Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kronologi Bus Tujuan Jakarta Tabrak Pembatas Jalan dan 4 Mobil di Bogor, Diduga Rem Blong

Kompas.com - 12/10/2021, 17:04 WIB
Candra Setia Budi

Editor

KOMPAS.com - Diduga mengalami rem blong, Bus Cahaya Bhakti Utama (CBU) dengan nomor polisi F 7549 FL jurusan antar kota mengalami kecelakaan di depan Gerbang Tol Sentul Barat atau tepatnya di ruas Tol Bogor Outer Ring Road (BORR), Sukaraja, Kabupaten Bogor, Jawa Baratm, Senin (11/10/2021) sekitar 07.30 WIB.

Akibat kejadian itu, empat mobil yakni Toyota Avanza, Calya, Hiace, dan Daihatsu Grandmax Pikcup rusak setelah ditabrak Bus CBU. Beruntung, dalam kecelakaan itu tidak ada korban jiwa.

Kanit Laka Lantas Polres Bogor Ipda Angga mengatakan, kejadian berawal saat Bus CBU yang dikemudikan AR (61), dalam perjalanan dari arah Leuwiliang Bogor menuju ke Tanjung Priuk, Jakarta.

Baca juga: Kejanggalan Saat Olah TKP Jadikan Wanita yang Mengaku Korban Begal Rp 1,3 Miliar Jadi Tersangka

Bus itu membawa 30 penumpang melaku dengan kecepatan kurang lebih 70 kilometer per jam.

Namun, saat di KM 00.600 Jalur B, bus tersebut mengalami gangguan pada fungsi rem.

Mengetahui itu, sambungnya, pengemudi lalu membanting setir ke kiri hingga menabrak pagar pembatas jalan tol hingga hancur.

Baca juga: Viral, Video Bus Rem Blong Tabrak Sejumlah Mobil Depan Gerbang Tol Sentul Bogor, 30 Penumpang Selamat

Karena kerasnya tabrakan tersebut membuat mobil masuk ke parkiran kantor PT Jasa Marga Sarana Jabar (MSJ) dan menabrak sejumlah mobil yang terparkir.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jaksa Beberkan Dugaan Korupsi Kades Wailebe NTT yang Ditetapkan Jadi Tersangka

Jaksa Beberkan Dugaan Korupsi Kades Wailebe NTT yang Ditetapkan Jadi Tersangka

Regional
Perkembangan Situasi di Intan Jaya, TNI-Polri Berhasil Evakuasi Jenazah Warga yang Ditembak KKB

Perkembangan Situasi di Intan Jaya, TNI-Polri Berhasil Evakuasi Jenazah Warga yang Ditembak KKB

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Malam Ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Malam Ini Hujan Ringan

Regional
Antisipasi Meroketnya Harga Pangan, Alokasi Pupuk Ditambah 9,55 Juta Ton

Antisipasi Meroketnya Harga Pangan, Alokasi Pupuk Ditambah 9,55 Juta Ton

Regional
KPU Sikka Tetapkan 35 Caleg Terpilih Periode 2024-2029, Ini Daftarnya

KPU Sikka Tetapkan 35 Caleg Terpilih Periode 2024-2029, Ini Daftarnya

Regional
Perempuan di Bawah Umur Diperkosa 7 Pria di Pantai, Sempat Dicekoki Miras

Perempuan di Bawah Umur Diperkosa 7 Pria di Pantai, Sempat Dicekoki Miras

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Regional
Cerita Erik 20 Tahun Jadi Relawan Tagana demi Kemanusiaan

Cerita Erik 20 Tahun Jadi Relawan Tagana demi Kemanusiaan

Regional
50 Caleg Terpilih di Kabupaten Semarang Ditetapkan, Ini Rinciannya

50 Caleg Terpilih di Kabupaten Semarang Ditetapkan, Ini Rinciannya

Regional
Wakil Bupati Sumbawa Daftar Penjaringan Cabub di Partai Nasdem

Wakil Bupati Sumbawa Daftar Penjaringan Cabub di Partai Nasdem

Regional
Respons NasDem soal Kantornya di Labuhanbatu Disita KPK

Respons NasDem soal Kantornya di Labuhanbatu Disita KPK

Regional
Kasus Suami di Ciamis Bunuh dan Mutilasi Istri, Potongan Tubuh Dikumpulkan di Pos Ronda

Kasus Suami di Ciamis Bunuh dan Mutilasi Istri, Potongan Tubuh Dikumpulkan di Pos Ronda

Regional
Anies Minta Grup Jangan Bubar, Perjuangan Belum Selesai

Anies Minta Grup Jangan Bubar, Perjuangan Belum Selesai

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com