Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Lokasi Bermain Kayak Terbaik di Indonesia, dari Raja Ampat hingga Danau Toba

Kompas.com - 03/02/2022, 17:33 WIB
William Ciputra

Penulis

KOMPAS.com - Indonesia terkenal akan destinasi wisata yang beraneka ragam jenisnya.

Di antara jenis-jenis wisata itu adalah wisata alam, wisata sejarah, wisata budaya, wisata bahari, hingga wisata olahraga atau yang dikenal dengan istilah sport tourism.

Sport tourism juga memiliki bermacam jenis, sepeti rafting, selancar, hingga yang akan dibahas dalam artikel ini yaitu kayaking.

Baca juga: 6 Aktivitas Seru di Sermo Glamour Camp, Lihat Sunrise hingga Kayaking

Pengertian Kayaking

Kayak atau kayaking adalah olahraga air yang dilakukan dengan mengendalikan perahu dengan menggunakan dayung bernama kayak.

Sekilas kayaking hampir mirip dengan kano dalam hal mengendalikan perahu. Bedanya kayaking menggunakan perahu yang memiliki dek tertutup.

Kayaking juga hampir sama dengan arung jeram atau rafting. Namun rafting dilakukan secara berkelompok, sementara kayaking hanya dilakukan satu atau dua orang.

Meski terlihat sederhana, pada kenyataannya kayaking termasuk olahraga yang menantang dan memacu adrenalin.

Umumnya kayaking dilakukan di sungai dengan arus liar yang penuh tantangan.

Namun ada juga orang yang memilih kayaking di perairan tenang, dengan tujuan untuk menikmati pemandangan.

Kriteria lokasi kayaking yang paling penting adalah keamanan, yaitu lokasi tersebut telah dipastikan aman untuk olahraga tersebut.

Baca juga: Berita Foto: Bentang Alam Raja Ampat yang Rupawan

5 Lokasi Kayaking Terbaik di Indonesia

Berikut ini adalah tujuh lokasi kayaking terbaik yang ada di Indonesia, yang harus dicoba:

1. Raja Ampat - Papua Barat

Raja Ampat merupakan rangkaian gugusan pulau yang terkenal dengan keindahan dan julukan sebagai hidden gem Indonesia.

Secara administrasi, Raja Ampat berada di Kabupaten Raja Ampat, Provinsi Papua Barat.

Melakukan kayaking di Raja Ampat adalah pilihan tepat karena bisa menikmati pemandangan bawah laut yang menakjubkan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kronologi Kaburnya Tahanan Lapas Klaten

Kronologi Kaburnya Tahanan Lapas Klaten

Regional
Pilkada Banyumas, PDI-P Buka Pintu Koalisi dengan Partai Lain

Pilkada Banyumas, PDI-P Buka Pintu Koalisi dengan Partai Lain

Regional
[POPULER NUSANTARA] Pensiunan PNS Tiba-tiba Jadi WN Malaysia | Kerangka Manusia Berpeci di Gunung Slamet

[POPULER NUSANTARA] Pensiunan PNS Tiba-tiba Jadi WN Malaysia | Kerangka Manusia Berpeci di Gunung Slamet

Regional
Polisi Masih Buru Pembuang Bayi dalam Ember di Semarang

Polisi Masih Buru Pembuang Bayi dalam Ember di Semarang

Regional
Penuturan Eks Anggota OPM yang Kembali ke NKRI: Ingin Perbaiki Keluarga dan Kehidupan

Penuturan Eks Anggota OPM yang Kembali ke NKRI: Ingin Perbaiki Keluarga dan Kehidupan

Regional
Oknum HRD di Halmahera Selatan Diduga Pakai Data 45 Karyawan untuk Pinjol

Oknum HRD di Halmahera Selatan Diduga Pakai Data 45 Karyawan untuk Pinjol

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Selasa 7 Mei 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Selasa 7 Mei 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Petir

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Selasa 7 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Selasa 7 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Petir

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Selasa 7 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Selasa 7 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Ketum GP Ansor Gus Addin Sebut Haerul Amri Aktivis Sejati NU

Ketum GP Ansor Gus Addin Sebut Haerul Amri Aktivis Sejati NU

Regional
Polisi Buru Selebgram soal Arisan Bodong di Bengkulu, Kerugian Rp 2 Miliar

Polisi Buru Selebgram soal Arisan Bodong di Bengkulu, Kerugian Rp 2 Miliar

Regional
Hadi Santoso Gantikan Quatly Abdulkadir Alkatiri Jadi Wakil Ketua DPRD Jateng

Hadi Santoso Gantikan Quatly Abdulkadir Alkatiri Jadi Wakil Ketua DPRD Jateng

Regional
Terobos Palang Pintu, Motor Terserempet Kereta di Banyumas, 2 Orang Tewas

Terobos Palang Pintu, Motor Terserempet Kereta di Banyumas, 2 Orang Tewas

Regional
Laporkan Pelecehan Seksual, Mahasiswi PKL Jadi Tersangka UU ITE

Laporkan Pelecehan Seksual, Mahasiswi PKL Jadi Tersangka UU ITE

Regional
4 Selat Strategis Pelayaran Dunia yang Ada di Kawasan Indonesia

4 Selat Strategis Pelayaran Dunia yang Ada di Kawasan Indonesia

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com