Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Museum Populer yang Wajib Dikunjungi, dari Museum Tsunami hingga Museum Keris

Kompas.com - 15/02/2022, 16:10 WIB
William Ciputra

Penulis

KOMPAS.com - Salah satu destinasi wisata edukasi yang layak dikunjungi adalah museum yang jumlahnya sangat banyak di Indonesia.

Saat berkunjung ke museum, masyarakat tidak hanya bisa berwisata namun juga mendapatkan informasi baru tentang benda-benda yang disimpan di dalamnya.

Museum pada umumnya didesain sesuai dengan benda yang disimpan di dalamnya. Ada museum pustaka yang menyimpan arsip berharga, ada museum geologi yang menyimpan benda-benda geologi.

Atau museum yang dibangun untuk mengenang suatu peristiwa besar yang pernah terjadi, seperti Museum Tsunami di Aceh.

Berikut ini 7 museum terbaik di Indonesia yang sangat layak untuk dikunjungi:

1. Museum Radya Pustaka - Solo

Museum Radya Pustaka berada di Jalan Slamet Riyadi, Nomor 275, Sriwedari, Kecamatan Laweyan, Surakarta, Jawa Tengah.

Museum ini menyimpan sejumlah arsip dan buku-buku kuno masa lalu, tepatnya yang berkaitan dengan kebudayaan Jawa semasa Kerajaan Mataram Islam.

Lebih spesialnya lagi, Museum Radya Pustaka Solo ini merupakan museum tertua di Indonesia yang dibangun sejak tahun 1890.

Museum Radya PustakaTribunsolo.com Museum Radya Pustaka
2. Museum Tsunami - Aceh

Museum Tsunami Aceh diresmikan pada tanggal 27 Februari 2009 untuk mengenang peristiwa tsunami yang melanda Aceh pada akhir tahun 2004.

Museum Tsunami Aceh berlokasi di Jalan Iskandar Muda, Sukaramai, Kecamatan Baiturrahman, Kota Banda Aceh, Aceh.

Bangunan museum ini dari bawah menyerupai kapal yang akan mengingatkan kepada bahtera Nabi Nuh.

Sata berkunjung, masyarakat akan disuguhkan rangkaian foto yang bergerak otomatis yang menggambarkan suasana ketika tsunami melanda.

3. Museum Ullen Sentalu - Yogyakarta

Bagi masyarakat yang ingin mengetahui lebih rinci gambaran kehidupan bangsawan Dinasti Mataram Islam di masa lalu, maka museum ini adalah tempatnya.

Museum Ullen Sentalu berada di Jalan Boyong, Kaliurang, Kecamatan Pakem, Kabupaten Sleman, Yogyakarta.

Di dalam Museum Ullen Sentalu ditampilkan para raja dan permaisuri Kerajaan Mataram, kini menjnadi empat yaitu Kasunanan Surakarta, Kesultanan Yogyakarta, Praja Mangkunegaran, dan Kadipaten Pakualaman.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Mahasiswa Unlam Hilang Saat Reboisasi di Hutan Kapuas Kalteng

Mahasiswa Unlam Hilang Saat Reboisasi di Hutan Kapuas Kalteng

Regional
Curug Putri Carita di Pandeglang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Curug Putri Carita di Pandeglang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Regional
ART di Sukabumi Tewas Diduga Dibunuh di Rumah Majikan, Pelaku Ditangkap Dalam Bus

ART di Sukabumi Tewas Diduga Dibunuh di Rumah Majikan, Pelaku Ditangkap Dalam Bus

Regional
115 Rumah Terdampak Banjir di Dua Nagari di Kabupaten Sijunjung

115 Rumah Terdampak Banjir di Dua Nagari di Kabupaten Sijunjung

Regional
Serang Polsek di Kalteng, 4 Pemuda Mabuk Ditangkap

Serang Polsek di Kalteng, 4 Pemuda Mabuk Ditangkap

Regional
Geng Motor Tawuran Dalam Permukiman di Bandar Lampung, Warga Sebut 1 Orang Tewas

Geng Motor Tawuran Dalam Permukiman di Bandar Lampung, Warga Sebut 1 Orang Tewas

Regional
Harga Anjlok dan Cold Storage Tak Memadai, Nelayan di Aceh Terpaksa Buang 3 Ton Ikan

Harga Anjlok dan Cold Storage Tak Memadai, Nelayan di Aceh Terpaksa Buang 3 Ton Ikan

Regional
Pilkada Banten 2024, Gerindra-Demokrat Ingin Lanjutkan KIM di Banten

Pilkada Banten 2024, Gerindra-Demokrat Ingin Lanjutkan KIM di Banten

Regional
Pengusaha Kerajinan Tembaga Boyolali Ditemukan Tewas di Rumahnya, Diduga Dibunuh

Pengusaha Kerajinan Tembaga Boyolali Ditemukan Tewas di Rumahnya, Diduga Dibunuh

Regional
Puncak Gunung Lewotobi NTT Hujan Deras, Warga Diimbau Waspadai Banjir Lahar

Puncak Gunung Lewotobi NTT Hujan Deras, Warga Diimbau Waspadai Banjir Lahar

Regional
Pagi Berdarah, Suami di Ciamis Bunuh dan Mutilasi Istri di Jalan Desa

Pagi Berdarah, Suami di Ciamis Bunuh dan Mutilasi Istri di Jalan Desa

Regional
Kapal Logistik dari Malaysia Karam di Perairan Kepulauan Meranti

Kapal Logistik dari Malaysia Karam di Perairan Kepulauan Meranti

Regional
SDN 52 Buton Terendam Banjir, Pagar Sekolah Terpaksa Dijebol

SDN 52 Buton Terendam Banjir, Pagar Sekolah Terpaksa Dijebol

Regional
Tantang Mahyeldi pada Pilkada Sumbar, Bupati Solok Daftar ke Nasdem

Tantang Mahyeldi pada Pilkada Sumbar, Bupati Solok Daftar ke Nasdem

Regional
Kemeriahan BBI BBWI dan Lancang Kuning Carnival di Riau, dari 10.000 Penari hingga Ratusan UMKM dan Ekonomi Kreatif

Kemeriahan BBI BBWI dan Lancang Kuning Carnival di Riau, dari 10.000 Penari hingga Ratusan UMKM dan Ekonomi Kreatif

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com