Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

696 Sapi dan Kerbau di Aceh Utara Terinfeksi PMK, Vaksin Belum Tiba

Kompas.com - 27/05/2022, 15:15 WIB
Masriadi ,
Gloria Setyvani Putri

Tim Redaksi

ACEH UTARA, KOMPAS.com – Vaksin untuk Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) dari Kementerian Pertanian RI hingga kini belum tiba di Kabupaten Aceh Utara, Provinsi Aceh.

Saat ini tercatat sebanyak 696 sapi dan kerbau positif PMK, tersebar di 21 dari 27 kecamatan di Kabupaten Aceh Utara. Sebanyak 40 ternak di antaranya sudah sembuh.

“Puluhan Petugas Peternakan Kecamatan (P2K) Dinas Perkebunan, Peternakan dan Kesehatan Hewan (Disbunnak-Keswan) Aceh Utara sudah diturunkan di kecamatan,” sebut Sekretaris Dinas Perkebunan, Peternakan dan Kesehatan Hewan Aceh Utara, drh Muzakkir melalui telepon, Jumat (27/5/2022).

Baca juga: Ratusan Sapi Terjangkit PMK, Pasar Hewan di Rembang Ditutup

Muzakkir menjelaskan, petugas dari Disbunnak-Keswan tersebut melakukan pendataan hewan terjangkit PMK di setiap desa.

"Kita terus melakukan sosialisasi kepada peternak dan meminta mereka untuk terus memantau hewan ternaknya di kandang," ungkap Muzakkir.

"Jika ada gejala seperti PMK (pada hewan ternak) segera laporkan kepada petugas di lapangan atau manteri hewan untuk diobati, diinjeksi vitamin dan antibiotik," sambung dia.

Dia juga meminta agar hewan yang bergejala dan positif PMK untuk diisolasi atau dipisahkan dari hewan ternak lain agar virus tidak menyebar.

Selain itu, perternak wajib melakukan sanitasi kandang dengan menyemprot disinfektan ke seluruh permukaan kandang. Hal ini diharapkan agar bisa membunuh virus penyebab PMK.

Baca juga: Ratusan Sapi Terjangkit PMK, Pasar Hewan di Rembang Ditutup

"Vaksin PMK ada di Kementerian dan kita tunggu persetujuan dan arahan dari pusat. Namun saat ini yang sangat dibutuhkan obat-obatan untuk penanganannya seperti vitamin anti demam, antibiotik, disinfektan, dan perlengkap lainnya," pungkasya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Mobil Travel Terjun ke Sungai di Musi Rawas, 4 Korban Tewas

Mobil Travel Terjun ke Sungai di Musi Rawas, 4 Korban Tewas

Regional
Laga Final Persib vs Madura, Polisi Pertebal Pengamanan

Laga Final Persib vs Madura, Polisi Pertebal Pengamanan

Regional
Jembatan Kawanua di Maluku Tengah Putus, Akses Transportasi 3 Kabupaten Lumpuh

Jembatan Kawanua di Maluku Tengah Putus, Akses Transportasi 3 Kabupaten Lumpuh

Regional
Trauma, Korban Banjir Lahar Dingin Sumbar Takut Masuk Rumah

Trauma, Korban Banjir Lahar Dingin Sumbar Takut Masuk Rumah

Regional
Detik-detik Waisak di Candi Borobudur, 866 Personel Gabungan Disiagakan

Detik-detik Waisak di Candi Borobudur, 866 Personel Gabungan Disiagakan

Regional
Remaja 16 Tahun di Buton Tengah Dicabuli 8 Orang Pria

Remaja 16 Tahun di Buton Tengah Dicabuli 8 Orang Pria

Regional
Pagi Ini Gunung Lewotobi Laki-laki 2 Kali Meletus

Pagi Ini Gunung Lewotobi Laki-laki 2 Kali Meletus

Regional
Wali Kota Makassar Danny Pomanto jadi Narasumber dan Penanggap di 10th WWF 2024

Wali Kota Makassar Danny Pomanto jadi Narasumber dan Penanggap di 10th WWF 2024

Regional
Kapal Nelayan Hilang Kontak di Perairan Rokan Hilir Riau, 2 Korban dalam Pencarian

Kapal Nelayan Hilang Kontak di Perairan Rokan Hilir Riau, 2 Korban dalam Pencarian

Regional
Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Cerah Berawan

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok : Cerah Berawan Sepanjang Hari

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok : Cerah Berawan Sepanjang Hari

Regional
Rangkaian Kegiatan Hari Raya Waisak 2024 di Candi Borobudur Magelang

Rangkaian Kegiatan Hari Raya Waisak 2024 di Candi Borobudur Magelang

Regional
Dikepung Warga, Penculik Bayi 7 Bulan di Dompu NTB Berhasil Ditangkap Polisi

Dikepung Warga, Penculik Bayi 7 Bulan di Dompu NTB Berhasil Ditangkap Polisi

Regional
Puncak Perayaan Waisak di Borobudur, Ada Festival Lampion Ramah Lingkungan

Puncak Perayaan Waisak di Borobudur, Ada Festival Lampion Ramah Lingkungan

Regional
Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com