Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

KPU Kota Tegal Musnahkan 2.535 Surat Suara Rusak, Paling Banyak DPD

Kompas.com - 13/02/2024, 14:41 WIB
Tresno Setiadi,
Gloria Setyvani Putri

Tim Redaksi

TEGAL, KOMPAS.com - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Tegal, Jawa Tengah memusnahkan 2.535 lembar surat suara rusak dan kelebihan dengan cara dibakar, Selasa (13/2/2024).

"Temuan surat suara rusak dan kelebihan merupakan hasil sortir lipat yang dilakukan sebelumnya," kata Ketua KPU Kota Tegal, Elvy Yuniarni usai pemusanahan di halaman kantor KPU, Selasa (13/2/2024).

Baca juga: 108 TPS Terdampak Banjir, KPU Demak Tunda Pemilu dan Ungkap Daftarnya

Dari jumlah itu, paling banyak rusak adalah surat suara Dewan Perwakilan Daerah (DPD) sebanyak 1.298 lembar.

Kemudian 557 lembar surat suara Pilpres, 271 surat suara Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI, 85 lembar surat suara DPRD provinsi, dan 304 lembar surat suara DPRD kota.

Elvy Yuniarni mengatakan, jumlah daftar pemilih tetap (DPT) mencapai 212.800 jiwa, dengan 762 tempat pemungutan suara (TPS) reguler, dan satu TPS khusus.

"Ada 81 panitia pemungutan suara (PPS) yang tersebar di 27 kelurahan. Jumlah KPPS 5.341 orang yang nantinya akan ditempatkan di setiap TPS tujuh orang," kata Elvy.

Selain itu, setiap TPS juga akan diperkuat pengamanan Linmas dua orang, sehingga jumlah total pengamanan Linmas di Kota Tegal ada 1.526 orang.

Menurut Elvy, saat ini logistik Pemilu 2024 sudah didistribusikan ke masing-masing TPS. Namun, terdapat dua kelurahan yang logistiknya masih di gudang.

Baca juga: Antisipasi Kecurangan, Bawaslu Akan Pasang CCTV di Gudang Surat Suara Apartemen Kalibata City

"Kelurahan Panggung dan Kelurahan Pekauman, logistik tetap di gudang. Karena gudang penyimpanan ada di kelurahan itu," imbuhnya.

Hadir dalam kegiatan pemusnahan tersebut di antaranya Wali Kota Tegal Dedy Yon Supriyono, Sekda Kota Tegal Agus Dwi Sulistyantono.

Kemudian perwakilan Anggota Forkopimda dan Asisten Administrasi Sekda Provinsi Jawa Tengah, Arif Sambodo.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Mantan Bos PSIS dan Ketua Citarum Jogging Club Kompak Dukung Mbak Ita Maju di Pilwalkot Semarang 2024

Mantan Bos PSIS dan Ketua Citarum Jogging Club Kompak Dukung Mbak Ita Maju di Pilwalkot Semarang 2024

Regional
Begini Kondisi Anak yang Diracuni Ibu Tiri di Rokan Hilir

Begini Kondisi Anak yang Diracuni Ibu Tiri di Rokan Hilir

Regional
Demi Curi Mobil, Sindikat Ini Beli GPS Rp 1,2 Juta Tiap Beraksi

Demi Curi Mobil, Sindikat Ini Beli GPS Rp 1,2 Juta Tiap Beraksi

Regional
Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Banjir Bandang Rendam Ratusan Rumah di Melawi Kalbar, Jembatan Putus

Banjir Bandang Rendam Ratusan Rumah di Melawi Kalbar, Jembatan Putus

Regional
Polisi Gagalkan Peredaran 145 Bungkus Jamur Tahi Sapi di Gili Trawangan

Polisi Gagalkan Peredaran 145 Bungkus Jamur Tahi Sapi di Gili Trawangan

Regional
Bantah Pemerasan, Kejati NTB Sebut Pegawai Kejagung Ditangkap karena Bolos

Bantah Pemerasan, Kejati NTB Sebut Pegawai Kejagung Ditangkap karena Bolos

Regional
Jaga Kekondusifan Setelah Pemilu, Perayaan HUT Ke-283 Wonogiri Dilakukan Sederhana

Jaga Kekondusifan Setelah Pemilu, Perayaan HUT Ke-283 Wonogiri Dilakukan Sederhana

Regional
Pengakuan Ibu Racuni Anak Tiri di Riau: Saya Kesal sama Bapaknya

Pengakuan Ibu Racuni Anak Tiri di Riau: Saya Kesal sama Bapaknya

Regional
Selesaikan Persoalan Keterlambatan Gaji PPPK Guru di Kota Semarang, Mbak Ita: Sudah Siap Anggarannya, Gaji Cair Sabtu Ini

Selesaikan Persoalan Keterlambatan Gaji PPPK Guru di Kota Semarang, Mbak Ita: Sudah Siap Anggarannya, Gaji Cair Sabtu Ini

Regional
Beri Sinyal Maju Pilkada Semarang, Mbak Ita: Tinggal Tunggu Restu Keluarga

Beri Sinyal Maju Pilkada Semarang, Mbak Ita: Tinggal Tunggu Restu Keluarga

Regional
Terjepit di Mesin Conveyor, Buruh Perusahaan Kelapa Sawit di Nunukan Tewas

Terjepit di Mesin Conveyor, Buruh Perusahaan Kelapa Sawit di Nunukan Tewas

Regional
Hejo Forest di Bandung: Daya Tarik, Biaya, dan Rute

Hejo Forest di Bandung: Daya Tarik, Biaya, dan Rute

Regional
Kronologi Pria di Majalengka Bakar Rumah dan Mobil Mantan Istri Lantaran Ditolak Rujuk

Kronologi Pria di Majalengka Bakar Rumah dan Mobil Mantan Istri Lantaran Ditolak Rujuk

Regional
Terima Laporan Rektor Universitas Riau ke Mahasiswanya, Polda: Kami Coba Mediasi

Terima Laporan Rektor Universitas Riau ke Mahasiswanya, Polda: Kami Coba Mediasi

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com