Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kecelakaan Motor Vs Motor di Wonogiri, Satu Orang Tewas

Kompas.com - 31/10/2023, 20:42 WIB
Muhlis Al Alawi,
Dita Angga Rusiana

Tim Redaksi

WONOGIRI, KOMPAS.com- Satu orang dilaporkan tewas dan satu lainnya terluka setelah dua sepeda motor terlibat kecelakaan di ruas Jalan Ngadirojo - Wonogiri, Dusun Bulusulur, Desa Bulusulur, Kecamatan Wonogiri, Kabupaten Wonogiri, Jawa Tengah, Selasa (31/10/2023).

Kasi Humas Polres Wonogiri, AKP Anom Prabowo yang dikonfirmasi Kompas.com menyatakan satu korban meninggal bernama Bambang Purwanto (60), warga Kelurahan Pondok, Kecamatan Ngadirojo, Kabupaten Wonogiri.

Baca juga: Kecelakaan 3 Kendaraan di Bantul, Seorang Guru Meninggal

"Korban meninggal sesaat setelah dirawat di rumah saki Hermina Wonogiri. Korban mengalami luka berat setelah sepeda motor yang dikemudikan mengalami kecelakaan," kata Anom.

Menurut Anom, kecelakaan itu bermula saat sepeda motor Yamaha Aerox bernomor polisi AG-3047-YAN yang dikemudikan MSA (24) melaju dari arah Ponorogo menuju Wonogiri. Setibanya di lokasi kejadian, muncul sepeda motor Suzuki Smash bernomor polisi G 2827 L yang hendak berbelok ke arah Ponorogo.

"Lantaran jarak yang dekat, kedua pengendara tidak bisa menghindar, sehingga terjadi beturan. Sesaat kemudian terjadilah laka lantas," kata Anom.

Akibat kecelakaam itu, pengemudi sepeda motor Yamaha Aerox mengalami luka pada kepala dan dirawat di RSUD Hermina Wonogiri.

Sementara pengemudi sepeda motor Suzuki Smash mengalami luka pada kepala. Namun korban meninggal dunia saat menjalani perawatan di RSU Hermina Wonogiri

Terhadap kecelakaan itu, kata Anom, tim Satlantas Polres Wonogiri sudah turun ke lokasi kejadian. Selain membawa korban rumah sakit terdekat, polisi juga sudah mengamankan dua sepeda motor yang terlibat kecelakaan.

"Kasus ini sudah ditangani Satlantas Polres Wonogiri. Polisi sudah mencatat keterangan saksi disekitar TKP dan melakukan pengecekan di RS Hermina Wonogiri," demikian Anom.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Mengabdi Tanpa Batas meski Honor Setipis Kertas...

Mengabdi Tanpa Batas meski Honor Setipis Kertas...

Regional
Sejarah dan Makna Lambang Tut Wuri Handayani atau Logo Kemendikbudristek

Sejarah dan Makna Lambang Tut Wuri Handayani atau Logo Kemendikbudristek

Regional
Abu Vulkanik Gunung Ruang Selimuti Bandara Sam Ratulangi Manado

Abu Vulkanik Gunung Ruang Selimuti Bandara Sam Ratulangi Manado

Regional
3 Hari Dicari, Penambang yang Tertimbun Galian Batubara Belum Ditemukan

3 Hari Dicari, Penambang yang Tertimbun Galian Batubara Belum Ditemukan

Regional
Cerita Penumpang Pesawat Terdampak Penutupan Bandara Sam Ratulangi, Terancam Tak Bisa Liburan ke Luar Negeri

Cerita Penumpang Pesawat Terdampak Penutupan Bandara Sam Ratulangi, Terancam Tak Bisa Liburan ke Luar Negeri

Regional
Gempa M 5,5 Terjadi di Halmahera Barat, Tak Berisiko Tsunami

Gempa M 5,5 Terjadi di Halmahera Barat, Tak Berisiko Tsunami

Regional
Dimas Tewas Dianiaya Sesama Tahanan di Pekanbaru, 5 Orang Jadi Tersangka

Dimas Tewas Dianiaya Sesama Tahanan di Pekanbaru, 5 Orang Jadi Tersangka

Regional
Mantan Wakil Gubernur Maluku Daftar Cagub di PDI-P

Mantan Wakil Gubernur Maluku Daftar Cagub di PDI-P

Regional
Pekanbaru Siap Gelar Rakerwil I Apeksi 2024, Pj Walkot Muflihun: Persiapan Sudah Tuntas

Pekanbaru Siap Gelar Rakerwil I Apeksi 2024, Pj Walkot Muflihun: Persiapan Sudah Tuntas

Regional
Demo di Banjarnegara Ricuh, Fasum Rusak, 2 Polisi Luka, Ini Pemicunya

Demo di Banjarnegara Ricuh, Fasum Rusak, 2 Polisi Luka, Ini Pemicunya

Regional
Angka Stunting di Lamongan Turun Drastis, Bupati Yuhronur Efendi Paparkan Caranya

Angka Stunting di Lamongan Turun Drastis, Bupati Yuhronur Efendi Paparkan Caranya

Regional
Kakek di Serang Banten Lecehkan Remaja Lalu Diunggah ke Medsos

Kakek di Serang Banten Lecehkan Remaja Lalu Diunggah ke Medsos

Regional
Kunker ke NTB, Presiden Jokowi Akan Resmikan Jalan Inpres dan Bendungan Tiu Suntuk

Kunker ke NTB, Presiden Jokowi Akan Resmikan Jalan Inpres dan Bendungan Tiu Suntuk

Regional
Panen Padi Triwulan I-2024 di Lamongan Berhasil, Rata-rata 7,34 Ton Per Hektar

Panen Padi Triwulan I-2024 di Lamongan Berhasil, Rata-rata 7,34 Ton Per Hektar

Regional
Gelar Halal Bihalal Bersama Jajarannya, Mas Dhito Sampaikan Ini ke Pegawai Pemkab Kediri

Gelar Halal Bihalal Bersama Jajarannya, Mas Dhito Sampaikan Ini ke Pegawai Pemkab Kediri

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com