Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Distribusikan Logistik Pemilu di Musi Rawas, TNI-Polri Seberangi Sungai hingga Panggul Kotak Suara

Kompas.com - 13/02/2024, 20:12 WIB
Aji YK Putra,
Reni Susanti

Tim Redaksi

MUSI RAWAS, KOMPAS.com - Perjuangan petugas TNI/Polri mengawal distribusi logistik Pemilu ke Tempat Pemungutan Suara (TPS) di Kabupaten Musi Rawas, Sumatera Selatan, cukup berat.

Seperti saat mengantarkan kotak dan surat suara ke Dusun Sri Pengantin di Desa Pasenan, Kecamatan Suku Tengah Lakitan (STL) Ulu Terawas, Kabupaten Musi Rawas, Sumatera Selatan. 

Petugas harus menempuh perjalanan 30 menit menggunakan perahu getek untuk sampai ke empat TPS yang berada di sana.

Baca juga: Logistik Pemilu 3 Dusun Terpencil di Sidoarjo Diantar Pakai Perahu

Kondisi kawasan desa yang berada di perairan, tak memungkinkan pengiriman logistik Pemilu dilakukan via darat.

Kapolsek STL Ulu, AKP Farizal Alamsyah mengatakan, pengiriman logistik pemilu itu dilakukan pada pukul 12.00 WIB. Seluruh logistik tersebut kini telah sampai ke TPS dalam kondisi baik.

“Perjalanan menggunakan perahu getek itu butuh 30 menit, kami harus memegang kotak itu agar tidak terjatuh ke sungai. Saat dibawa juga kotak dilapisi plastik biar tidak basah,” ungkap Farizal, melalui pesan singkat, Selasa (13/2/2024).

Baca juga: Jembatan Gantung Putus, Distribusi Logistik Pemilu di Sekadau Terhambat

Meski menempuh perjalanan cukup sulit, sebagai petugas keamanan, Farizal mengaku lega seluruh logistik bisa disalurkan hingga TPS.

Dalam pelaksanaan pemilu nanti, petugas akan berjaga di lokasi empat TPS hingga pencoblosan selesai.

“Pengiriman logistik tersebut juga bersama Panwascam, PPS, PKD, dan PTPS. Kalau kami statusnya cuma pengamanan saja. Karena memang kondisi jarak dan medan di sana cukup sulit karena melewati perairan,” ujarnya.

Farizal memastikan kondisi keamanan di Dusun Sri Pengantin, aman hingga pemilu selesai.

“Untuk jaringan listrik di sana juga aman,” jelasnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

12 Kios Aksesori Motor di Tegal Ludes Terbakar, Apa Penyebabnya?

12 Kios Aksesori Motor di Tegal Ludes Terbakar, Apa Penyebabnya?

Regional
Gelapkan Uang Perusahaan Rp 2,6 M, 2 Karyawan di Sumbawa Dibekuk Polisi

Gelapkan Uang Perusahaan Rp 2,6 M, 2 Karyawan di Sumbawa Dibekuk Polisi

Regional
Wabup Semarang Basari Daftar Bacalon Bupati Melalui PKB, Ini Perinciannya...

Wabup Semarang Basari Daftar Bacalon Bupati Melalui PKB, Ini Perinciannya...

Regional
Rangkaian Kegiatan Seru Digelar untuk Sambut HUT Ke-78 Provinsi Sumsel

Rangkaian Kegiatan Seru Digelar untuk Sambut HUT Ke-78 Provinsi Sumsel

Regional
Pilkada Sumbar dan Kota Padang Dipastikan Tanpa Calon Independen

Pilkada Sumbar dan Kota Padang Dipastikan Tanpa Calon Independen

Regional
Pemprov Kalbar Larang Sekolah Gelar Acara Perpisahan Mewah, Apa Alasannya?

Pemprov Kalbar Larang Sekolah Gelar Acara Perpisahan Mewah, Apa Alasannya?

Regional
Pilkada Kota Magelang Dipastikan Tanpa Calon Independen

Pilkada Kota Magelang Dipastikan Tanpa Calon Independen

Regional
Hadiri Haul Habib Thoha bin Muhammad bin Yahya, Mbak Ita: Ini Bentuk Penghormatan terhadap Perjuangan Beliau

Hadiri Haul Habib Thoha bin Muhammad bin Yahya, Mbak Ita: Ini Bentuk Penghormatan terhadap Perjuangan Beliau

Kilas Daerah
Belum Punya Lahan Sendiri, SMA Negeri di Ende Dapat Hibah 1,5 Hektar Tanah dari Warga

Belum Punya Lahan Sendiri, SMA Negeri di Ende Dapat Hibah 1,5 Hektar Tanah dari Warga

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Senin 13 Mei 2024, dan Besok : Cerah Berawan Sepanjang Hari

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Senin 13 Mei 2024, dan Besok : Cerah Berawan Sepanjang Hari

Regional
Aktivitas Gunung Ile Lewotolok Meningkat, Lava Mengalir ke Desa Amakaka

Aktivitas Gunung Ile Lewotolok Meningkat, Lava Mengalir ke Desa Amakaka

Regional
Anggota DPRD Lampung Meninggal Saat Ikut Acara Penanaman Pohon

Anggota DPRD Lampung Meninggal Saat Ikut Acara Penanaman Pohon

Regional
Update Banjir di Sumbar, Basarnas: Korban Tewas Capai 37 Orang

Update Banjir di Sumbar, Basarnas: Korban Tewas Capai 37 Orang

Regional
Jalan Rusak, Pasien di Sikka Ditandu 1 Jam Cari Tumpangan ke Puskesmas

Jalan Rusak, Pasien di Sikka Ditandu 1 Jam Cari Tumpangan ke Puskesmas

Regional
Cerita Kang Zen, Pengusaha Rumah Makan Legendaris di Demak Pilih Jalan Hidup Jadi Relawan Tagana

Cerita Kang Zen, Pengusaha Rumah Makan Legendaris di Demak Pilih Jalan Hidup Jadi Relawan Tagana

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com