Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pemudik Sepeda Motor Padati Pelabuhan Ciwandan, Antrean Mengular hingga Keluar Area Parkir

Kompas.com - 20/04/2023, 10:58 WIB
Rasyid Ridho,
Dita Angga Rusiana

Tim Redaksi

CILEGON, KOMPAS.com - Pemudik sepeda motor terus memadati Pelabuhan Ciwandan, Cilegon, Banten, pada H-2 Lebaran 2023, Kamis (20/4/2023).

Pantauan Kompas.com, pada pukul 10.00 WIB, kantong-kantong parkir untuk menunggu  masuk ke dalam kapal sudah terisi penuh.

Bahkan, kendaraan mengular hingga keluar area parkir karena membludaknya pemudik sepeda motor yang ingin menyebrang ke Bakauheni, Lampung.

Baca juga: BERITA FOTO: Antrean Kendaraan Pemudik Mengular di Pelabuhan Merak

Pihak kepolisian menjadikan Jalan Lingkar Selatan (JLS) Cilegon sebagai buffer zone karena pemudik motor di dalam pelabuhan sudah penuh sejak Rabu (19/4/2023) malam hingga pagi ini.

"Kita lakukan penyekatan di Simpang 3 JLS bagi roda dua maupun roda enam yang akan menuju Pelabuhan Ciwandan. Ini dilakukan karena situasi di dalam Pelabuhan Ciwandan penuh hingga antrian mengular 200 meter," kata Perwira Pengendali Ciwandan Ditlantas Polda Banten, Kompol Ali Rahman kepada wartawan.

Adanya penyekatan menyebabkan terjadinya antrean kendaraan sepanjang 4 kilometer menuju pelabuhan di JLS pukul 04.30 WIB.

"Tadi antrean kendaraan itu sempat menyentuh 4 kilometer, sekarang tinggal sekitar 500 meter lagi," ujar Ali.

Sebelumnya, Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendi memprediksi Rabu (19/4/2023) melam akan ada 25.000 pemudik seepda motor yang akan menyeberang ke Sumatera melalui Pelabuhan Ciwandan, Cilegon.

Prediksi itu diungkapkan Muhadjir usai meninjau arus mudik di Pelabuhan Ciwandan dan Merak, Rabu (19/4/2023)

"Khusus sepeda motor di sana (Ciwandan)  satu hari ini sudah 13.000 sepeda motor, dan nanti malam kita perkirakan akan ada kenaikan mencapai 25 .000," kata Muhadjir kepada wartawan di Merak. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Gemuruh Banjir Bandang Sumbar yang Menghanyutkan Rumah hingga Sekolah

Gemuruh Banjir Bandang Sumbar yang Menghanyutkan Rumah hingga Sekolah

Regional
Korban Meninggal Banjir Lahar di Sumbar Menjadi 47 Orang

Korban Meninggal Banjir Lahar di Sumbar Menjadi 47 Orang

Regional
Cerita Doris Tampung 53 Orang Korban Banjir Bandang Sumbar di Rumahnya, Kini Kekurangan Air Bersih

Cerita Doris Tampung 53 Orang Korban Banjir Bandang Sumbar di Rumahnya, Kini Kekurangan Air Bersih

Regional
Cerita Martis Kehilangan Mobil hingga Warung Saat Banjir Bandang Sumbar

Cerita Martis Kehilangan Mobil hingga Warung Saat Banjir Bandang Sumbar

Regional
Pria di Semarang Lecehkan Anak Tetangga Berulang Kali, Terciduk oleh Adik Korban

Pria di Semarang Lecehkan Anak Tetangga Berulang Kali, Terciduk oleh Adik Korban

Regional
Cerita Endi Yudha Baskoro, 15 Tahun Jadi Relawan Tagana karena Hobi dan Panggilan Jiwa

Cerita Endi Yudha Baskoro, 15 Tahun Jadi Relawan Tagana karena Hobi dan Panggilan Jiwa

Regional
Dugaan Krisis Lingkungan di Balik Banjir Bandang dan Lahar di Sumbar yang Tewaskan 47 Orang

Dugaan Krisis Lingkungan di Balik Banjir Bandang dan Lahar di Sumbar yang Tewaskan 47 Orang

Regional
Dianiaya karena Masalah Utang, Warga Aceh Kehilangan Telinga

Dianiaya karena Masalah Utang, Warga Aceh Kehilangan Telinga

Regional
[POPULER REGIONAL] Alasan Kang Zen Pilih Jadi Relawan Kemanusiaan | Buntut Tragedi Kecelakaan Bus di Ciater

[POPULER REGIONAL] Alasan Kang Zen Pilih Jadi Relawan Kemanusiaan | Buntut Tragedi Kecelakaan Bus di Ciater

Regional
Pilkada Kota Semarang, Bos PSIS Akan Ambil Formulir Pendaftaran Bakal Cawalkot di PKB

Pilkada Kota Semarang, Bos PSIS Akan Ambil Formulir Pendaftaran Bakal Cawalkot di PKB

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Selasa 14 Mei 2024, dan Besok : Pagi hingga Siang Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Selasa 14 Mei 2024, dan Besok : Pagi hingga Siang Cerah Berawan

Regional
Pilkada Wonogiri 2024 Dipastikan Tidak Ada Calon Perseorangan

Pilkada Wonogiri 2024 Dipastikan Tidak Ada Calon Perseorangan

Regional
Ular Piton di Muna Mangsa Anak Sapi Warga, Saat Ditemukan Tubuhnya Sebesar Tiang Listrik

Ular Piton di Muna Mangsa Anak Sapi Warga, Saat Ditemukan Tubuhnya Sebesar Tiang Listrik

Regional
Selundupkan 6 WN China ke Australia, 7 Orang Jadi Tersangka

Selundupkan 6 WN China ke Australia, 7 Orang Jadi Tersangka

Regional
Viral Ajak YouTuber Korsel ke Hotel, ASN Kemenhub Polisikan Sebuah Akun Facebook

Viral Ajak YouTuber Korsel ke Hotel, ASN Kemenhub Polisikan Sebuah Akun Facebook

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com