Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Pemandian Air Panas Magelang, Ada yang Buka 24 Jam

Kompas.com - 18/04/2024, 20:35 WIB
Dini Daniswari

Editor

Ada dua kolam air hangat yang berdinding andesit khas candi. Pemandian air hangat tersebut merupakan peninggalan Kerajaan Mataram Kuno

Harga Tiket Masuk Pemandian Air Hangat Candi Umbul sebesar Rp 6.000 (dewasa) dan Rp 5.000 (anak).

Pada hari libur, harga tiket ada sedikit kenaikan, yaitu  Rp 7.000 (dewasa) dan Rp 6.000 (anak).

Jam buka Pemandian Air Hangat Candi Umbul pada pukul 06.00 hingga sekitar 17.30 WIB.

3. Tirta Sambara

Lokasi Tirta Sambara berada di Dusun Asinan, Desa Sumberarum, Kecamatan Tempuran, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah.

Tirta Sambara menyediakan kolam air hangat yang dapat digunakan untuk berendam hingga malam hari.

Harga Tiket Masuk Tirta Sambara sebesar Rp 10.000 (anak-anak) dan Rp 15.000 (dewasa)

Jam buka Tirta Sambara: 06.00 hingga 23.00 WIB.

4. Umbul Banyuroso

Lokasi Umbul Banyuroso berada di Dusun Dimajar, Desa Sumberarum, Kecamatan Tempuran, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah.

Umbul Banyuroso menyediakan kolam air hangat yang dapat digunakan untuk berendam. Tersedia juga kolam untuk anak-anak dan mandi busa.

Pemandian air hangat tersebut terkenal dengan pancuran gajah yang sering digunakan pengunjung menikmati siraman air dari belalai.

Jam buka Umbul Banyuroso selama 24 jam setiap harinya. Harga tiket masuk umbul Banyuroso sebesar Rp 10.000.

Baca juga: Pemandian Air Panas Pariban di Sumut: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

5. Azzira Tirta Gemilang

Lokasi Azzira Tirta Gemilang berada di Dusun Teluk, Desa Sumberarum, Kecamatan Tempuran, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah.

Azzira Tirta Gemilang menyediakan kolam hangat yang dapat digunakan untuk berendam dan terapi.

Pengunjung dapat berendam tanpa batasan waktu. Karena, Azzira Tirta buka selama 24 jam.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kapolres Sikka Klarifikasi soal Video Viral Anggota Polisi Merokok dan Minum Miras dengan 4 Wanita

Kapolres Sikka Klarifikasi soal Video Viral Anggota Polisi Merokok dan Minum Miras dengan 4 Wanita

Regional
Tiap Hari Dicabuli Ayah Kandung, Siswi SD Mataram Melukai Tangannya Sebelum Lapor Polisi

Tiap Hari Dicabuli Ayah Kandung, Siswi SD Mataram Melukai Tangannya Sebelum Lapor Polisi

Regional
Pungli Penerbitan Surat Tanah, Lurah di Singkawang Ditangkap Polisi

Pungli Penerbitan Surat Tanah, Lurah di Singkawang Ditangkap Polisi

Regional
Sudah Daftar Parkir Berlangganan, Ketua Komisi I DPRD Batam Tetap Ditagih Tarif Parkir

Sudah Daftar Parkir Berlangganan, Ketua Komisi I DPRD Batam Tetap Ditagih Tarif Parkir

Regional
Gunung Lewotobi Laki-laki Kembali Meletus, Tinggi Kolom Abu 500 Meter

Gunung Lewotobi Laki-laki Kembali Meletus, Tinggi Kolom Abu 500 Meter

Regional
Langgar Perda Solo, Belasan Baliho Bakal Cagub Jateng Dicopot

Langgar Perda Solo, Belasan Baliho Bakal Cagub Jateng Dicopot

Regional
Viral, Video Kecelakaan CBR Vs Vario di JJLS Gunungkidul, Satu Tewas

Viral, Video Kecelakaan CBR Vs Vario di JJLS Gunungkidul, Satu Tewas

Regional
Banjir Tutup Badan Jalan di Maluku Tengah, Pengendara Motor Harus Bayar Rp 20.000

Banjir Tutup Badan Jalan di Maluku Tengah, Pengendara Motor Harus Bayar Rp 20.000

Regional
Sungai Meluap, Jembatan Penghubung 3 Kabupaten di Pulau Seram Maluku Terancam Ambruk

Sungai Meluap, Jembatan Penghubung 3 Kabupaten di Pulau Seram Maluku Terancam Ambruk

Regional
Tak Kuat Menanjak, Truk Tanah Hantam Pos Polisi hingga Hancur

Tak Kuat Menanjak, Truk Tanah Hantam Pos Polisi hingga Hancur

Regional
Rajin Munculkan Inovasi dan Terobosan, Pj Gubernur Sumsel Terima Penghargaan dari PDN

Rajin Munculkan Inovasi dan Terobosan, Pj Gubernur Sumsel Terima Penghargaan dari PDN

Regional
Kronologi Bus Rombongan 'Study Tour' Kecelakaan Masuk Jurang di Lampung

Kronologi Bus Rombongan "Study Tour" Kecelakaan Masuk Jurang di Lampung

Regional
Kota Makassar Inisiasi Program Protokol Sentuh Hati, Gubernur Quirino, Filipina: Kami Ingin Terapkan Ide Ini

Kota Makassar Inisiasi Program Protokol Sentuh Hati, Gubernur Quirino, Filipina: Kami Ingin Terapkan Ide Ini

Regional
Jabar Penyumbang DBD Tertinggi di Indonesia, Jumlah Kematian Tembus 209 Kasus

Jabar Penyumbang DBD Tertinggi di Indonesia, Jumlah Kematian Tembus 209 Kasus

Regional
Satu Anggota KKB Tewas Tertembak di Paniai Papua Tengah

Satu Anggota KKB Tewas Tertembak di Paniai Papua Tengah

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com