Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

3 Hari Hilang, 2 Bocah di Tebo Ditemukan 35 Kilometer dari Lokasi Hanyut

Kompas.com - 16/12/2022, 23:21 WIB
Jaka Hendra Baittri,
Reni Susanti

Tim Redaksi

JAMBI, KOMPAS.com - Setelah tiga hari mencari, tim SAR gabungan menemukan korban anak yang hanyut di Tebo.

Korban kedua ditemukan 35 kilometer dari lokasi hanyut. Sedangkan korban pertama ditemukan tak jauh dari lokasi awal hanyut.

Kepala Bidang Pengendalian Bencana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Tebo, Anton, membenarkan hal tersebut. Korban langsung dibawa ke rumah duka.

Baca juga: Upaya Melepaskan Diri dari Penambang Emas Ilegal di Jambi, dari Bertani Kakao hingga Padi

Mereka adalah Kadapi (8) dan Rizky (8). Jenazah Kadafi ditemukan Kamis (15/12/2022) pukul 09.00 WIB. Sedangkan Rizky (8) ditemukan pada hari kedua pencarian.

Kronologi

Anton menghubungi kantor Basarnas Jambi pada Selasa (13/12/2022) pukul 11.15 terkait informasi membahayakan. Yakni dua orang anak tenggelam di Sungai Batanghari, tepatnya Desa Terito, Kabupaten Tebo.

Kornelis, Kepala Kantor Basarnas Jambi menjelaskan, kejadian bermula pada pukul 10.00 WIB.

"Awalnya korban bernama Rizky terpeleset dan jatuh ke sungai saat bermain. Selanjutnya Kadapi hendak menolong korban, tetapi ikut terbawa arus sungai dan tenggelam," beber Kornelis.

Baca juga: Alih Fungsi Lahan Pertanian Jadi Tambang Emas, Jambi Defisit Beras

Setelah timnya mengetahui kejadian tersebut, pukul 11.35 WIB, tim dari Pos SAR Bungo bergerak menuju lokasi kejadian. 

Mereke ke lokasi dengan membawa peralatan seperti rescue truck, rubber boat, peralatan water rescue, peralatan medis, peralatan evakuasi, dan peralatan komunikasi dengan estimasi jarak tempuh sekitar 60 kilometer atau 2 jam perjalanan. 

Pada hari kedua pukul 10.00 WIB, tim SAR gabungan dan masyarakat menemukan 1 korban atas nama Rizky. Korban ditemukan tidak jauh dari lokasi kejadian yaitu sekitar 20 meter.

Selanjutnya korban dievakuasi menuju rumah duka. Kemudian tim SAR gabungan melanjutkan pencarian 1 korban atas nama kadapi.

Pada 15 Desember 2022 pukul 09.00 WIB atau memasuki hari ke 3 pencarian, tim SAR dan masyarakat menemukan korban yang sebelumnya dikabarkan terseret arus dan tenggelam di Sungai Batanghari, Kabupaten Tebo.

Korban atas nama kadapi. Korban kedua ini ditemukan sekitar 35 kilometer dari lokasi kejadian dalam keadaan meninggal dunia.

Selanjutnya tim SAR gabungan langsung mengevakuasi korban menggunakan ambulans untuk diserahkan ke pihak keluarga korban.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bertaruh Nyawa Tanpa Asuransi, Relawan Tagana Ini Pernah Dijarah Saat Bertugas

Bertaruh Nyawa Tanpa Asuransi, Relawan Tagana Ini Pernah Dijarah Saat Bertugas

Regional
Tutupi Tato, Maling Motor di Semarang Pakai Daster Neneknya Saat Beraksi

Tutupi Tato, Maling Motor di Semarang Pakai Daster Neneknya Saat Beraksi

Regional
Petualangan 'Geng Koboi' di Lampung Usai Setelah 11 Kali Mencuri Sepeda Motor

Petualangan "Geng Koboi" di Lampung Usai Setelah 11 Kali Mencuri Sepeda Motor

Regional
Rumah Tempat Usaha Pembuatan Kerupuk di Cilacap Terbakar

Rumah Tempat Usaha Pembuatan Kerupuk di Cilacap Terbakar

Regional
6 Orang Mendaftar di PDI-P untuk Pilkada Demak, Ada Inkumben Bupati

6 Orang Mendaftar di PDI-P untuk Pilkada Demak, Ada Inkumben Bupati

Regional
Tak Ada yang Mendaftar, Pilkada Sumbar Dipastikan Tanpa Calon Perseorangan

Tak Ada yang Mendaftar, Pilkada Sumbar Dipastikan Tanpa Calon Perseorangan

Regional
Pria yang Ditemukan Terikat dan Penuh Lumpur di Semarang Diduga Korban Penganiayaan

Pria yang Ditemukan Terikat dan Penuh Lumpur di Semarang Diduga Korban Penganiayaan

Regional
Pj Gubernur Riau Berupaya Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir Bandang di Sumbar

Pj Gubernur Riau Berupaya Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir Bandang di Sumbar

Regional
Cerita Perawat di NTT, Berjalan Kaki Belasan Kilometer demi Selamatkan Ibu Melahirkan Bayi Kembar di Pelosok Manggarai Timur

Cerita Perawat di NTT, Berjalan Kaki Belasan Kilometer demi Selamatkan Ibu Melahirkan Bayi Kembar di Pelosok Manggarai Timur

Regional
Sempat Jadi Tersangka, Warga Jambi Pembunuh Begal Akhirnya Dibebaskan

Sempat Jadi Tersangka, Warga Jambi Pembunuh Begal Akhirnya Dibebaskan

Regional
KPU Pastikan Pilkada Kendal Tidak Diikuti Calon Independen

KPU Pastikan Pilkada Kendal Tidak Diikuti Calon Independen

Regional
Eks Komisioner KPU Batal Daftar Calon Independen Pilkada Magelang

Eks Komisioner KPU Batal Daftar Calon Independen Pilkada Magelang

Regional
Komplotan Maling Minimarket di Semarang Masih Bocah, Kasus Berujung Damai

Komplotan Maling Minimarket di Semarang Masih Bocah, Kasus Berujung Damai

Regional
Terlindas Mobil Pemadam, Petugas Damkar di Tegal Kritis

Terlindas Mobil Pemadam, Petugas Damkar di Tegal Kritis

Regional
Calon Perseorangan Serahkan Bukti Dukungan untuk Pilkada Pandeglang dan Tangerang

Calon Perseorangan Serahkan Bukti Dukungan untuk Pilkada Pandeglang dan Tangerang

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com