Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Modus Pernikahan Palsu, 3 Perempuan di Singkawang Raup Uang Belasan Juta Rupiah dan Perhiasan Emas

Kompas.com - 13/01/2023, 16:30 WIB
Rachmawati

Editor

KOMPAS.com - Tiga perempuan di Singkawang, Kalimantan Barat melakukan penipuan dengan modus pernikahan palsu dan meraup uang belasan juta rupiah dan perhiasan emas dari korban.

Mereka berkomplot menipu keluarga yang ingin menikahkan anggota keluarganya yang ingin menikahkan anggota keluarganya.

Namun sebelum pernikahan digelar, didahului dengan pertunangan.

Tiga perempuan tersebut adalah PJM yang mengaku sebagai mak comblang dan LD, gadis yang akan dinikahkan serta TCT yang hadir dalam pertunangan.

Baca juga: Pecatan TNI di Singkawang Ditangkap karena Edarkan Sabu

Dalam konferensi pers di Mapolres Singkawang, Waka Polres Singkawang, Kompol Raden Real Mahendra menjelaskan, penipuan tersebut berawal dari seorang wanita berinisial PJM yang mengaku sebagai mak comblang.

PJM kemudian mendatangi kediaman korban berinisial LD karena mendapat informasi ibunda LD sedang mencarikan jodoh untuk LD.

Kepada korban, PJM mengatakan ada seorang gadis yang bersedia dijodohkan yakni VB. Menurut PJM, VB yang belakangan diketahui sebagai LD berusia 20 tahun dan belum menikah.

"PJM ini mengaku sebagai mak comblang, mendatangi kediaman korban sebanyak empat kali, dan menyampaikan ada seorang wanita yang bersedia dijodohkan," ungkap Kompol Raden Real Mahendra di Mapolres Singkawang, Jumat (13/1/2023).

Baca juga: RS Abdul Azis Singkawang Kebanjiran, 86 Pasien Terdampak

LD pun mau menikah dengan VB yang belakangan ditetapkan sebagai tersangka. LD dan VB pun bersepakat untuk bertunangan.

Untuk mempersiapkan pertunangan itu, LD dan VB pun berbelanja perhiasan dan barang-barang lainnya. Keduanya pun bertunangan dengan dihadiri seorang tersangka lainnya berinisial TCT.

Seusai bertunangan, LD menyerahkan VB perhiasan dan uang tunai sebesar lebih dari Rp 12 juta.

Usai pertunangan, para tersangka ini kemudian menghilang dan tak dapat dihubungi oleh LD. Merasa ditipu, LD kemudian melaporkan para tersangka.

Dari pengakuan para pelaku kepada polisi, uang tersebut dibagikan kepada masing-masing pelaku dengan nomilan berbeda-beda

Baca juga: Seorang Tatung di Singkawang yang Ditemukan Tewas Pernah Lakukan Percobaan Bunuh Diri

Artikel ini telah tayang di TribunPontianak.co.id dengan judul BREAKING NEWS - Modus Pernikahan Palsu, 3 Wanita di Singkawang Ini Tipu Seorang Pria

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ketum GP Ansor Gus Addin Sebut Haerul Amri Aktivis Sejati NU

Ketum GP Ansor Gus Addin Sebut Haerul Amri Aktivis Sejati NU

Regional
Polisi Buru Selebgram soal Arisan Bodong di Bengkulu, Kerugian Rp 2 Miliar

Polisi Buru Selebgram soal Arisan Bodong di Bengkulu, Kerugian Rp 2 Miliar

Regional
Hadi Santoso Gantikan Quatly Abdulkadir Alkatiri Jadi Wakil Ketua DPRD Jateng

Hadi Santoso Gantikan Quatly Abdulkadir Alkatiri Jadi Wakil Ketua DPRD Jateng

Regional
Terobos Palang Pintu, Motor Terserempet Kereta di Banyumas, 2 Orang Tewas

Terobos Palang Pintu, Motor Terserempet Kereta di Banyumas, 2 Orang Tewas

Regional
Laporkan Pelecehan Seksual, Mahasiswi PKL Jadi Tersangka UU ITE

Laporkan Pelecehan Seksual, Mahasiswi PKL Jadi Tersangka UU ITE

Regional
4 Selat Strategis Pelayaran Dunia yang Ada di Kawasan Indonesia

4 Selat Strategis Pelayaran Dunia yang Ada di Kawasan Indonesia

Regional
Bocah SD di Brebes Diduga Jadi Korban Pencabulan Tetangga, Modus Pelaku Pinjamkan Ponsel

Bocah SD di Brebes Diduga Jadi Korban Pencabulan Tetangga, Modus Pelaku Pinjamkan Ponsel

Regional
Pengangguran Terbanyak di Banten Lulusan SMK, BPS: Lulusan SD Paling Banyak Bekerja

Pengangguran Terbanyak di Banten Lulusan SMK, BPS: Lulusan SD Paling Banyak Bekerja

Regional
Kasus Ayah Perkosa Anak Terungkap saat Korban Ketakutan di Pojok Ruangan

Kasus Ayah Perkosa Anak Terungkap saat Korban Ketakutan di Pojok Ruangan

Regional
Ratusan Ribu Suara Pemilu di Babel Tidak Sah, KPU Siapkan Pengacara

Ratusan Ribu Suara Pemilu di Babel Tidak Sah, KPU Siapkan Pengacara

Regional
2.540 Ekor Burung Liar Diselundupkan ke Jawa, Diduga Hasil Perburuan Hutan Lampung

2.540 Ekor Burung Liar Diselundupkan ke Jawa, Diduga Hasil Perburuan Hutan Lampung

Regional
HUT Ke-477 Kota Semarang, Pemkot Semarang Beri Kemudahan Izin Nakes lewat Program L1ON

HUT Ke-477 Kota Semarang, Pemkot Semarang Beri Kemudahan Izin Nakes lewat Program L1ON

Kilas Daerah
Polda NTT Bentuk Tim Gabungan Ungkap Kasus Penemuan Mayat Terbakar di Kota Kupang

Polda NTT Bentuk Tim Gabungan Ungkap Kasus Penemuan Mayat Terbakar di Kota Kupang

Regional
Ketua Nasdem Sumbar Daftar Pilkada Padang 2024

Ketua Nasdem Sumbar Daftar Pilkada Padang 2024

Regional
Sopir Innova Tewas Diduga Serangan Jantung dan Tabrak 2 Mobil di Solo

Sopir Innova Tewas Diduga Serangan Jantung dan Tabrak 2 Mobil di Solo

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com