Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Batam Terapkan PPKM Level 4, Rapid Test Massal Terkendala

Kompas.com - 26/07/2021, 17:59 WIB
Hadi Maulana,
Abba Gabrillin

Tim Redaksi

BATAM, KOMPAS.com - Pemerintah Kota Batam, Kepulauan Riau, mengalami kendala dalam melakukan tes masal untuk mendeteksi Covid-19.

Sebelumnya, Pemkot Batam merencanakan tes massal serentak menggunakan rapid test antigen.

Hal itu dilakukan untuk mendukung Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Level 4.

Baca juga: Aturan Baru di Batam, Pasien Isoman di Rumah Akan Dijemput, Tes Antigen Massal Segera Digelar

Wali Kota Batam Muhammad Rudi mengatakan, kendala saat ini adalah kekurangan alat.

Saat ini, Pemkot Batam hanya memiliki 18.000 alat rapid test antigen.

Rudi mengatakan, ada kemungkinan pelaksanaan rapid test antigen massal dilakukan secara bertahap.

“Kami kekurangan alat. Stok yang ada hanya 18.000 alat rapid test antigen. Meski dilakukan, namun tidak bisa secara serentak, melainkan secara bertahap,” kata Rudi saat dihubungi, Senin (26/7/2021).

Baca juga: Cerita Petugas Penyekatan, Kerja Siang Malam dan Rahasia Tetap Bugar

Ia mengatakan, untuk sisanya, Pemkot Batam akan membeli alat tes dari anggaran yang ada.

“Selain beli berdasarkan anggaran yang ada, kami juga akan minta ke pusat sebanyak 200.000 rapid test antigen," kata Rudi.

Dari anggaran yang ada saat ini, Rudi mengatakan, Pemkot hanya bisa membeli sekitar 200.000 alat rapid test antigen.

"Target kami akan ada 400.000 masyarakat di masing-masing kecamatan yang mendapatkan tes massal rapid test antigen. Makanya kami berharap ada bantuan dari Kemenkes sebanyak 400.000 alat rapid test antigen,” kata Rudi.

Baca juga: Varian Alpha dan Delta Ditemukan di Batam, Warga Diminta Waspada

Mengenai data, Rudi mengaku akan menggunakan data dari pihak RT/RW di masing-masing kelurahan.

“Untuk pelaksanaannya akan diserahkan kepada pihak Puskesmas di kecamatan, dengan mengubah konsep yang sebelumnya sudah dilakukan dalam upaya tracing,” kata Rudi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Saat Jokowi Makan Malam di Mie Gacoan Mataram, Warga dan 'Driver' Ojek Rebutan Foto

Saat Jokowi Makan Malam di Mie Gacoan Mataram, Warga dan "Driver" Ojek Rebutan Foto

Regional
Ayah di Pangkep Cabuli Anak Tirinya Selama 7 Tahun sampai Hamil

Ayah di Pangkep Cabuli Anak Tirinya Selama 7 Tahun sampai Hamil

Regional
Bukan Berdemo, Ribuan Buruh di Salatiga 'Long March' Ikuti Jalan Santai

Bukan Berdemo, Ribuan Buruh di Salatiga "Long March" Ikuti Jalan Santai

Regional
Komplotan Perdagangan Senjata Api Ilegal Ditangkap di Riau

Komplotan Perdagangan Senjata Api Ilegal Ditangkap di Riau

Regional
Pendaki Meninggal di Gunung Ciremai Diduga Kelelahan

Pendaki Meninggal di Gunung Ciremai Diduga Kelelahan

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Rabu 1 Mei 2024, dan Besok : Malam Berawan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Rabu 1 Mei 2024, dan Besok : Malam Berawan

Regional
Presiden Jokowi Gowes dan Sapa Warga di Mataram, Didampingi Mentan Amran

Presiden Jokowi Gowes dan Sapa Warga di Mataram, Didampingi Mentan Amran

Regional
Kronologi Pria di NTT Diduga Setubuhi Putri Kandungnya hingga Melahirkan Dua Orang Anak

Kronologi Pria di NTT Diduga Setubuhi Putri Kandungnya hingga Melahirkan Dua Orang Anak

Regional
Menilik Produksi Ikan Panggang di Demak, Sulap Limbah Pabrik Jadi Rupiah

Menilik Produksi Ikan Panggang di Demak, Sulap Limbah Pabrik Jadi Rupiah

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Rabu 1 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Rabu 1 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Rabu 1 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Rabu 1 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Rabu 1 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Rabu 1 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Bawa Ganja 141 Kilogram Ganja, Oknum Polisi di Padang Panjang Ditangkap, Dikendalikan dari Lapas

Bawa Ganja 141 Kilogram Ganja, Oknum Polisi di Padang Panjang Ditangkap, Dikendalikan dari Lapas

Regional
Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Rabu 1 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Rabu 1 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Update Erupsi Gunung Ruang, Hujan Abu di Bandara Sam Ratulangi dan Status Tanggap Darurat

Update Erupsi Gunung Ruang, Hujan Abu di Bandara Sam Ratulangi dan Status Tanggap Darurat

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com