayed Solo, Presiden Jokowi Sampaikan Pesan Ini

Kompas.com - 21/09/2023, 09:55 WIB
Labib Zamani,
Dita Angga Rusiana

Tim Redaksi

SOLO, KOMPAS.com - Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyerahkan mushaf Al Quran ke Masjid Raya Sheikh Zayed Solo, Jawa Tengah, Kamis (21/9/2023).

Mushaf Alquran berukuran 2 meter x 1,5 meter ditulis tangan sejak 2017 oleh tim ahli Universitas Sains Al Quran (UNSIQ).

Direktur Operasional Masjid Raya Sheikh Zayed Solo, Munajat mengatakan, mushaf Al Quran milik Presiden Jokowi sengaja disimpan di Masjid Raya Sheikh Zayed Solo agar lebih bermanfaat.

Baca juga: Pengunjung Masjid Raya Sheikh Zayed Diprediksi Meningkat, Gibran Atur Parkir dan Siapkan Shuttle Bus

Selain bisa dilihat secara langsung pengunjung, keberadaan mushaf tersebut sekaligus memberikan semangat pengunjung untuk membaca Al Quran

Mushaf ditempatkan di ruang bunga Masjid Raya Sheikh Zayed. Pengunjung tidak bisa membuka mushaf. Nantinya ada petugas yang menjaga maupun membukakan mushaf seandainya pengunjung ingin melihatnya.

"Kita diminta untuk bagaimana Al Qurannya itu lebih bermanfaat. Kan dilihat banyak orang, menyemangati banyak orang," kata Munajat dikonfirmasi Kompas.com di Solo, Jawa Tengah, Kamis.

Munajat mengaku, sudah membuat rencana agar mushaf Al Quran itu bermanfaat. Mushaf Al Quran itu akan dibuka setiap hari dan dibaca.

"Kita sudah membuat beberapa planning. Salah satunya setiap hari dibuka (mushaf Al Quran). Setiap dibuka itu lah nanti yang akan dibaca. Termasuk muratalnya itu juga yang dibuka," ungkap dia.

Rencananya, lanjut Munajat, mushaf Al Quran itu akan dibaca sebelum masuk azan sambil menunggu waktu salat.

"Nanti misalnya sebelum masuk azan sambil menunggu dibacakan ayat yang sedang dibuka," jelas dia.

Munajat mengungkap, dalam penyerahan itu Presiden Jokowi berpesan agar mushaf Al Quran memberikan manfaat kepada pengunjung. Sekaligus memberikan semangat dan kecintaan mereka terhadap Alquran.

"Harapan beliai ini ditaruh di masjid lebih bermanfaat dan lebih menyemangati dan menumbuhkan kecintaan masyarakat Solo terhadap Al Quran," kata Munajat.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Cerita Peltu Zainuri, Dapat Hadiah Umroh dari Pangdam XIV Hasanuddin karena Turunkan Angka Stunting di Luwu Utara

Cerita Peltu Zainuri, Dapat Hadiah Umroh dari Pangdam XIV Hasanuddin karena Turunkan Angka Stunting di Luwu Utara

Regional
Kapal Nelayan dari Bangka Barat Karam Digulung Laut Jawa, 3 Awak Hilang

Kapal Nelayan dari Bangka Barat Karam Digulung Laut Jawa, 3 Awak Hilang

Regional
Perjalanan LRS, 10 Tahun Jadi Kurir Narkoba, Tertangkap Saat Bawa 18 Gram Sabu

Perjalanan LRS, 10 Tahun Jadi Kurir Narkoba, Tertangkap Saat Bawa 18 Gram Sabu

Regional
TKI Banyumas Meninggal di Jepang, Keluarga Sempat Kesulitan Biaya Pemulangan Jenazah

TKI Banyumas Meninggal di Jepang, Keluarga Sempat Kesulitan Biaya Pemulangan Jenazah

Regional
Penyelewengan Dana Covid-19 RSUD Nunukan, Jaksa Kembali Temukan Kerugian Negara

Penyelewengan Dana Covid-19 RSUD Nunukan, Jaksa Kembali Temukan Kerugian Negara

Regional
Berawal dari Curhat, 2 Pelajar SMA di Tegal Dilecehkan Guru di Laboratorium Sekolah

Berawal dari Curhat, 2 Pelajar SMA di Tegal Dilecehkan Guru di Laboratorium Sekolah

Regional
Rebutan Lahan Parkir, Seorang Pria di Palembang Dibacok

Rebutan Lahan Parkir, Seorang Pria di Palembang Dibacok

Regional
Jokowi Pimpin Upacara Hari Kelahiran Pancasila di Dumai, Kenakan Baju Adat Melayu

Jokowi Pimpin Upacara Hari Kelahiran Pancasila di Dumai, Kenakan Baju Adat Melayu

Regional
Golkar Usung Sekar Tandjung untuk Pilkada Solo

Golkar Usung Sekar Tandjung untuk Pilkada Solo

Regional
Gunung Ibu di Maluku Utara Meletus, Keluarkan Abu 5 Km

Gunung Ibu di Maluku Utara Meletus, Keluarkan Abu 5 Km

Regional
11 Program Intervensi Spesifik dan Sensitif untuk Turunkan Stunting di Kota Tangerang

11 Program Intervensi Spesifik dan Sensitif untuk Turunkan Stunting di Kota Tangerang

Regional
Penabrak Lari yang Tewaskan Pelajar di Pekanbaru Ditangkap

Penabrak Lari yang Tewaskan Pelajar di Pekanbaru Ditangkap

Regional
Aktivis Fatayat NU Jatim Berebut Rekomendasi Nasdem untuk Pilkada Jember

Aktivis Fatayat NU Jatim Berebut Rekomendasi Nasdem untuk Pilkada Jember

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 1 Juni 2024, dan Besok : Siang Ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 1 Juni 2024, dan Besok : Siang Ini Hujan Ringan

Regional
Kesaksian Kembaran Korban Pelajar SMP yang Dikeroyok hingga Meninggal di Kota Batu

Kesaksian Kembaran Korban Pelajar SMP yang Dikeroyok hingga Meninggal di Kota Batu

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com