Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER NUSANTARA] Pengakuan Pria yang Nikahi Domba | Ridwan Kamil Unggah Foto Bersama Eril

Kompas.com - 13/06/2022, 06:00 WIB
Candra Setia Budi

Editor

2. Ridwan Kamil unggah foto bersama Eril

Menjelang pemakaman putranya tercinta Emmeril Kahn Mumtadz (Eril), Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil tak henti-hentinya ungkapkan doa dan kenangan yang mengharukan di akun Instagramnya, @ridwankamil.

Dalam unggahan di Instagram Story Ridwan Kamil pada Sabtu, Eril dan ayahnya sama-sama mengenakan jas berwarna biru.

Keduanya juga tampak memakai topi fedora dan kacamata.
Di foto tersebut, Ridwan Kamil menuliskan selarik kalimat tentang kepulangan jenazah Eril ke Indonesia.

“Si anak sholeh ganteng ini akhirnya kembali pulang. Alhamdulillah,” ujarnya.

Baca juga: Unggah Foto Bersama Eril, Ridwan Kamil: Si Anak Sholeh Ganteng Ini Akhirnya Kembali Pulang

 

3. Gempa Magnitudo 5,3 guncang Pacitan, akibat aktivitas di lempenganInod-Australia

Ilustrasi gempa terkini, gempa bumi, gempa tektonik, gempa tidak berpotensi tsunami.SHUTTERSTOCK/Andrey VP Ilustrasi gempa terkini, gempa bumi, gempa tektonik, gempa tidak berpotensi tsunami.

Gempa berkekuatan 5,3 magnitudo mengguncang wilayah Pacitan, Jawa Timur, pada Minggu (12/6/2022), pukul 06.55 WIB.

Menurut Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG), gempa tersebut tidak berpotensi tsunami. Namun, masyarakat diminta untuk waspada gempa susulan.

Kepala Bidang Mitigasi Gempa Bumi dan Tsunami BMKG Daryono mengatakan, gempa tersebut akibat deformasi batuan di Lempeng Indo-Australia.

"Jenis gempa menengah akibat adanya aktivitas deformasi batuan dalam Lempeng Indo-Australia yang tersubduksi ke bawah Pulau Jawa di Zona Benioff," katanya dalam pesan singkatnya kepada Kompas.com, Minggu (12/6/2022).

Baca juga: Gempa Pacitan Terasa hingga Yogyakarta, BMKG: Akibat Akitivitas di Lempeng Indo-Australia

 

4. Keluarga Ridwan Kamil ucapkan terima kasih kepada Presiden Jokowi

Jenazah Emmeril Kahn Mumtadz atau Eril, putra Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil, diberangkatkan dari Bandara Soekarno Hatta, Cengkareng, Tangerang, menuju Bandung, Jawa Barat, Minggu (12/6/2022).  Pantauan di lokasi, jenazah Eril diberangkatkan menggunakan mobil jenazah abu-abu bernomor polisi B 1979 SIX, pada pukul 16.54 WIB.KOMPAS.com/NIRMALA MAULANA ACHMAD Jenazah Emmeril Kahn Mumtadz atau Eril, putra Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil, diberangkatkan dari Bandara Soekarno Hatta, Cengkareng, Tangerang, menuju Bandung, Jawa Barat, Minggu (12/6/2022). Pantauan di lokasi, jenazah Eril diberangkatkan menggunakan mobil jenazah abu-abu bernomor polisi B 1979 SIX, pada pukul 16.54 WIB.

Adik kandung Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil, Elpi Nazmuzaman mewakili keluarga besarnya mengucapkan terima kasih kepada Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang telah banyak membantu keluarganya selama proses pencarian hingga pemulangan jenazah putra sulung Ridwan Kamil, Emmeril Kahn Mumtadz (Eril).

Bukan hanya kepada presiden, ucapan terima kasih juga disampaikan Elpi kepada sampaikan kepada Kementerian Luar Negeri, Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) Swiss dan Liechtenstein serta semua pihak yang terlibat dalam repatriasi jenazah Eril hingga tiba di tanah air.
"Kami ucapkan terima kasih kepada Pak Presiden Joko Widodo yang telah membantu keluarga selama masa pencarian dan seluruh prosesnya sehingga kami bisa sampai di sini, dan kepada Kementerian Luar Negeri, KBRI di Swiss," kata Elpi saat memberikan keterangan resmi di Bandara Soekarno Hatta, Minggu (12/6/2022) sore.

Baca juga: Keluarga Ridwan Kamil: Terima Kasih Pak Presiden Joko Widodo

 

5. Ribuan siswa SMA akan iringi perjalanan almarhum Eril ke pemakaman

Banner berukuran 2x3 meter terpasang di depan Islamic Center Baitulridwan yang akan dijadikan lokasi pemakaman putra sulung Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil, Emmeril Khan MumtadzKOMPAS.COM/M. Elgana Mubarokah Banner berukuran 2x3 meter terpasang di depan Islamic Center Baitulridwan yang akan dijadikan lokasi pemakaman putra sulung Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil, Emmeril Khan Mumtadz

Sejumlah pelajar dari beberapa sekolah di Kota dan Kabupaten Bandung akan berdiri di sis jalan mengiringi proses pemakaman putra sulung Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil, Emmeril Kahn Mumtadz alias Eril, pada Senin (13/6/2022) siang.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
'Bullying' Suporter Persib Bandung, 2 Warga Solo Ditangkap

"Bullying" Suporter Persib Bandung, 2 Warga Solo Ditangkap

Regional
50 Rumah Warga Terdampak Banjir Lahar Gunung Lewotobi NTT

50 Rumah Warga Terdampak Banjir Lahar Gunung Lewotobi NTT

Regional
Siap Gencarkan Sport Tourism, Specta Jateng Open Tennis Tournament 2024 Disambut Antusias

Siap Gencarkan Sport Tourism, Specta Jateng Open Tennis Tournament 2024 Disambut Antusias

Regional
Polisi Tangkap 14 Orang Geng Motor Pelaku Tawuran yang Tewaskan Pelajar SMA

Polisi Tangkap 14 Orang Geng Motor Pelaku Tawuran yang Tewaskan Pelajar SMA

Regional
Tawuran Geng Motor Tewaskan 1 Pelajar SMA, Dipicu Saling Tantang di Medsos

Tawuran Geng Motor Tewaskan 1 Pelajar SMA, Dipicu Saling Tantang di Medsos

Regional
Pembeli Timah Ilegal di Sungai Bangka Ditangkap, Total Ada 14 Tersangka

Pembeli Timah Ilegal di Sungai Bangka Ditangkap, Total Ada 14 Tersangka

Regional
Geng Motor Tawuran di Bandar Lampung, 1 Korban Siswa SMA Tewas

Geng Motor Tawuran di Bandar Lampung, 1 Korban Siswa SMA Tewas

Regional
Wilayah Terdampak Longsor dan Banjir Luwu Terisolasi, Pemprov Sulsel Salurkan Bantuan dengan Helikopter

Wilayah Terdampak Longsor dan Banjir Luwu Terisolasi, Pemprov Sulsel Salurkan Bantuan dengan Helikopter

Regional
Calon Independen di Pilkada Nagekeo Wajib Kantongi 11.973 Dukungan

Calon Independen di Pilkada Nagekeo Wajib Kantongi 11.973 Dukungan

Regional
Mahasiswa Unlam Hilang Saat Reboisasi di Hutan Kapuas Kalteng

Mahasiswa Unlam Hilang Saat Reboisasi di Hutan Kapuas Kalteng

Regional
Curug Putri Carita di Pandeglang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Curug Putri Carita di Pandeglang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Regional
ART di Sukabumi Tewas Diduga Dibunuh di Rumah Majikan, Pelaku Ditangkap Dalam Bus

ART di Sukabumi Tewas Diduga Dibunuh di Rumah Majikan, Pelaku Ditangkap Dalam Bus

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com