Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Gibran Sebut Erick Thohir Bakal Siapkan Kompetisi Internasional Pengganti Piala Dunia U-20: Bukan Tarkam

Kompas.com - 30/03/2023, 17:47 WIB
Ardi Priyatno Utomo

Editor

SOLO, KOMPAS.com - Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka menyatakan, Ketua PSSI Erick Thohir sudah menyiapkan kompetisi internasional, setelah Indonesia resmi dicoret dari Piala Dunia U-20.

Wali kota sejak Februari 2021 ini menjelaskan, Erick sudah memersiapkan rencana setelah kepastian Indonesia batal sebagai tuan rumah diumumkan FIFA kemarin (29/3/2023).

Gibran menjelaskan, rencana pengganti adalah wacana menggelar kompetisi sepak bola berskala internasional.

Baca juga: Sempat Jengkel Ada Penolakan Timnas Israel di Piala Dunia U-20, Gibran Minta Maaf ke Ganjar dan Koster

"Ndak apa-apa. Ada Plan B, Plan C. Tenang aja. Tunggu aja nanti ya," ungkapnya dia kepoada TribunSolo.com, Kamis (30/3/2023).

Dia menegaskan jika kompetisi tersebut akan diikuti oleh peserta dari luar Indonesia. "Aku kan ngomong Ketum PSSI mosok tingkat tarkam," terangnya.

Gibran mengatakan, dirinya ingin memastikan segala persiapan tidak sia-sia, meski Piala Dunia U-20 batal.

"Intinya apa-apa yang sudah kita siapkan untuk penyelenggaraan Piala Dunia akan tetap kita siapkan karena nanti Pak Ketua Umum PSSI akan menyiapkan event lain di tahun ini," jelasnya.

Salah satu persiapan yang menelan cukup banyak dana adalah renovasi Stadion Manahan.

"Semoga yang sudah kita anggarkan renovasi stadion tidak mubazir. Tenang aja," terangnya.

Dia menambahkan, dengan batalnya Indonesia sebagai tuan rumah, otomatis gelaran pre maupun post event yang dirancang Wishnutama pun batal.

"Pra-event post-event? Ilang kabeh nggone (Hilang semua punyanya) Pak Wishnutama," jelasnya.

Baca juga: Indonesia Batal Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20, Gibran Bakal Carikan Event Pengganti Bertaraf Internasional

Artikel ini telah tayang di TribunSolo.com dengan judul Piala Dunia U-20 Batal,Erick Thohir Siapkan Kompetisi Sepak Bola Internasional, Gibran: Bukan Tarkam

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Mobil Travel Terjun ke Sungai di Musi Rawas, 4 Korban Tewas

Mobil Travel Terjun ke Sungai di Musi Rawas, 4 Korban Tewas

Regional
Laga Final Persib vs Madura, Polisi Pertebal Pengamanan

Laga Final Persib vs Madura, Polisi Pertebal Pengamanan

Regional
Jembatan Kawanua di Maluku Tengah Putus, Akses Transportasi 3 Kabupaten Lumpuh

Jembatan Kawanua di Maluku Tengah Putus, Akses Transportasi 3 Kabupaten Lumpuh

Regional
Trauma, Korban Banjir Lahar Dingin Sumbar Takut Masuk Rumah

Trauma, Korban Banjir Lahar Dingin Sumbar Takut Masuk Rumah

Regional
Detik-detik Waisak di Candi Borobudur, 866 Personel Gabungan Disiagakan

Detik-detik Waisak di Candi Borobudur, 866 Personel Gabungan Disiagakan

Regional
Remaja 16 Tahun di Buton Tengah Dicabuli 8 Orang Pria

Remaja 16 Tahun di Buton Tengah Dicabuli 8 Orang Pria

Regional
Pagi Ini Gunung Lewotobi Laki-laki 2 Kali Meletus

Pagi Ini Gunung Lewotobi Laki-laki 2 Kali Meletus

Regional
Wali Kota Makassar Danny Pomanto jadi Narasumber dan Penanggap di 10th WWF 2024

Wali Kota Makassar Danny Pomanto jadi Narasumber dan Penanggap di 10th WWF 2024

Regional
Kapal Nelayan Hilang Kontak di Perairan Rokan Hilir Riau, 2 Korban dalam Pencarian

Kapal Nelayan Hilang Kontak di Perairan Rokan Hilir Riau, 2 Korban dalam Pencarian

Regional
Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Cerah Berawan

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok : Cerah Berawan Sepanjang Hari

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok : Cerah Berawan Sepanjang Hari

Regional
Rangkaian Kegiatan Hari Raya Waisak 2024 di Candi Borobudur Magelang

Rangkaian Kegiatan Hari Raya Waisak 2024 di Candi Borobudur Magelang

Regional
Dikepung Warga, Penculik Bayi 7 Bulan di Dompu NTB Berhasil Ditangkap Polisi

Dikepung Warga, Penculik Bayi 7 Bulan di Dompu NTB Berhasil Ditangkap Polisi

Regional
Puncak Perayaan Waisak di Borobudur, Ada Festival Lampion Ramah Lingkungan

Puncak Perayaan Waisak di Borobudur, Ada Festival Lampion Ramah Lingkungan

Regional
Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com