Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lapak Pedagang Pasar Wosi Manokwari Ludes Terbakar, Petugas Damkar Temui Kendala Saat Pemadaman

Kompas.com - 09/05/2022, 06:44 WIB
Mohamad Adlu Raharusun,
Pythag Kurniati

Tim Redaksi

MANOKWARI, KOMPAS.com- Bangunan lama Pasar Wosi ludes dilalap api dalam peristiwa kebakaran, Senin (9/5/2022) dini hari.

Bangunan yang terdiri dari lapak pakaian, barang elektronik, kios pangkas rambut hingga kios kebutuhan rumah tangga tersebut habis dilalap api.

Baca juga: Pasar Wosi Manokwari Terbakar Lagi, Terjadi Dini Hari

Kendala petugas

Api yang berkobar sejak pukul 03.30 WIT baru mereda pada pukul 07.40 WIT.

Dua unit mobil water cannon, dibantu tangki dari Brimob Polda, Kementerian PUPR, dan mobil milik warga, bahkan tidak mampu membendung kobaran api.

"Kendala pemadaman ini karena akses masuk ke sebelah kanan pasar tidak bisa dilalui water cannon maupun mobil tangki," kata Kapolres Manokwari AKBP Parisian Herman Gultom melalui Kepala Bagian Operasi (Kabag Ops) Polres Manokwari, Kompol Djunedi Weken saat ditemui di tempat kejadian, Senin (9/5/2022).

Baca juga: Dipicu Unggahan Berbau Rasis, Jalan Trikora Wosi Diblokade Warga

Pihaknya belum mengetahui secara pasti penyebab kebakaran dan kerugian lantaran terbakarnya pasar.

"Belum bisa dipastikan penyebab kebakaran dan kerugian akibat kebakaran ini. Api masih menyala, kita tunggu hingga benar-benar padam, baru dilakukan penyidikan," kata Wekend.

Baca juga: Puskesmas Wosi Dipalang, Buntut Kisruh Penempatan Kepala Puskesmas, Warga Tak Bisa Berobat

Seorang warga bernama Edy mengatakan, sejak awal api berkobar hingga sekitar pukul 08.04 WIT, tidak terlihat mobil pemadam kebakaran milik Pemerintah Papua Barat maupun Pemerintah Kabupaten Manokwari di lokasi kejadian.

"Sebagai ibu kota provinsi ini sangat memalukan, masa tidak ada satu pun mobil pemadam milik Pemda yang muncul di lokasi," ucap Edy

Baca juga: Pasar Wosi Manokwari Terbakar Lagi, Terjadi Dini Hari

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Sepekan Pantura Sayung Banjir Rob dan Jalan Demak-Kudus Tersendat, Sopir Truk: Lelah, Boros Solar

Sepekan Pantura Sayung Banjir Rob dan Jalan Demak-Kudus Tersendat, Sopir Truk: Lelah, Boros Solar

Regional
Simpan Narkoba di Rumah Dinas, Oknum Camat Ditangkap Polisi

Simpan Narkoba di Rumah Dinas, Oknum Camat Ditangkap Polisi

Regional
Semarang Night Carnival, Lalu Lintas di Jalan Pemuda dan Jalan Pandanaran Dialihkan

Semarang Night Carnival, Lalu Lintas di Jalan Pemuda dan Jalan Pandanaran Dialihkan

Regional
PDI-P Solo Minta Cawalkot yang Diusung Bertanggung Jawab Sejahterakan Masyarakat dan Tak Pindah Parpol Lain

PDI-P Solo Minta Cawalkot yang Diusung Bertanggung Jawab Sejahterakan Masyarakat dan Tak Pindah Parpol Lain

Regional
Terima Penghargaan dari Pemprov Jateng, Kota Semarang Jadi yang Terbaik dalam Penurunan Tingkat Pengangguran Terbuka

Terima Penghargaan dari Pemprov Jateng, Kota Semarang Jadi yang Terbaik dalam Penurunan Tingkat Pengangguran Terbuka

Regional
APBD Kalteng Meningkat 2 Kali Lipat dalam 8 Tahun, Capai Rp 8,79 Triliun pada 2024

APBD Kalteng Meningkat 2 Kali Lipat dalam 8 Tahun, Capai Rp 8,79 Triliun pada 2024

Regional
Kehidupan Ekonomi Kerajaan Demak

Kehidupan Ekonomi Kerajaan Demak

Regional
Pegawai Bea Cukai Ketapang yang Ditangkap Kasus Perdagangan 566 Burung Dicopot

Pegawai Bea Cukai Ketapang yang Ditangkap Kasus Perdagangan 566 Burung Dicopot

Regional
Kelola Air Tanpa Izin di Gili Trawangan, 2 Direktur Perusahaan Jadi Tersangka

Kelola Air Tanpa Izin di Gili Trawangan, 2 Direktur Perusahaan Jadi Tersangka

Regional
Diprotes, Unsoed Keluarkan Aturan Baru soal UKT, Diklaim Terjangkau

Diprotes, Unsoed Keluarkan Aturan Baru soal UKT, Diklaim Terjangkau

Regional
Pilkada Bangka Selatan, PDIP Berpotensi Usung Kembali Petahana Riza-Debby

Pilkada Bangka Selatan, PDIP Berpotensi Usung Kembali Petahana Riza-Debby

Regional
Puluhan Sopir Angkut Barang di Pelabuhan Pangkalbalam Kehilangan Pekerjaan

Puluhan Sopir Angkut Barang di Pelabuhan Pangkalbalam Kehilangan Pekerjaan

Regional
KKB Kabur Saat Pasukan TNI dan Polri Tiba di Homeyo Intan Jaya

KKB Kabur Saat Pasukan TNI dan Polri Tiba di Homeyo Intan Jaya

Regional
KPU Wonogiri Tetapkan 50 Caleg DPRD Terpilih, 6 Mengundurkan Diri

KPU Wonogiri Tetapkan 50 Caleg DPRD Terpilih, 6 Mengundurkan Diri

Regional
Banjir dan Tanah Longsor Terjadi di 5 Kabupaten di Sulsel, Pj Bahtiar: Turut Berduka Cita

Banjir dan Tanah Longsor Terjadi di 5 Kabupaten di Sulsel, Pj Bahtiar: Turut Berduka Cita

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com