Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Trans Semarang: Rute, Jam Operasional, dan Cara Pembayaran Tiket

Kompas.com - 10/10/2022, 21:49 WIB
Dini Daniswari

Editor

KOMPAS.com - Trans Semarang merupakan angkutan umum di wilayah Kota Semarang dan Kabupaten Semarang.

Trans Semarang atau BRT Trans Semarang oleh disediakan Pemerintah Kota Semarang melalui Dinas Perhubungan Kota Semarang.

Jam operasional Trans Semarang memiliki waktu keberangkatan dan akhir perjalanan yang berbeda-beda tergantung dengan waktu perjalanan dan terminal tujuan.

Pembelian tiket dapat dilakukan secara tunai maupun non tunai.

Operator Trans Semarang adalah PT Trans Semarang yang merupakan konsorsium dari Perum Damri, PO Minas, dan PO Ratakencana.

Saat ini, Trans Semarang melayani 17 koridor.

Berikut ini adalah rute, cara pembayaran tiket, dan jam operasional Trans Semarang.

Trans Semarang

Rute Trans Semarang

Koridor 1, Mangkang - Penggaron, Menuju Penggaron

Mangkang, Texmaco, irigasi A, Pasar Mangkang A, UT A, Sango A, BPKP A, KITW A, Karangnongko A, Karang Anyar A, Karpet A, Tambak Aji A, Taman Lele A, Lapangan Tugu A, PLN Krapyak A, Pangadilan 1, Muradi A, Kali Banteng, Cakrawala 1, Kr Ayu 1, Amarta 1, PMI Bulu, Pasar Bulu A, Udinus, Tendean, Balaikota, Pandanaran A, Gramedia A, Shelter Simpang Lima, Stasiun RRI, Ki Mangun Sarkoro, Milo A, Gajah, Shelter RS Bhayangkara, Beruang, ADA Majapahit A, dan Penggaron.

Koridor 2, Terboyo - Ungaran, Menuju Ungaran

Terboyo, RSI 1, Lik 1, Jl Tenggang Selatan 1, Kp Smg 1, Kl Gawe 1, Halte Honda, Raden Patah, Panti Wiloso dr Cipto, SMK N 1, Mataram, Halte Bubakan, Pojok Jumatan, Agus Salim, Alun-alun Johar, Bata, BCA Pemuda, Balaikota, Dominico, RS Kariadi A, Ngaglik B, Gajah Mungkur B, Merapi 1, Elisabeth, Kagok B, Akpol 1, Donbosco B, Kesatrian, Ps Jatingaleh 1, Ngesrep B, Tembalang B, Tembalang, Srondol 1, Ruko Setiabudi B, ADA Setiabudi B, Sukun, Transmart, Banyumanik B, Makodam/kedawung II, Pudak Payung B, BPK B, Terminal Unyil B, PT Mas, Assalamah, Pasar Ungaran, Alun-alun Ungaran A, dan Sisemut.

Baca juga: BRT Trans Semarang Koridor Terminal Mangkang-Simpang 5 Akan Beroperasi hingga Malam

Koridor 3A, Pelabuhan - Elisabeth via Dr Cipto, Menuju Elisabeth via Dr Cipto

Garasi Tantular, Stasiun Tawang, Ronggowarsito, Pelindo B, Pelinto A, Halte Ronggo Warsito, Pengapon, Penjaringan A, Halte Honda, Raden Patah, Halte Pattimura, Panti Wiloso Dr Cipto, SMK N 1, IKIP PGRI, Halte Sidodadi, Halte Halmahera, Kompol Maksum, Halte Ps Peterongan, Java Supermall A, Tanah Putih, Candi, Halte Kasipah, SMA Sint Louis, Kesatrian, Ps Jatingaleh 1, Ps Jatingaleh II, Kesatrian 2, Donbosco A, AKPOL A, dan Kagok 2.

Koridor 3B, Pelabuhan via MT Haryono - Elisabeth, Menuju Elisabeth

Pelindo A, Halte Rongg Warsito, Pengapon, Penjaringan A, Halte Honda, Raden Patah, Panti Walisongo dr Cipto, SMK N 1, SMP 3, Pandanaran B, Udinus, Tendean, Balaikota, Pandanaran A, Augusta A, Gramedia A, Shelter Simpang Lima, Halte Imam Barjo, Siranda B, Elisabeth, Kagok B, Akpol 1, Donbosco B, Kesatrian, Ps Jatingaleh 1, Ps Jatingaleh II, Kesatrian 2, Halte SMA Aint Louis 1, Kasipah, Halte Candi, Tanah Putih, Java Mall A, Peterongan, Bangkong, Sidodadi B, KP Baris, Mataram, Halte Bubakan, Layur, Stasiun Tawang, dan Ronggowarsito.

Koridor 4, Tawang - Cangkiran, Menuju Cangkiran

Pengapon, Penjaringan A, Halte Honda, Raden Patah, Panti Walisongo dr Cipto, SMK N 1, Pasar Langgar, Mataram, Halte Bubakan, Pojok Jurnatan, Agus Salim, Alun-alun Johar, Petek A, St Poncol, Halte Abimayu, Tendean, Pertamina, Pandanaran B, Udinus, Balaikota, Pasar Bulu B, Ada 2, Amarta 2, Kr Kayu 2, Cakrawala 2, Kalibanteng II, Muradi B, PLN Krapyak B, Pasar Jrakah B, Aneka Jaya B, Ngaliyan Square A, SMP 16 b, Wahyu Utomo B, Swalayan Ono 2, Bringin B, RS Permata Medika B, Pandana 2, Lawas 2, Lapas Kedungpane B, Wates/Konveksi 2, Galunggung 2, BSB 2, Bunderan BSB, Palapa B, Beranda Bali B, Sabhara B, Pasar Mijen B, SMP 23 B, Koramil Mijen 2, SPBU Atlas B, Pasar Ace 2, Jatisari BSB 2, Lapangan B, Pertigaan Cangkiran B, dan Terminal Cangkiran B.

Koridor F2A, Terboyo - ADA Majapahit, Menuju ADA Majapahit

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Dirundung, Puluhan Siswi SMA Wira Bhakti Gorontalo Lari dari Sekolah

Dirundung, Puluhan Siswi SMA Wira Bhakti Gorontalo Lari dari Sekolah

Regional
Dituding Lecehkan Gadis Pemohon KTP, ASN Disdukcapil Nunukan: Saya Tidak Melakukan Itu

Dituding Lecehkan Gadis Pemohon KTP, ASN Disdukcapil Nunukan: Saya Tidak Melakukan Itu

Regional
Longsor di Pinrang, Batu Seukuran Mobil dan Pohon Tumbang Tutupi Jalan

Longsor di Pinrang, Batu Seukuran Mobil dan Pohon Tumbang Tutupi Jalan

Regional
Transaksi Seksual di Balik Pembunuhan Gadis Muda Dalam Lemari di Cirebon

Transaksi Seksual di Balik Pembunuhan Gadis Muda Dalam Lemari di Cirebon

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Sedang

Regional
Lontaran Pijar Gunung Ibu Capai 1.000 Meter di Bawah Bibir Kawah

Lontaran Pijar Gunung Ibu Capai 1.000 Meter di Bawah Bibir Kawah

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang Ini Berawan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang Ini Berawan

Regional
Mati Terkena Tombak, Bangkai Paus Kerdil Terdampar di Botubarani

Mati Terkena Tombak, Bangkai Paus Kerdil Terdampar di Botubarani

Regional
Ibu Melahirkan di Ambulans karena Jalan Rusak, Dinkes Kalbar Bersuara

Ibu Melahirkan di Ambulans karena Jalan Rusak, Dinkes Kalbar Bersuara

Regional
[POPULER NUSANTARA] Pabrik Sepatu Bata di Karawang Tutup | Kades di Blora Tewas Tersengat Listrik

[POPULER NUSANTARA] Pabrik Sepatu Bata di Karawang Tutup | Kades di Blora Tewas Tersengat Listrik

Regional
Ketiduran Sambil Bawa Emas, Nenek 87 Tahun Jadi Korban Perampokan

Ketiduran Sambil Bawa Emas, Nenek 87 Tahun Jadi Korban Perampokan

Regional
Kemenkes Berikan Beasiswa Kedokteran Khusus untuk Anak Asli Natuna

Kemenkes Berikan Beasiswa Kedokteran Khusus untuk Anak Asli Natuna

Regional
Banjir Sembakung Jadi Perhatian Nasional, Pemda Nunukan Dapat Bantuan 213 Unit Rumah dari BNPP

Banjir Sembakung Jadi Perhatian Nasional, Pemda Nunukan Dapat Bantuan 213 Unit Rumah dari BNPP

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com