Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cerita Thomas, dari Republik Ceko "Travelling" ke Indonesia hingga Mampir ke Kampung Pelangi Semarang

Kompas.com - 19/01/2024, 15:42 WIB
Sabrina Mutiara Fitri,
Robertus Belarminus

Tim Redaksi

SEMARANG, KOMPAS.com - Kota Semarang memiliki sejumlah kampung yang ciamik nan menawan.

Salah satunya, Kampung Pelangi yang terletak di Jalan Dr Sutomo, Randusari, Kecamatan Semarang Selatan, Kota Semarang.

Sesuai namanya, hampir seluruh rumah di kawasan Kampung Pelangi dicat penuh warna bak warna pelangi.

Gambar-gambar berwarna merah, kuning, hijau, biru, oranye, merah muda dan lainnya itu memenuhi tembok, jalanan, hingga atap rumah warga.

Baca juga: Hindari Macet Parah di Jalan Randugarut Semarang, Pengendara Bisa Lewat Jalur Alternatif Ini

Meski warna-warni cat tampak hampir luntur, tak menghalangi wisatawan mancanegara ataupun luar kota menikmati keindahan Kampung Pelangi Semarang.

Salah satu di antaranya, Thomas. Pemuda asal Republik Ceko, Eropa, itu memilih untuk berkeliling ke gang-gang di Kampung Pelangi Semarang.

Menurut dia, Kampung Pelangi memiliki jalan dan susunan rumah yang unik. Terlebih, seluruh rumah di sepanjang jalan dipenuhi warna-warni cat yang indah.

"Kota ini sangat bagus, penuh warna, meski tampak berubah. Saya suka bangunan- bangunannya, dan sangat menyenangkan untuk jalan-jalan di sini," ucap Thomas, saat ditemui Kompas.com, Jumat (19/1/2024).

Thomas mengatakan, dirinya sudah tiba di Semarang sejak dua hari lalu.

Baca juga: Rumah Warga di Kalibanteng Semarang Hangus Terbakar, Diduga Korsleting Listrik

Sebelum ke Kampung Pelangi, Thomas mengunjungi Kota Lama, Lawang Sewu, dan akan melanjutkan perjalanannya ke Sam Poo Kong.

"Saya mengelilingi kota ini, ke Kampung Pelangi untuk berjalan-jalan mencari hidden spot di sini. Kemarin ke Kota Lama, Lawang Sewu juga," ucap dia.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Liburan Bareng Sekolah, Murid TK di Musi Rawas Tewas Tenggelam di Kolam Renang

Liburan Bareng Sekolah, Murid TK di Musi Rawas Tewas Tenggelam di Kolam Renang

Regional
Wisata Pagubugan Melung di Banyumas: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Wisata Pagubugan Melung di Banyumas: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Regional
Tingkatkan Semangat Nasionalisme, Bupati Blora Bagikan Bendera Merah Putih Saat Upacara Hari Lahir Pancasila

Tingkatkan Semangat Nasionalisme, Bupati Blora Bagikan Bendera Merah Putih Saat Upacara Hari Lahir Pancasila

Regional
Arif Sugiyanto Resmi Dapat Rekomendasi dan Surat Tugas dari 3 Partai untuk Pilkada Kebumen

Arif Sugiyanto Resmi Dapat Rekomendasi dan Surat Tugas dari 3 Partai untuk Pilkada Kebumen

Regional
Gempa M 5,2 Guncang Manokwari Papua Barat, Ikut Dirasakan di Biak

Gempa M 5,2 Guncang Manokwari Papua Barat, Ikut Dirasakan di Biak

Regional
Curug Gomblang di Banyumas: Daya Tarik, Jam Buka, dan Rute

Curug Gomblang di Banyumas: Daya Tarik, Jam Buka, dan Rute

Regional
Gempa M 5,2 Guncang Ransiki Papua Barat, Tak Berpotensi Tsunami

Gempa M 5,2 Guncang Ransiki Papua Barat, Tak Berpotensi Tsunami

Regional
Daftar Bupati melalui PKB, Ketua NU Kabupaten Semarang Siap Jadi Katalisator Koalisi

Daftar Bupati melalui PKB, Ketua NU Kabupaten Semarang Siap Jadi Katalisator Koalisi

Regional
Buntut Kasus Perundungan Siswi SD di Ambon, Polisi Gelar Sosialiasi Stop Bullying di Sekolah

Buntut Kasus Perundungan Siswi SD di Ambon, Polisi Gelar Sosialiasi Stop Bullying di Sekolah

Regional
Masalah Biaya Teratasi, Jenazah TKI Banyumas di Jepang Segera Dipulangkan ke Tanah Air

Masalah Biaya Teratasi, Jenazah TKI Banyumas di Jepang Segera Dipulangkan ke Tanah Air

Regional
Polresta Ambon Beri Trauma Healing untuk Siswi SD Korban Pemerkosaan Oknum Polisi

Polresta Ambon Beri Trauma Healing untuk Siswi SD Korban Pemerkosaan Oknum Polisi

Regional
Sumur Minyak Ilegal Aceh Timur Meledak, BPMA Minta Proses Hukum Pelaku

Sumur Minyak Ilegal Aceh Timur Meledak, BPMA Minta Proses Hukum Pelaku

Regional
Mujito Racuni 4 Kambing Milik Tetangga, Mengaku Sakit Hati karena Tak Boleh Dibeli

Mujito Racuni 4 Kambing Milik Tetangga, Mengaku Sakit Hati karena Tak Boleh Dibeli

Regional
PDI-P Deklarasi Koalisi dengan PKB, PPP, dan Partai Ummat pada Pilkada Padang

PDI-P Deklarasi Koalisi dengan PKB, PPP, dan Partai Ummat pada Pilkada Padang

Regional
Semua Pengungsi Rohingya di Aceh Barat Kabur dari Tempat Penampungan

Semua Pengungsi Rohingya di Aceh Barat Kabur dari Tempat Penampungan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com