Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kemenhub Buka Program Mudik Gratis, Siapkan 350 Bus untuk 10.500 Penumpang

Kompas.com - 07/04/2022, 19:26 WIB
Labib Zamani,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

SOLO, KOMPAS.com - Kementerian Perhubungan (Kemenhub) membuka program mudik gratis Lebaran 2022 setelah dua tahun ditiadakan karena wabah pandemi Covid-19.

Sekretaris Direktur Jenderal Perhubungan Darat Kemenhub Marta Hardisarwono mengatakan ada 350 bus yang disediakan untuk 10.500 penumpang dalam program mudik maupun balik gratis tahun ini.

Rinciannya sebanyak 270 bus untuk mengangkut 8.100 penumpang pada arus mudik dan sisanya 80 bus untuk arus balik dengan jumlah penumpang 2.400 orang.

"Kemudian ada mudik gratis untuk yang sepeda motor ini dengan 34 truk. Jadi untuk yang mudik disiapkan 17 truk dengan 510 motor. Kemudian untuk baliknya 17 truk mengangkut 510 motor," terang Marta seusai memaparkan persiapan mudik Lebaran di hadapan anggota Komisi V DPR di Terminal Tirtonadi Solo, Jawa Tengah, Kamis (7/4/2022).

Baca juga: Akan Ada Contra Flow dan One Way di Jalan Tol Jateng Selama Arus Mudik

Mengenai program mudik gratis ini, kata Marta masih disosialisasikan dan dikoordinasikan dengan pengusaha.

Pasalnya, kata dia tidak sedikit para pengusaha program mudik gratis yang khawatir dengan penyebaran Covid-19 mengingat antusiasme warga yang mengikuti program ini.

"Kan dua kali Lebaran kan tidak ada mudik gratis. Tentu tahun ini warga yang mudik banyak. Makanya kita sosialisasikan dan memastikan diri sehat," ungkap dia.

Pihaknya meminta penerapan protokol kesehatan (prokes) Covid-19 harus dilaksanakan secara ketat, seperti memakai masker, hand sanitizer, dan pengecekan suhu tubuh dengan menggunakan thermogun.

"Pendaftaran dimulai Sabtu besok. Biasanya pemberangkatan H-3 Lebaran," ungkapnya.

Baca juga: Kemenhub Bakal Gelar Mudik Gratis 29-30 April 2022, Intip Syaratnya

Ketua Rombongan Komisi V Sujadi mengatakan penumpang arus mudik Lebaran tahun ini dipastikan mengalami peningkatan lima lipat karena pemerintah sudah memperbolehkan mudik.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Warga Aceh Timur Takut Beraktivitas Usai Harimau Mangsa Sapi di Kebun

Warga Aceh Timur Takut Beraktivitas Usai Harimau Mangsa Sapi di Kebun

Regional
20 Persen Siswa SD di Padang Merokok

20 Persen Siswa SD di Padang Merokok

Regional
Satu Pelaku Penyerangan Satpam SMPN 1 Kasihan Bantul Anak Putus Sekolah, Ini Perannya

Satu Pelaku Penyerangan Satpam SMPN 1 Kasihan Bantul Anak Putus Sekolah, Ini Perannya

Regional
Entaskan Geng Motor dan Kenakalan Remaja, Walkot Pematangsiantar: Deteksi Awal Terlihat di Sekolah

Entaskan Geng Motor dan Kenakalan Remaja, Walkot Pematangsiantar: Deteksi Awal Terlihat di Sekolah

Kilas Daerah
Oknum Polisi Pemerkosa Siswi SD di Ambon Terancam 20 Tahun Penjara

Oknum Polisi Pemerkosa Siswi SD di Ambon Terancam 20 Tahun Penjara

Regional
Satgas Pamtas Gagalkan Penyelundupan Sabu 25,4 Kg dari Malaysia, 5 Orang Ditangkap

Satgas Pamtas Gagalkan Penyelundupan Sabu 25,4 Kg dari Malaysia, 5 Orang Ditangkap

Regional
Aliran Air Mati sejak Kamis, Warga Batam Beli Air Isi Ulang untuk Salat Jumat

Aliran Air Mati sejak Kamis, Warga Batam Beli Air Isi Ulang untuk Salat Jumat

Regional
11 Orang Mendaftar di Demokrat untuk Pilkada Demak 2024, 8 di Antaranya Pendatang Baru

11 Orang Mendaftar di Demokrat untuk Pilkada Demak 2024, 8 di Antaranya Pendatang Baru

Regional
Kronologi Pria di Kapuas Hulu Tewas Dicekik Teman, Ribut Perkara Bayar Minuman Keras

Kronologi Pria di Kapuas Hulu Tewas Dicekik Teman, Ribut Perkara Bayar Minuman Keras

Regional
Gerindra Beri Lampu Hijau ke Ade Bhakti untuk Maju Pilkada Dibandingkan Wali Kota Semarang

Gerindra Beri Lampu Hijau ke Ade Bhakti untuk Maju Pilkada Dibandingkan Wali Kota Semarang

Regional
Video Warga Berebut Gunungan BH Saat Karnaval HUT Ke-278 Kabupaten Sragen Viral di Medsos, Bapak-bapak Tak Mau Ketinggalan

Video Warga Berebut Gunungan BH Saat Karnaval HUT Ke-278 Kabupaten Sragen Viral di Medsos, Bapak-bapak Tak Mau Ketinggalan

Regional
Mengintip Potensi SPAL-DT yang Diresmikan Jokowi di Pekanbaru

Mengintip Potensi SPAL-DT yang Diresmikan Jokowi di Pekanbaru

Regional
Viral di Medsos, Mahasiswa UIN Palembang Diduga Plagiat Skripsi, Dekanat Sebut Belum Ada Laporan

Viral di Medsos, Mahasiswa UIN Palembang Diduga Plagiat Skripsi, Dekanat Sebut Belum Ada Laporan

Regional
Kejati Papua Barat Endus Dugaan Kejahatan Perbankan yang Melibatkan Oknum TNI

Kejati Papua Barat Endus Dugaan Kejahatan Perbankan yang Melibatkan Oknum TNI

Regional
Kisah Slamet Buka Jasa Pembersihan Kelelawar, Pelanggannya hingga di Kota Besar

Kisah Slamet Buka Jasa Pembersihan Kelelawar, Pelanggannya hingga di Kota Besar

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com