Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Nobar Debat Cawapres di Solo, TKD: Gibran Menunjukkan Kemampuannya

Kompas.com - 22/12/2023, 21:21 WIB
Fristin Intan Sulistyowati,
Pythag Kurniati

Tim Redaksi

SOLO, KOMPAS.com - Tim Kampanye Daerah (TKD) Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka menggelar nonton bareng (nobar) debat Calon Wakil Presiden (Cawapres) di Kantor Sekretariat TKD di Jalan Adi Sucipto, Kelurahan Manahan, Kecamatan Banjarsari, Kota Solo, Jawa Tengah, Jumat (22/12/2023).

Pantauan Kompas.com, para kader dan simpatisan mulai hadir pada pukul 19.30 WIB.

Baca juga: Momen Gibran Sungkem dan Peluk Prabowo Usai Paparkan Visi-Misi

Ketua TKD Kota Solo Ardianto Kuswinarno mengungkapkan, pihaknya tidak mengundang semua kader lantaran keterbatasan tempat.

"Betul, jadi ceritanya kami tidak mengundang semua. Takutnya penuh kita tidak mampu, (jadi) beberapa pengurus karena besok ketiga baru all out kan. Karena keterbatasan tempat, besok (debat ketiga) kita all out," kata Ketua TKD Kota Solo Ardianto Kuswinarno, di sela-sela debat pada Jumat (22/12/2023).

Baca juga: Gibran: Pembangunan Infrastuktur atau SDM? Dua-duanya Penting

Acara nonton bareng juga digelar oleh para calon legislatif (Caleg) dari partai pendukung Prabowo-Gibran.

"Beberapa tempat ada nobar dari caleg. Mojosongo ada, beberapa tempat ada, dan tidak berkoordinasi. Kita tidak melanggar, karena mereka bertujuan, untuk menunjukan apa yang didukung. Jadi debat ketiga, pasti kita usahaka tidak pedot-pedot (terpencar), akan kita undang," katanya.

Ardianto mengatakan, Gibran mampu menujukan pemahaman di bidang ekonomi yang baik selama berjalannya debat Cawapres.

"Betul, masyarakat selama ini mengkhawatirkan fenomena dengan tanya apakah (Gibran) mampu, tapi (Gibran) menunjukan mampu untuk kelak jadi Cawapres mendampingi Pak Prabowo," katanya.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang


Terkini Lainnya

Kebakaran Rumah di Bantaran Rel Kereta Api Solo, 25 Warga Mengungsi

Kebakaran Rumah di Bantaran Rel Kereta Api Solo, 25 Warga Mengungsi

Regional
Maju Pilkada Solo, Caleg Terpilih Kevin Fabiano Daftar Cawalkot di PDI-P

Maju Pilkada Solo, Caleg Terpilih Kevin Fabiano Daftar Cawalkot di PDI-P

Regional
Sedihnya Hasanuddin, Tabungan Rp 5 Juta Hasil Jualan Angkringan Ikut Terbakar Bersama Rumahnya

Sedihnya Hasanuddin, Tabungan Rp 5 Juta Hasil Jualan Angkringan Ikut Terbakar Bersama Rumahnya

Regional
Maju Lagi di Pilkada, Mantan Wali Kota Tegal Dedy Yon Daftar Penjaringan ke PKS

Maju Lagi di Pilkada, Mantan Wali Kota Tegal Dedy Yon Daftar Penjaringan ke PKS

Regional
Dua Caleg Terpilih di Blora Mundur, Salah Satunya Digantikan Anak Sendiri

Dua Caleg Terpilih di Blora Mundur, Salah Satunya Digantikan Anak Sendiri

Regional
Perajin Payung Hias di Magelang Banjir Pesanan Jelang Waisak, Cuan Rp 30 Juta

Perajin Payung Hias di Magelang Banjir Pesanan Jelang Waisak, Cuan Rp 30 Juta

Regional
9 Rumah di Bantaran Rel Kereta Kota Solo Terbakar

9 Rumah di Bantaran Rel Kereta Kota Solo Terbakar

Regional
Pimpin Aksi Jumat Bersih, Bupati HST Minta Masyarakat Jadi Teladan bagi Sesama

Pimpin Aksi Jumat Bersih, Bupati HST Minta Masyarakat Jadi Teladan bagi Sesama

Regional
Harga Tiket dan Jadwal Travel Semarang-Banjarnegara PP

Harga Tiket dan Jadwal Travel Semarang-Banjarnegara PP

Regional
Sempat Ditutup karena Longsor di Sitinjau Lauik, Jalur Padang-Solok Dibuka Lagi

Sempat Ditutup karena Longsor di Sitinjau Lauik, Jalur Padang-Solok Dibuka Lagi

Regional
Dugaan Korupsi Pengadaan Bandwidth Internet, Plt Kepala Dinas Kominfo Dumai Ditahan

Dugaan Korupsi Pengadaan Bandwidth Internet, Plt Kepala Dinas Kominfo Dumai Ditahan

Regional
KY Tanggapi soal Status Tahanan Kota 2 Terpidana Korupsi di NTB

KY Tanggapi soal Status Tahanan Kota 2 Terpidana Korupsi di NTB

Regional
Pemilik Pajero Pasang Senapan Mesin di Kap, Mengaku Hanya untuk Konten Medsos

Pemilik Pajero Pasang Senapan Mesin di Kap, Mengaku Hanya untuk Konten Medsos

Regional
Update Bencana Sumbar, BPBD Sebut 61 Korban Tewas, 14 Orang Hilang

Update Bencana Sumbar, BPBD Sebut 61 Korban Tewas, 14 Orang Hilang

Regional
Resmi Usung Gus Yusuf Maju Pilgub Jateng, PKB Seleksi Partai Potensial untuk Berkoalisi

Resmi Usung Gus Yusuf Maju Pilgub Jateng, PKB Seleksi Partai Potensial untuk Berkoalisi

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com