Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kantor JNE di Ternate Terbakar, Paket Pelanggan Ikut Ludes

Kompas.com - 27/12/2021, 12:03 WIB
Yamin Abdul Hasan,
Andi Hartik

Tim Redaksi

TERNATE, KOMPAS.com – Kantor Cabang JNE di Kota Ternate, Provinsi Maluku Utara, terbakar, Senin (27/12/2021) sekitar pukul 6.00 WIT.

Belum diketahui pasti penyebab kejadian itu. Namun, api diperkirakan berasal dari lantai 1.

Kebakaran itu menghanguskan hampir seluruh isi di lantai 1 kantor perusahaan jasa pengiriman itu.

Peralatan kantor seperti komputer, meja dan sebagainya ludes terbakar. Paket pelanggan di gudang juga ikut terbakar.

Baca juga: Puluhan Ekor Lovebird Asal Manado Disita di Ternate

Api baru berhasil dipadamkan beberapa saat kemudian setelah empat unit mobil dari Dinas Pemadam Kebakaran Kota Ternate dan mobil water canon Polres Ternate dikerahkan ke lokasi kejadian.

“Dalam kejadian tadi ada empat unit mobil kebakaran yang diturunkan dan api baru berhasil dipadamkan beberapa saat kemudian karena ada kendala. Pertama, ruangan yang terkunci kemudian arus listrik,” kata Kabid Penanggulangan Kebakaran pada Dinas Pemadam Kebakaran Kota Ternate, Ramli Soleman di lokasi.

Baca juga: Gempa Magnitudo 6,1 Guncang Ternate, Masyarakat Sempat Panik Keluar Rumah

Kepala Cabang JNE Kota Ternate, Thomas Meru mengaku belum mengetahui penyebab kebakaran. Pihaknya masih akan berkoordinasi dengan pihak kepolisian untuk dilakukan penyelidikan.

Terkait dengan barang milik pelanggan, Thomas mengaku hanya sebagian kecil yang bisa diselamatkan. Kebanyakan barang-barang paket yang harus dikirim itu ludes terbakar.

“Tadi karyawan sempat tarik-tarik, barang ada sebagian diselamatkan tapi sebagian kecil,” katanya.

Pihaknya memastikan akan bertanggungjawab dengan mengganti rugi barang-barang yang terbakar itu. Pihaknya akan melakukan pendataan terhadap barang-barang tersebut.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Anggota DPRD Kebumen Dilaporkan ke Polda Jateng Soal Dugaan Kasus Jual Beli Tanah

Anggota DPRD Kebumen Dilaporkan ke Polda Jateng Soal Dugaan Kasus Jual Beli Tanah

Regional
Wanita Asal Klaten Menghilang Sejak Mei, Awalnya Pamit Cari Kerja di Sukoharjo

Wanita Asal Klaten Menghilang Sejak Mei, Awalnya Pamit Cari Kerja di Sukoharjo

Regional
Pemulangan 15 ABK yang Ditangkap di Australia Menunggu Kelengkapan Dokumen

Pemulangan 15 ABK yang Ditangkap di Australia Menunggu Kelengkapan Dokumen

Regional
Awasi Kasus Kematian Siswa SMP di Padang, Kompolnas ke TKP Dini Hari

Awasi Kasus Kematian Siswa SMP di Padang, Kompolnas ke TKP Dini Hari

Regional
Mobil Patwalnya Lindas Bendera Israel, Polres Banjarnegara Sebut Ada Miskomunikasi

Mobil Patwalnya Lindas Bendera Israel, Polres Banjarnegara Sebut Ada Miskomunikasi

Regional
Mutasi Besar-besaran di Lampung, 7 Kapolres Diganti

Mutasi Besar-besaran di Lampung, 7 Kapolres Diganti

Regional
2 Pejabat Utama dan 3 Kapolres di Bangka Belitung Dimutasi

2 Pejabat Utama dan 3 Kapolres di Bangka Belitung Dimutasi

Regional
Tinjau Stok Beras di Palangkaraya Bersama Gubernur Kalteng, Jokowi: Pemerintah Berusaha Tidak Rugikan Petani dan Konsumen

Tinjau Stok Beras di Palangkaraya Bersama Gubernur Kalteng, Jokowi: Pemerintah Berusaha Tidak Rugikan Petani dan Konsumen

Regional
Pastikan Kesiapan PON XXI, Pj Agus Fatoni Tinjau Sejumlah Venue di Sumut

Pastikan Kesiapan PON XXI, Pj Agus Fatoni Tinjau Sejumlah Venue di Sumut

Regional
7 Kapolres di NTT Dimutasi, 1 di Antaranya Kapolres Belu

7 Kapolres di NTT Dimutasi, 1 di Antaranya Kapolres Belu

Regional
Polisi Gadungan Perkosa Pelajar 17 Tahun di Sumbawa Usai Ikuti PPDB

Polisi Gadungan Perkosa Pelajar 17 Tahun di Sumbawa Usai Ikuti PPDB

Regional
Cincin 'Nyangkut' di Jari Manis, Petugas Damkarmat Turun Tangan

Cincin "Nyangkut" di Jari Manis, Petugas Damkarmat Turun Tangan

Regional
Kejari Manggarai Barat Tetapkan 5 Tersangka Kasus Dugaan Korupsi Pembangunan di Bumi Perkemahan Pramuka

Kejari Manggarai Barat Tetapkan 5 Tersangka Kasus Dugaan Korupsi Pembangunan di Bumi Perkemahan Pramuka

Regional
Dilaporkan karena Dugaan Korupsi, PT Pertamina Hulu Rokan Buka Suara

Dilaporkan karena Dugaan Korupsi, PT Pertamina Hulu Rokan Buka Suara

Regional
Cerita Pelajar Nunukan Lolos Jadi Paskibraka Nasional, Terharu Bakal Kibarkan Bendera di IKN

Cerita Pelajar Nunukan Lolos Jadi Paskibraka Nasional, Terharu Bakal Kibarkan Bendera di IKN

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com