Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER NUSANTARA] “Crazy Rich Grobogan” Pulang Kampung | Pemudik Dibegal

Kompas.com - 02/05/2022, 06:15 WIB
Reza Kurnia Darmawan

Editor

 

3. Sejumlah warga Kota Solo gelar shalat Id pada Minggu, ini alasannya

Sejumlah warga di Kota Solo, Jateng, menggelar shalat Idul Fitri pada Minggu (1/5/2022).

Menurut imam shalat Id, Ustaz Utsman Hamid, pihaknya mengadakan shalat pada Minggu karena mengikuti rukyat global.

Apa itu rukyat global?

"Jadi kita dan teman-teman semua mengikuti rukyat, rukyat ada dua, lokal dan global. Artinya di mana ada ketetapan rukyat disahkan di suatu negara kita ikut aja," ungkapnya, Minggu.

Utsman menerangkan, sejumlah negara telah mengumumkan bahwa 1 Syawal 1443 Hijriah jatuh pada Minggu.

Baca selengkapnya: Ikut Rukyat Global, Sejumlah Warga di Solo Shalat Idul Fitri Hari Ini

4. Kronologi penggeberekan oknum polwan yang berduaan dengan tokoh agama

Ilustrasi selingkuhGOLFX Ilustrasi selingkuh

Oknum polisi wanita (polwan) di Kota Ambon, Maluku, berinisial Brigpol HH digerebek saat berduaan dengan seorang tokoh agama berinisial SA.

Penggerebekan dilakukan oleh suami HH yang merupakan anggota Brimob Kepolisian Daerah (Polda) Maluku.

HH digerebek di rumah SA di Desa Galala, Kecamatan Sirimau, Ambon, Rabu (27/4/2022) sekitar pukul 23.00 WIT.

Kepala Bidang Hubungan Masyarakat (Kabid Humas) Polda Maluku Kombes Pol Muhamad Roem Ohoirat menjelaskan, penggerebekan berawal saat suami HH membuntuti sang istri.

Usai penggerebekan, HH dilaporkan ke Polda Maluku oleh suaminya.

“Suami HH melaporkan istrinya dan SA atas tuduhan perzinaan,” terangnya, Jumat (29/4/2022).

Baca selengkapnya: Kronologi Penggerebekan Oknum Polwan yang Berduaan dengan Tokoh Agama, Bermula dari Suami Buntuti Istri

5. Kendaraan masih padati Pelabuhan Merak pada H-1 Lebaran

Sejumlah kendaraan mengantre untuk memasuki kapal di Pelabuhan Merak, Banten, Sabtu (30/4/2022). Pengelola pelabuhan PT ASDP Indonesia Ferry memprediksi puncak arus mudik Pelabuhan Merak akan berlangsung hingga H-2 atau 30 April 2022.ANTARA FOTO/AKBAR NUGROHO GUMAY Sejumlah kendaraan mengantre untuk memasuki kapal di Pelabuhan Merak, Banten, Sabtu (30/4/2022). Pengelola pelabuhan PT ASDP Indonesia Ferry memprediksi puncak arus mudik Pelabuhan Merak akan berlangsung hingga H-2 atau 30 April 2022.

Satu hari menjelang Lebaran, atau pada Minggu (1/5/2022), kendaraan pemudik masih memadati Pelabuhan Merak, Cilegon, Banten.

Berdasarkan pantauan Kompas.com, pada Minggu (1/5/2022) pukul 01.30 WIB, ribuan kendaraan terus berdatangan ke Pelabuhan Merak untuk diseberangkan ke Pelabuhan Bakauheuni, Lampung.

Untuk mempercepat mengangkut pemudik, jumlah kapal yang beroperasi diperbanyak mencapai 45 unit. Waktu sandar serta bongkat muat pun dipercepat.

Direktur Utama PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) Ira Puspadewi menyampaikan, sejak H-10 hingga H-2 pukul 20.00 WIB, terdapat 672.623 orang telah diseberangkan melalui Pelabuhan Merak.

"Jika melihat data realisasi H-3 terlihat peningkatan pada arus kendaraan roda dua dan roda empat. Bisa dikatakan angka puncak arus mudik terjadi pada H-3," jelasnya.

Baca selengkapnya: Puncak Arus Mudik Sudah Lewat, H-1 Lebaran Kendaraan Masih Padati Pelabuhan Merak

Sumber: Kompas.com (Penulis: Kontributor Grobogan, Puthut Dwi Putranto Nugroho; Kontributor Lampung, Tri Purna Jaya; Kontributor Kota Solo, Fristin Intan Sulistyowati; Kontributor Serang, Rasyid Ridho | Editor: Khairina, Robertus Belarminus, Andi Hartik, Reza Kurnia Darmawan)

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Polisi Tangkap 2 Pembunuh Mahasiswa di Sorong

Polisi Tangkap 2 Pembunuh Mahasiswa di Sorong

Regional
Mengenang Jembatan Ngembik Magelang Sebelum Dibongkar, Uji Adrenalin sampai Swafoto

Mengenang Jembatan Ngembik Magelang Sebelum Dibongkar, Uji Adrenalin sampai Swafoto

Regional
Pilkada Ende, Calon Independen Wajib Kantongi 21.101 Dukungan

Pilkada Ende, Calon Independen Wajib Kantongi 21.101 Dukungan

Regional
Pernah Panah Anggota TNI, Anggota OPM Kodap IV Sorong Kini Kembali ke NKRI

Pernah Panah Anggota TNI, Anggota OPM Kodap IV Sorong Kini Kembali ke NKRI

Regional
Damkarmat Lampung Selatan Tangkap Buaya yang Resahkan Warga

Damkarmat Lampung Selatan Tangkap Buaya yang Resahkan Warga

Regional
3 Atlet Taekwondo Nunukan Raih Medali Emas di Kunming International Open Taekwondo Championship 2024

3 Atlet Taekwondo Nunukan Raih Medali Emas di Kunming International Open Taekwondo Championship 2024

Regional
Langgar Aturan Partai, 3 Caleg PDI-P di Salatiga Ditarik Pencalonannya

Langgar Aturan Partai, 3 Caleg PDI-P di Salatiga Ditarik Pencalonannya

Regional
Dinsos Kota Ambon Urus Identitas Anak yang Ditelantarkan Kakak Angkat

Dinsos Kota Ambon Urus Identitas Anak yang Ditelantarkan Kakak Angkat

Regional
Dana Hibah UEA untuk Solo Cair, Gibran Pioritaskan untuk Fasilitas Umum

Dana Hibah UEA untuk Solo Cair, Gibran Pioritaskan untuk Fasilitas Umum

Regional
KPU Banyumas Belum Tetapkan Caleg Terpilih, Ini Penyebabnya

KPU Banyumas Belum Tetapkan Caleg Terpilih, Ini Penyebabnya

Regional
Perdagangan Ilegal Burung Kicau Liar, Pakai Kamuflase Penangkaran?

Perdagangan Ilegal Burung Kicau Liar, Pakai Kamuflase Penangkaran?

Regional
Suami di Karimun Bunuh Istri, Kesal Korban Tak Pernah Masak dan Mertua Ikut Campur

Suami di Karimun Bunuh Istri, Kesal Korban Tak Pernah Masak dan Mertua Ikut Campur

Regional
Propam Polda Aceh Mulai Usut Tewasnya Warga Diduga Dianiaya Oknum Polisi

Propam Polda Aceh Mulai Usut Tewasnya Warga Diduga Dianiaya Oknum Polisi

Regional
Gerindra Kota Semarang Buka Penjaringan Pilkada 2024 Pada Mei-Juni

Gerindra Kota Semarang Buka Penjaringan Pilkada 2024 Pada Mei-Juni

Regional
Ibu di Kupang yang Potong Tangan Anaknya Mengaku Kerasukan

Ibu di Kupang yang Potong Tangan Anaknya Mengaku Kerasukan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com