Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ban Pecah, Mobil Rombongan Calon Haji Tegal Terguling di Tol Salatiga, 9 Orang Dirawat di RS

Kompas.com - 05/06/2023, 14:44 WIB
Riska Farasonalia

Editor

KOMPAS.com - Sebuah mobil yang mengantar rombongan calon haji dari Kabupaten Tegal, Jawa Tengah terguling di ruas tol Solo-Semarang.

Kecelakaan tersebut terjadi di Jalur B KM453.900 wilayah Kecamatan Sidorejo, Kota Salatiga, Jawa Tengah, Minggu (4/6/2023) sekira pukul 12.15 WIB.

Akibat kejadian itu, sembilan orang termasuk sopir dilarikan ke rumah sakit karena mengalami luka-luka.

Baca juga: Mobil Rombongan Pengantar Calon Haji Kecelakaan di Tol Salatiga, Sopir dan 8 Penumpang Terluka

Ban mobil pecah

Kasi Humas Polres Salatiga Iptu Henri Widyoriani mengatakan, penumpang menaiki Isuzu mikrobus Z 7434 Nc yang dikemudikan Dede Irawan, warga Kecamatan Adiwerna, Kabupaten Tegal, Jawa Tengah.

"Kecelakaan terjadi saat Isuzu tersebut melaju dari arah Solo menuju Semarang. Kemudian ban belakang pecah sehinggal kendaraan tak terkendali dan terguling," kata dia, Minggu (4/6/2023).

Dia menyebut, seluruh korban merupakan warga Kecamatan Bumijawa, Kabupaten Tegal, Jawa Tengah.

"Semua korban menjalani perawatan di Rumah Sakit At Tin Bawen," jelas dia.

Baca juga: Mobil Masuk Jurang di Jalur Gumitir Jember, Sopir Diduga Mengantuk

Identitas korban

Adapun, identitas penumpang dalam kecelakaan ini yakni Sunaryo (50), Sri Jumiati (59), Lani (60), Nahrowi (41), Hasan Asari (33), Sulasih (62), Suprihatin (59), dan Sugeng (62).

Pihaknya mengimbau kepada pengendara tetap waspada dan memeriksa kondisi kendaraan saat melaju di jalanan, terutama di jalan tol.

"Periksa selalu kondisi kendaraan sebelum digunakan dan patuhi peraturan lalu lintas," ujar dia.

Sumber: Kompas.com (Penulis Kontributor Ungaran, Dian Ade Permana | Editor Pythag Kurniati)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kasus PMK Kembali Ditemukan di Boyolali, 41 Sapi Terjangkit

Kasus PMK Kembali Ditemukan di Boyolali, 41 Sapi Terjangkit

Regional
Aksi 'Koboi' Tewaskan Juru Parkir Hotel Braga Purwokerto, Keluarga Korban: Usut Tuntas

Aksi "Koboi" Tewaskan Juru Parkir Hotel Braga Purwokerto, Keluarga Korban: Usut Tuntas

Regional
Perjuangan Slaman Selama 38 Tahun Ubah Lahan Bakau Kritis di Pesisir Madura jadi Ekowisata

Perjuangan Slaman Selama 38 Tahun Ubah Lahan Bakau Kritis di Pesisir Madura jadi Ekowisata

Regional
Polisi Tangani Kasus Belatung di Nasi Kotak RM Padang di Ambon

Polisi Tangani Kasus Belatung di Nasi Kotak RM Padang di Ambon

Regional
Lampaui Rerata Nasional, Kalteng Sukses Turunkan Prevalensi Stunting hingga 3,4 Persen

Lampaui Rerata Nasional, Kalteng Sukses Turunkan Prevalensi Stunting hingga 3,4 Persen

Regional
Penjaring Ikan di Cilacap Hilang Terbawa Arus Sungai Serayu

Penjaring Ikan di Cilacap Hilang Terbawa Arus Sungai Serayu

Regional
Ditangkap, Pengumpul 1,2 Ton Pasir Timah Ilegal di Bangka Belitung

Ditangkap, Pengumpul 1,2 Ton Pasir Timah Ilegal di Bangka Belitung

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Malam Berawan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Malam Berawan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Petir

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Regional
Penjelasan BMKG Soal Gempa Garut M 6,5, Guncangan Terasa hingga Jakarta dan Jawa Timur

Penjelasan BMKG Soal Gempa Garut M 6,5, Guncangan Terasa hingga Jakarta dan Jawa Timur

Regional
Gempa Garut M 6,5 Terasa sampai Kota Serang Banten

Gempa Garut M 6,5 Terasa sampai Kota Serang Banten

Regional
Gempa M 6,5 Guncang Garut, Terasa sampai Jakarta

Gempa M 6,5 Guncang Garut, Terasa sampai Jakarta

Regional
Hadiri Halalbihalal Partai Golkar Solo, Gibran: Diundang Datang, Semua Teman

Hadiri Halalbihalal Partai Golkar Solo, Gibran: Diundang Datang, Semua Teman

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com