Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar 68 Gunung Api Aktif di Indonesia dan Lokasinya

Kompas.com - 12/02/2024, 06:17 WIB
Puspasari Setyaningrum

Editor

KOMPAS.com - Indonesia merupakan negara kepulauan yang memiliki banyak gunung api aktif.

Hal ini karena lokasi Indonesia berada di pertemuan tiga lempeng besar, yaitu Lempeng Eurasia, Lempeng Indo-Australia, dan Lempeng Pasifik.

Baca juga: 27 Gunung di Jawa Timur, Lengkap dengan Lokasi dan Ketinggian

Pada zona penunjaman lempeng inilah tumbuh gunung api yang beberapa di antaranya masih berstatus aktif.

Tanpa disadari, masyarakat di beberapa wilayah hidup berdampingan dengan gunung api dan mengenali aktivitasnya.

Baca juga: 15 Gunung di Jawa Tengah, Lengkap dengan Lokasi dan Ketinggian

Secara berkala, aktivitas gunung api di Indonesia dipantau oleh Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG).

Dilansir dari laman magma.esdm.go.id, terdapat 68 gunung api aktif yang dipantau oleh PVMBG per Februari 2024. Berikut adalah daftar sejumlah gunung api aktif di Indonesia serta lokasinya.

Baca juga: 24 Gunung di Jawa Barat, Lengkap dengan Lokasi dan Ketinggian

1. Gunung Peut Sague - Aceh

Gunung Api Peut Sague terletak di Pidie Meriah, Daerah Istimewa Aceh dengan ketinggian 2.801 mdpl.

2. Gunung Bur Ni Telong - Aceh

Gunung Api Bur Ni Telong terletak di Aceh Tengah, Aceh dengan ketinggian 2.623 mdpl.

3. Gunung Seulawah Agam - Aceh

Gunung Api Seulawah Agam terletak di Aceh Besar, Daerah Istimewa Aceh dengan ketinggian 1.810 mdpl.

4. Gunung Sorikmarapi - Sumatera Utara

Gunung Api Sorikmarapi terletak di Mandailing Natal, Sumatera Utara dengan ketinggian 2.145 mdpl.

5. Gunung Sinabung - Sumatera Utara

Gunung Api Sinabung terletak di Karo, Sumatera Utara dengan ketinggian 2.460 mdpl.

6. Gunung Marapi - Sumatera Barat

Gunung Api Marapi terletak di Agam, Batusangkar, Sumatera Barat dengan ketinggian 2.891 mdpl.

7. Gunung Talang - Sumatera Barat

Gunung Api Talang terletak di Solok, Sumatera Barat dengan ketinggian 2.597 mdpl.

8. Gunung Tandikat - Sumatera Barat

Gunung Api Tandikat terletak di Padang Pariaman, Agam, Sumatera Barat dengan ketinggian 2.438 mdpl.

9. Gunung Kerinci - Jambi dan Sumatera Barat

Gunung Api Kerinci terletak di Kerinci, Jambi dan Solok Selatan, Sumatera Barat dengan ketinggian 3.805 mdpl.

10. Gunung Kaba - Bengkulu

Gunung Api Kaba terletak di Rejang Lebong, Bengkulu dengan ketinggian 1.952 mdpl.

11. Gunung Dempo - Sumatera Selatan

Gunung Api Dempo terletak di Lahat, Empat Lawang, Kota Pagar Alam, Sumatera Selatan dengan ketinggian 3.173 mdpl.

12. Gunung Anak Krakatau - Lampung

Gunung Api Anak Krakatau terletak di Lampung Selatan, Lampung dengan ketinggian 157 mdpl.

13. Gunung Ciremai - Jawa Barat

Gunung Api Ciremai terletak di Cirebon, Kuningan, Majalengka, Jawa Barat dengan ketinggian 3.078 mdpl.

14. Gunung Galunggung - Jawa Barat

Gunung Api Galunggung terletak di Tasikmalaya, Garut, Jawa Barat dengan ketinggian 2.168 mdpl.

15. Gunung Gede - Jawa Barat

Gunung Api Gede terletak di Cianjur, Bogor, Sukabumi, Jawa Barat dengan ketinggian 2.958 mdpl.

16. Gunung Guntur - Jawa Barat

Gunung Api Guntur terletak di Garut, Jawa Barat dengan ketinggian 2.249 mdpl.

17. Gunung Papandayan - Jawa Barat

Gunung Api Papandayan terletak di Garut, Jawa Barat dengan ketinggian 2.665 mdpl.

18. Gunung Salak - Jawa Barat

Gunung Api Salak terletak di Sukabumi, Bogor, Jawa Barat dengan ketinggian 2.211 mdpl.

19. Gunung Tangkuban Parahu - Jawa Barat

Gunung Api Tangkuban Parahu terletak di Subang, Bandung, Jawa Barat dengan ketinggian 2.084 mdpl.

20. Gunung Slamet - Jawa Tengah

Gunung Api Slamet terletak di Pemalang, Banyumas, Brebes, Tegal, Purbalingga, Jawa Tengah dengan ketinggian 3.428 mdpl.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Gempa M 5,2 Guncang Ransiki Papua Barat, Tak Berpotensi Tsunami

Gempa M 5,2 Guncang Ransiki Papua Barat, Tak Berpotensi Tsunami

Regional
Daftar Bupati melalui PKB, Ketua NU Kabupaten Semarang Siap Jadi Katalisator Koalisi

Daftar Bupati melalui PKB, Ketua NU Kabupaten Semarang Siap Jadi Katalisator Koalisi

Regional
Buntut Kasus Perundungan Siswi SD di Ambon, Polisi Gelar Sosialiasi Stop Bullying di Sekolah

Buntut Kasus Perundungan Siswi SD di Ambon, Polisi Gelar Sosialiasi Stop Bullying di Sekolah

Regional
Masalah Biaya Teratasi, Jenazah TKI Banyumas di Jepang Segera Dipulangkan ke Tanah Air

Masalah Biaya Teratasi, Jenazah TKI Banyumas di Jepang Segera Dipulangkan ke Tanah Air

Regional
Polresta Ambon Beri Trauma Healing untuk Siswi SD Korban Pemerkosaan Oknum Polisi

Polresta Ambon Beri Trauma Healing untuk Siswi SD Korban Pemerkosaan Oknum Polisi

Regional
Sumur Minyak Ilegal Aceh Timur Meledak, BPMA Minta Proses Hukum Pelaku

Sumur Minyak Ilegal Aceh Timur Meledak, BPMA Minta Proses Hukum Pelaku

Regional
Mujito Racuni 4 Kambing Milik Tetangga, Mengaku Sakit Hati karena Tak Boleh Dibeli

Mujito Racuni 4 Kambing Milik Tetangga, Mengaku Sakit Hati karena Tak Boleh Dibeli

Regional
PDI-P Deklarasi Koalisi dengan PKB, PPP, dan Partai Ummat pada Pilkada Padang

PDI-P Deklarasi Koalisi dengan PKB, PPP, dan Partai Ummat pada Pilkada Padang

Regional
Semua Pengungsi Rohingya di Aceh Barat Kabur dari Tempat Penampungan

Semua Pengungsi Rohingya di Aceh Barat Kabur dari Tempat Penampungan

Regional
Penuh dengan Kegiatan, Ini Sederat Event di Kota Tangerang Juni 2024

Penuh dengan Kegiatan, Ini Sederat Event di Kota Tangerang Juni 2024

Kilas Daerah
Cerita Peltu Zainuri, Dapat Hadiah Umrah dari Pangdam XIV Hasanuddin karena Turunkan Angka Stunting di Luwu Utara

Cerita Peltu Zainuri, Dapat Hadiah Umrah dari Pangdam XIV Hasanuddin karena Turunkan Angka Stunting di Luwu Utara

Regional
Kapal Nelayan dari Bangka Barat Karam Digulung Laut Jawa, 3 Awak Hilang

Kapal Nelayan dari Bangka Barat Karam Digulung Laut Jawa, 3 Awak Hilang

Regional
Perjalanan LRS, 10 Tahun Jadi Kurir Narkoba, Tertangkap Saat Bawa 18 Gram Sabu

Perjalanan LRS, 10 Tahun Jadi Kurir Narkoba, Tertangkap Saat Bawa 18 Gram Sabu

Regional
TKI Banyumas Meninggal di Jepang, Keluarga Sempat Kesulitan Biaya Pemulangan Jenazah

TKI Banyumas Meninggal di Jepang, Keluarga Sempat Kesulitan Biaya Pemulangan Jenazah

Regional
Penyelewengan Dana Covid-19 RSUD Nunukan, Jaksa Kembali Temukan Kerugian Negara

Penyelewengan Dana Covid-19 RSUD Nunukan, Jaksa Kembali Temukan Kerugian Negara

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com