Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lada Belitung yang Mendunia...

Kompas.com - 25/06/2022, 12:12 WIB
David Oliver Purba

Editor

Peran Pemkab Belitung dan kerja sama dengan petani

Vivi mengatakan, tingginya permintaan membuat pasokan dari kebun sendiri tak cukup. Untuk itu, Vivi bermitra dengan kelompok petani dan koperasi di Kecamatan Membalong dan Sijuk.

Ke depan, Billiton Spice juga berencana bermitra dengan petani asal Kecamatan Selat Nasik.

Vivi menambahkan, Pemkab Belitung juga memiliki andil dalam produksi Billiton Spice.

"Pemkab sangat membantu dan (saya) sangat berterima kasih selalu seperti mentor untuk
meng-upgrade diri. Melalui berbagai tahap pengkurasian. Seperti dari segi kualitas dan design. Dan terpenting sertifikasi yang layak," ujar Vivi.

"Selalu ketika dalam mempromosikan wisata, produk lada Billiton Spice yang merupakan juga identitas (identity local product) pelaku, potensi unggulan daerah, berdampingan bersama, sekalian dipromosikan," kata Vivi menambahkan.

Lada Belitung untuk menu Internasional

Beberapa waktu lalu, Billion Spice juga menggelar fun cooking yang dihadiri Bupati Belitung H Sahani Saleh S.Sos dan Wakil Bupati Belitung Isyak Meirobie S.Sn, M.Si.

Keduanya unjuk kebolehan memasak dua jenis makanan yang berbeda dengan topping lada hitam dan putih dari Billiton Spice.

Sanem, sapaan akrab Bupati Belitung, mendemokan resep masakan ayam lada hitam. Sedangkan Isyak memasak menu Italia, spaghetti bolognese.

Demo memasak ini mensaratkan bahwa kedua tokoh pemimpin Belitung berupaya untuk senantiasa mempromosikan lada Belitung yang berkualitas.

Di mana lada Belitung bisa digunakan untuk masakan lokal maupun bercita rasa internasional.

Perjalanan lada di Belitung

Salah satu preview Gallery Billiton Story Dok.Billiton Spice Salah satu preview Gallery Billiton Story
Billiton spice juga membuka sebuah galeri bernama Billiton Story Galeri, 

Sesuai konsepnya, United by Spices. Billiton Story Galeri ingin menunjukkan bahwa sejak dahulu kala, lada Belitong telah menyatukan masyarakat tanpa ada perbedaan SARA.

"Mau agama, suku serta ras apa pun di Belitung, memiliki kesukaan dan kebutuhan yang sama akan lada. Semua membaur, United by Spices," ujar Vivi.

Dalam sambutannya, Bupati Belitung Sahani Saleh mengatakan, Billiton Story merupakan salah satu roket model ekonomi yang ditopang oleh konsep pariwisata berkelanjutan.

Hadirnya Billiton Story merupakan salah satu wahana untuk memberikan edukasi kepada masyarakat dan para stakeholders, utamanya para pelancong dan pelajar yang tertarik dengan kekayaan alam di Belitung, yaitu rempah (lada).

Sahani mengatakan, lada Belitong memiliki kualitas terbaik. Karena itu, perlu merebranding lada Belitong agar semakin dikenal di manca negara.

Tentunya dengan lada yang semakin terkenal, akan semakin memakmurkan perekonomian masyarakat dan petani lada di Belitung.

"Kebersamaan inilah yang saya inginkan. Jangan ada persaingan yang tidak sehat. Mari kita bangun Belitung bersama-sama, saling dukung dan bantu satu dengan yang lainnya," ujar Bupati.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

'Bullying' Suporter Persib Bandung, 2 Warga Solo Ditangkap

"Bullying" Suporter Persib Bandung, 2 Warga Solo Ditangkap

Regional
50 Rumah Warga Terdampak Banjir Lahar Gunung Lewotobi NTT

50 Rumah Warga Terdampak Banjir Lahar Gunung Lewotobi NTT

Regional
Siap Gencarkan Sport Tourism, Specta Jateng Open Tennis Tournament 2024 Disambut Antusias

Siap Gencarkan Sport Tourism, Specta Jateng Open Tennis Tournament 2024 Disambut Antusias

Regional
Polisi Tangkap 14 Orang Geng Motor Pelaku Tawuran yang Tewaskan Pelajar SMA

Polisi Tangkap 14 Orang Geng Motor Pelaku Tawuran yang Tewaskan Pelajar SMA

Regional
Tawuran Geng Motor Tewaskan 1 Pelajar SMA, Dipicu Saling Tantang di Medsos

Tawuran Geng Motor Tewaskan 1 Pelajar SMA, Dipicu Saling Tantang di Medsos

Regional
Pembeli Timah Ilegal di Sungai Bangka Ditangkap, Total Ada 14 Tersangka

Pembeli Timah Ilegal di Sungai Bangka Ditangkap, Total Ada 14 Tersangka

Regional
Geng Motor Tawuran di Bandar Lampung, 1 Korban Siswa SMA Tewas

Geng Motor Tawuran di Bandar Lampung, 1 Korban Siswa SMA Tewas

Regional
Wilayah Terdampak Longsor dan Banjir Luwu Terisolasi, Pemprov Sulsel Salurkan Bantuan dengan Helikopter

Wilayah Terdampak Longsor dan Banjir Luwu Terisolasi, Pemprov Sulsel Salurkan Bantuan dengan Helikopter

Regional
Calon Independen di Pilkada Nagekeo Wajib Kantongi 11.973 Dukungan

Calon Independen di Pilkada Nagekeo Wajib Kantongi 11.973 Dukungan

Regional
Mahasiswa Unlam Hilang Saat Reboisasi di Hutan Kapuas Kalteng

Mahasiswa Unlam Hilang Saat Reboisasi di Hutan Kapuas Kalteng

Regional
Curug Putri Carita di Pandeglang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Curug Putri Carita di Pandeglang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Regional
ART di Sukabumi Tewas Diduga Dibunuh di Rumah Majikan, Pelaku Ditangkap Dalam Bus

ART di Sukabumi Tewas Diduga Dibunuh di Rumah Majikan, Pelaku Ditangkap Dalam Bus

Regional
115 Rumah Terdampak Banjir di Dua Nagari di Kabupaten Sijunjung

115 Rumah Terdampak Banjir di Dua Nagari di Kabupaten Sijunjung

Regional
Serang Polsek di Kalteng, 4 Pemuda Mabuk Ditangkap

Serang Polsek di Kalteng, 4 Pemuda Mabuk Ditangkap

Regional
Geng Motor Tawuran Dalam Permukiman di Bandar Lampung, Warga Sebut 1 Orang Tewas

Geng Motor Tawuran Dalam Permukiman di Bandar Lampung, Warga Sebut 1 Orang Tewas

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com