Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Menkes Budi Terharu Lihat Lansia di Manado Antusias Ikut Vaksinasi: Mereka Semangat Datang ke Sini...

Kompas.com - 06/03/2021, 09:48 WIB
Skivo Marcelino Mandey,
Dheri Agriesta

Tim Redaksi

MANADO, KOMPAS.com - Warga lanjut usia (lansia) di Kota Manado, Sulawesi Utara, sangat antusias menyambut program vaksinasi Covid-19.

Pantauan Kompas.com, peserta vaksinasi Covid-19 massal kategori lansia membeludak di Auditorium Universitas Sam Ratulangi, Manado, Jumat (5/3/2021) sekitar pukul 10.45 Wita.

Ratusan lansia terlihat mengantre untuk mendapatkan vaksin. Mereka menunggu dengan rapi di sekitar lokasi penyuntikan vaksin itu.

Para petugas sedikit kewalahan mengatur para lansia yang sangat antusias. Meski begitu, para lansi tetap masker.

Para lansia menjalani screening sebelum disuntik vaksin. Mereka yang lolos dan dinyatakan memenuhi kriteria baru diberi vaksin.

Usai disuntik di bagian lengan sebelah kiri, warga diminta kembali duduk ke tempat yang sudah disediakan sambil menunggu reaksi setelah disuntik.

Baca juga: Keseharian Indra dan WN Perancis Melissa, Sering Pakai Google Translate Saat Kesulitan Berkomunikasi

Vaksinasi di Auditorium Unsrat dipantau langsung oleh Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin dan Ketua Komisi IX DPR RI Felly Estelita Runtuwene didampingi para pejabat instansi terkait.

Tampak para lansia mengantre untuk disuntik vaksin Covid-19. Vaksinasi massal dilaksanakan di Auditorium Unsrat, Manado, Sulut, Jumat (5/3/2021).KOMPAS.com/SKIVO MARCELINO MANDEY Tampak para lansia mengantre untuk disuntik vaksin Covid-19. Vaksinasi massal dilaksanakan di Auditorium Unsrat, Manado, Sulut, Jumat (5/3/2021).

Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin mengatakan, lansia diutamakan dalam program vaksin Covid-19.

"Karena para lansia rentan jika sudah terkena Covid-19. Dari 100 orang lansia yang terkena lebih dari 50 bisa wafat," kata Budi saat meninjau langsung proses vaksinasi.

Budi terharu melihat banyaknya lansia yang hadir untuk disuntik vaksin Covid-19.

"Meski sudah lansia tapi semangat mereka datang ke sini itu yang membuat saya terharu. Banyak yang terlihat sehat-sehat," kata dia.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ayah di Pangkep Cabuli Anak Tirinya Selama 7 Tahun sampai Hamil

Ayah di Pangkep Cabuli Anak Tirinya Selama 7 Tahun sampai Hamil

Regional
Bukan Berdemo, Ribuan Buruh di Salatiga 'Long March' Ikuti Jalan Santai

Bukan Berdemo, Ribuan Buruh di Salatiga "Long March" Ikuti Jalan Santai

Regional
Komplotan Perdagangan Senjata Api Ilegal Ditangkap di Riau

Komplotan Perdagangan Senjata Api Ilegal Ditangkap di Riau

Regional
Pendaki Meninggal di Gunung Ciremai Diduga Kelelahan

Pendaki Meninggal di Gunung Ciremai Diduga Kelelahan

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Rabu 1 Mei 2024, dan Besok : Malam Berawan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Rabu 1 Mei 2024, dan Besok : Malam Berawan

Regional
Presiden Jokowi Gowes dan Sapa Warga di Mataram, Didampingi Mentan Amran

Presiden Jokowi Gowes dan Sapa Warga di Mataram, Didampingi Mentan Amran

Regional
Kronologi Pria di NTT Diduga Setubuhi Putri Kandungnya hingga Melahirkan Dua Orang Anak

Kronologi Pria di NTT Diduga Setubuhi Putri Kandungnya hingga Melahirkan Dua Orang Anak

Regional
Menilik Produksi Ikan Panggang di Demak, Sulap Limbah Pabrik Jadi Rupiah

Menilik Produksi Ikan Panggang di Demak, Sulap Limbah Pabrik Jadi Rupiah

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Rabu 1 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Rabu 1 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Rabu 1 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Rabu 1 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Rabu 1 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Rabu 1 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Bawa Ganja 141 Kilogram Ganja, Oknum Polisi di Padang Panjang Ditangkap, Dikendalikan dari Lapas

Bawa Ganja 141 Kilogram Ganja, Oknum Polisi di Padang Panjang Ditangkap, Dikendalikan dari Lapas

Regional
Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Rabu 1 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Rabu 1 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Update Erupsi Gunung Ruang, Hujan Abu di Bandara Sam Ratulangi dan Status Tanggap Darurat

Update Erupsi Gunung Ruang, Hujan Abu di Bandara Sam Ratulangi dan Status Tanggap Darurat

Regional
Mengabdi Tanpa Batas meski Honor Setipis Kertas...

Mengabdi Tanpa Batas meski Honor Setipis Kertas...

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com