Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Penumpang Kapal Klotok yang Hilang di Sungai Barito Ditemukan Tewas Tenggelam

Kompas.com - 21/02/2023, 13:49 WIB
Andi Muhammad Haswar,
Ardi Priyatno Utomo

Tim Redaksi

MARTAPURA, KOMPAS.com - Pencarian terhadap salah seorang penumpang perahu mesin atau klotok yang tenggelam di Sungai Barito, Kecamatan Aluh-aluh, Kabupaten Banjar, Kalimantan Selatan (Kalsel) akhirnya membuahkan hasil.

Salah seorang penumpang yang sebelumnya dilaporkan hilang ditemukan dalam kondisi meninggal, setelah pencarian dilakukan selama 2 hari.

Baca juga: Klotok Pencari Ikan yang Ditumpangi 5 Orang Tenggelam di Sungai Barito, Seorang Dilaporkan Hilang

Kepala Kantor Basarnas Banjarmasin, Al Amrad mengatakan, korban ditemukan tak jauh dari lokasi tenggelamnya klotok.

"Jasad korban ditemukan tim gabungan berjarak 100 meter dari lokasi tempat kejadian korban hilang," ujar Al Amrad kepada wartawan, Selasa (21/2/2023).

Korban kata Al Amrad bernama Jamal. Saat klotok dihantam gelombang, korban dan 4 penumpang lainnya berusaha menyelamatkan diri dengan cara berenang ke tepian sungai.

"Namun nahas, Jamal tak sampai ke tepian dan hilang. Sementara 4 lainnya berhasil selamat," jelasnya.

Setelah ditemukan, jasad Jamal kemudian langsung diserahkan ke pihak keluarga untuk dimakamkan.

"Setelah korban dievakuasi menuju rumah duka, tim SAR gabungan menutup operasi SAR dan mereka kembali ke kesatuan masing masing," pungkasnya.

Sebelumnya diberitakan, sebuah klotok Pencari ikan berpenumpang 5 orang tenggelam di Sungai Barito, Kabupaten Banjar, Kalsel setelah dihantam gelombang.

Sebelum tenggelam, klotok mengalami mati mesin sehingga sempat terombang ambing beberapa saat.

Akibat kejadian itu, seorang penumpang dilaporkan hilang sementara 4 lainnya berhasil selamat.

Baca juga: Siswa SMK di Lamongan Tewas Tenggelam Usai Perahu yang Ditumpanginya Terbalik di Waduk

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Sakit Hati Hubungan Asmara Tak Direstui, Pria di Kalsel Sebar Foto dan Video Asusila Mantan Kekasih

Sakit Hati Hubungan Asmara Tak Direstui, Pria di Kalsel Sebar Foto dan Video Asusila Mantan Kekasih

Regional
Pemuda di Kalsel Perkosa Nenek 54 Tahun, Pelaku Ternyata Residivis Kasus yang Sama

Pemuda di Kalsel Perkosa Nenek 54 Tahun, Pelaku Ternyata Residivis Kasus yang Sama

Regional
Kasus Korupsi Internet Desa, Hakim Tolak Gugatan Praperadilan Mantan Wabup Flores Timur

Kasus Korupsi Internet Desa, Hakim Tolak Gugatan Praperadilan Mantan Wabup Flores Timur

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Selasa 4 Juni 2024, dan Besok : Malam Ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Selasa 4 Juni 2024, dan Besok : Malam Ini Hujan Ringan

Regional
Bubarkan Demonstran Pakai Parang, Bupati Halmahera Utara Mengaku untuk Lindungi Tamu di Rumahnya

Bubarkan Demonstran Pakai Parang, Bupati Halmahera Utara Mengaku untuk Lindungi Tamu di Rumahnya

Regional
Dua Anggota Gangster Pelaku Pembacokan Pemuda di Semarang Ditangkap, Empat Masih Buron

Dua Anggota Gangster Pelaku Pembacokan Pemuda di Semarang Ditangkap, Empat Masih Buron

Regional
Mantan Wali Kota Bima Divonis 7 Tahun Penjara atas Kasus Korupsi

Mantan Wali Kota Bima Divonis 7 Tahun Penjara atas Kasus Korupsi

Regional
Pekerjakan Remaja di Salon Pijat Plus, Mucikari di Semarang Jadi Tersangka

Pekerjakan Remaja di Salon Pijat Plus, Mucikari di Semarang Jadi Tersangka

Regional
Sopir Mengantuk, Brio Terjun ke Saluran Irigasi di Kulon Progo

Sopir Mengantuk, Brio Terjun ke Saluran Irigasi di Kulon Progo

Regional
Loncat ke Sungai Jajar, Bocah SD di Demak Ditemukan Meninggal Dunia

Loncat ke Sungai Jajar, Bocah SD di Demak Ditemukan Meninggal Dunia

Regional
[POPULER REGIONAL] Respons Sandiaga Uno soal Putusan MA | Bus Wisata Terguling di Tawangmangu

[POPULER REGIONAL] Respons Sandiaga Uno soal Putusan MA | Bus Wisata Terguling di Tawangmangu

Regional
PSI Beri Sinyal Dukung Kapolda Luthfi Maju Pilkada Jateng

PSI Beri Sinyal Dukung Kapolda Luthfi Maju Pilkada Jateng

Regional
Komnas HAM: 41 Kasus Kekerasan Terjadi di Papua hingga Juni 2024, 53 Orang Jadi Korban

Komnas HAM: 41 Kasus Kekerasan Terjadi di Papua hingga Juni 2024, 53 Orang Jadi Korban

Regional
Tolak Ganti Rugi Rp 5,3 Miliar, Warga Wadas: Tanah Bisa Jangka Panjang, Kalau Uang Cepat Habis

Tolak Ganti Rugi Rp 5,3 Miliar, Warga Wadas: Tanah Bisa Jangka Panjang, Kalau Uang Cepat Habis

Regional
Bentuk Gunung Api di Indonesia dan Contohnya

Bentuk Gunung Api di Indonesia dan Contohnya

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com