Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Satu ABK Blue Dragon 12 Masih Belum Ditemukan, Tim SAR Lanjutkan Pencarian Besok

Kompas.com - 24/07/2022, 22:01 WIB
Ahmad Riyadi,
Khairina

Tim Redaksi

SEPAKU, KOMPAS.com – Satu ABK Blue Dragon 12 bernama Erol Samallo yang ikut tenggelam saat insiden tugboat tersebut meledak dan terbakar pada Sabtu (23/7/2022) di Perairan Semoi, Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur sampai saat ini belum ditemukan.

Kepala Basarnas Kaltim, Melkianus Kotta mengatakan jajarannya dibantu dengan Lanal Balikpapan, Polairud Polda Kaltim, Polsek Sepaku serta jajaran relawan telah memulai pencarian sejak pagi dengan melakukan penyisiran di sekitar area tenggelamnya tugboat Blue Dragon 12 yakni di Anak Sungai Semoi.

“Tim melakukan penyisiran ke arah barat dengan menggunakan rubber boat. Tim juga dibantu oleh jajaran Polairud Penajam dan kapal Lanal Balikpapan,” katanya pada Minggu (24/7/2022).

Baca juga: ABK Korban Tugboat Meledak di Kaltim Masih Dicari, Diduga Berada di Dalam Kapal

Hingga pukul 12.00 wita Tim SAR Gabungan belum menemukan korban. Kemudian tim pun menerjunkan tim penyelaman pertama di sekitar lokasi kejadian pada pukul 13.00 wita. Namun tetap saja korban masih belum ditemukan.

“Tim penyelaman shorty pertama turun di sekitar lokasi kejadian. Namun hingga pukul 14.30 wita hasilnya nihil dan visibility zero,” tutur pria yang akrab disapa Melki.

Baca juga: Tugboat Meledak di Perairan Penajam Paser Utara, 10 ABK Selamat, 1 Orang Masih Hilang

Hingga pukul 17.30 Wita tim masih belum menemukan tanda-tanda keberadaan korban. Seluruh jajaran pun disiagakan untuk melanjutkan pencarian pada Senin pagi (25/7/2022).

“Pencarian kami lanjutkan besok (25/7/2022) dengan area yang lebih luas lagi,” pungkasnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pilkada Banyumas, PDI-P Buka Pintu Koalisi dengan Partai Lain

Pilkada Banyumas, PDI-P Buka Pintu Koalisi dengan Partai Lain

Regional
[POPULER NUSANTARA] Pensiunan PNS Tiba-tiba Jadi WN Malaysia | Kerangka Manusia Berpeci di Gunung Slamet

[POPULER NUSANTARA] Pensiunan PNS Tiba-tiba Jadi WN Malaysia | Kerangka Manusia Berpeci di Gunung Slamet

Regional
Polisi Masih Buru Pembuang Bayi dalam Ember di Semarang

Polisi Masih Buru Pembuang Bayi dalam Ember di Semarang

Regional
Penuturan Eks Anggota OPM yang Kembali ke NKRI: Ingin Perbaiki Keluarga dan Kehidupan

Penuturan Eks Anggota OPM yang Kembali ke NKRI: Ingin Perbaiki Keluarga dan Kehidupan

Regional
Oknum HRD di Halmahera Selatan Diduga Pakai Data 45 Karyawan untuk Pinjol

Oknum HRD di Halmahera Selatan Diduga Pakai Data 45 Karyawan untuk Pinjol

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Selasa 7 Mei 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Selasa 7 Mei 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Petir

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Selasa 7 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Selasa 7 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Petir

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Selasa 7 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Selasa 7 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Ketum GP Ansor Gus Addin Sebut Haerul Amri Aktivis Sejati NU

Ketum GP Ansor Gus Addin Sebut Haerul Amri Aktivis Sejati NU

Regional
Polisi Buru Selebgram soal Arisan Bodong di Bengkulu, Kerugian Rp 2 Miliar

Polisi Buru Selebgram soal Arisan Bodong di Bengkulu, Kerugian Rp 2 Miliar

Regional
Hadi Santoso Gantikan Quatly Abdulkadir Alkatiri Jadi Wakil Ketua DPRD Jateng

Hadi Santoso Gantikan Quatly Abdulkadir Alkatiri Jadi Wakil Ketua DPRD Jateng

Regional
Terobos Palang Pintu, Motor Terserempet Kereta di Banyumas, 2 Orang Tewas

Terobos Palang Pintu, Motor Terserempet Kereta di Banyumas, 2 Orang Tewas

Regional
Laporkan Pelecehan Seksual, Mahasiswi PKL Jadi Tersangka UU ITE

Laporkan Pelecehan Seksual, Mahasiswi PKL Jadi Tersangka UU ITE

Regional
4 Selat Strategis Pelayaran Dunia yang Ada di Kawasan Indonesia

4 Selat Strategis Pelayaran Dunia yang Ada di Kawasan Indonesia

Regional
Bocah SD di Brebes Diduga Jadi Korban Pencabulan Tetangga, Modus Pelaku Pinjamkan Ponsel

Bocah SD di Brebes Diduga Jadi Korban Pencabulan Tetangga, Modus Pelaku Pinjamkan Ponsel

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com