Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Saldo 34 Nasabah Tiba-tiba Rp 0, Bank Sulselbar Janji Kembalikan dalam 40 Hari Kerja

Kompas.com - 14/11/2022, 13:59 WIB
Himawan,
Robertus Belarminus

Tim Redaksi

MAMUJU, KOMPAS.com - Sebanyak 34 nasabah Bank Sulselbar Cabang Mamuju, Sulawesi Barat, kini telah mengadu kehilangan uang tabungan di rekening mereka setelah isi saldonya menjadi nol rupiah. 

Jumlah ini bertambah empat setelah pihak bank menggelar pertemuan tertutup dengan nasabah pada Jumat (11/11/2022). 

Tim Legal Bank Sulselbar Faisal Satria mengatakan, pihaknya meminta waktu selama masa 40 hari kerja sejak pertama kali dilaporkan untuk mengganti uang nasabah. 

Hal ini, kata dia, mengacu pada Peraturan Jasa Otoritas Keuangan (POJK) Nomor 18 Tahun 2018.

Baca juga: Awalnya Saldo Rp 2 Miliar lalu Jadi Nol, Nasabah Diduga Ditipu Oknum Pegawai Bank Sulselbar

"Sesuai kesepakatan pertemuan kemarin dengan nasabah bahwa kami masih melakukan pendalaman dan penelusuran terlebih dahulu dan menyesuaikan dengan batas waktu pengaduan pelayanan konsumen sebagaimana POJK yang berlaku," ujar Faisal kepada wartawan pada Senin (14/11/2022). 

Faisal menuturkan bahwa penelusuran dan pendalaman data nasabah juga berbarengan dengan laporan pihaknya di Kejaksaan.

Jika pencocokan data nasabah selesai sebelum masa 40 hari kerja berakhir maka pihaknya tetap akan melakukan pengembalian. 

Namun, Faisal mengacu laporan yang dilayangkan nasabah ke pihak kepolisian memperlambat langkah pihaknya untuk melakukan penelusuran data nasabah itu sendiri. 

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Dirundung, Puluhan Siswi SMA Wira Bhakti Gorontalo Lari dari Sekolah

Dirundung, Puluhan Siswi SMA Wira Bhakti Gorontalo Lari dari Sekolah

Regional
Dituding Lecehkan Gadis Pemohon KTP, ASN Disdukcapil Nunukan: Saya Tidak Melakukan Itu

Dituding Lecehkan Gadis Pemohon KTP, ASN Disdukcapil Nunukan: Saya Tidak Melakukan Itu

Regional
Longsor di Pinrang, Batu Seukuran Mobil dan Pohon Tumbang Tutupi Jalan

Longsor di Pinrang, Batu Seukuran Mobil dan Pohon Tumbang Tutupi Jalan

Regional
Transaksi Seksual di Balik Pembunuhan Gadis Muda Dalam Lemari di Cirebon

Transaksi Seksual di Balik Pembunuhan Gadis Muda Dalam Lemari di Cirebon

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Sedang

Regional
Lontaran Pijar Gunung Ibu Capai 1.000 Meter di Bawah Bibir Kawah

Lontaran Pijar Gunung Ibu Capai 1.000 Meter di Bawah Bibir Kawah

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang Ini Berawan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang Ini Berawan

Regional
Mati Terkena Tombak, Bangkai Paus Kerdil Terdampar di Botubarani

Mati Terkena Tombak, Bangkai Paus Kerdil Terdampar di Botubarani

Regional
Ibu Melahirkan di Ambulans karena Jalan Rusak, Dinkes Kalbar Bersuara

Ibu Melahirkan di Ambulans karena Jalan Rusak, Dinkes Kalbar Bersuara

Regional
[POPULER NUSANTARA] Pabrik Sepatu Bata di Karawang Tutup | Kades di Blora Tewas Tersengat Listrik

[POPULER NUSANTARA] Pabrik Sepatu Bata di Karawang Tutup | Kades di Blora Tewas Tersengat Listrik

Regional
Ketiduran Sambil Bawa Emas, Nenek 87 Tahun Jadi Korban Perampokan

Ketiduran Sambil Bawa Emas, Nenek 87 Tahun Jadi Korban Perampokan

Regional
Kemenkes Berikan Beasiswa Kedokteran Khusus untuk Anak Asli Natuna

Kemenkes Berikan Beasiswa Kedokteran Khusus untuk Anak Asli Natuna

Regional
Banjir Sembakung Jadi Perhatian Nasional, Pemda Nunukan Dapat Bantuan 213 Unit Rumah dari BNPP

Banjir Sembakung Jadi Perhatian Nasional, Pemda Nunukan Dapat Bantuan 213 Unit Rumah dari BNPP

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com