Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bahagianya Tukang Becak Solo Terima Bingkisan Sembako Lebaran Presiden Jokowi...

Kompas.com - 20/04/2023, 13:51 WIB
Labib Zamani,
Reni Susanti

Tim Redaksi

SOLO, KOMPAS.com - Sejumlah tukang becak di Pasar Gede Solo, Jawa Tengah, menerima bingkisan sembako Lebaran dari Presiden Jokowi.

Bingkisan sembako diberikan oleh petugas tanpa dihadiri mantan Wali Kota Solo tersebut.

Sedianya penyerahan bingkisan sembako Lebaran dilakukan Presiden Jokowi setelah kunjungannya di Pasar Legi.

Baca juga: Tukang Becak “Tersisih Pembangunan” di Kulon Progo Terima THR dan Beras, Bupati: Semoga Masyarakat Kita Gembiralah Hatinya

Namun kunjungan batal dilakukan, hingga bingkisan sembako berisi beras, minyak goreng, gula pasir, dan roti diserahkan petugas kepada tukang becak Pasar Gede.

Seorang tukang becak Pasar Gede, Darman (60) mengaku senang mendapat bingkisan berupa paket sembako dari Presiden Jokowi.

Menurut Darman dirinya baru pertama kali mendapat bingkisan paket sambako dari Presiden Jokowi.

"Baru ini saya dapat bingkisan sembako Pak Jokowi," kata dia di Pasar Gede Solo, Jawa Tengah, Kamis (20/4/2023).

Baca juga: Tukang Becak di Sumenep Meninggal Usai Antar Penumpang, Sempat Mengeluh Sakit di Dada

Rencananya, paket sembako pemberian Jokowi untuk persiapan Lebaran bersama keluarga di rumah.

"Untuk Lebaran (bingkisan dari Presiden Jokowi)," ungkap dia.

Tukang becak lainnya, Sutar (48) mengaku bukan kali pertama mendapat bingkisan sembako dari Presiden Jokowi

Lebaran tahun lalu, warga Wonogiri ini pernah mendapat bingkisan dari Presiden Jokowi. Tak hanya itu, ia juga mendapat bantuan langsung tunai dari Presiden Jokowi sebesar Rp 1,2 juta.

"Tahun lalu sudah pernah dapat bingkisan sama uang tunai dari Pak Jokowi," kata dia.

Meski hanya mendapat bingkisan sembako, dirinya mengaku sudah senang karena bingkisan ini akan dia bawa pulang mudik ke Wonogiri untuk Lebaran 2023.

"Iya (bingkisan sembako) mau saya bawa pulang ke Wonogiri buat Lebaran," ucap dia.

Dirinya mengaku kecewa dengan batalnya Presiden Jokowi ke Pasar Gede menyerahkan bingkisan sembako Lebaran.

"Iya rasanya sangat kecewa," ungkap dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Gagal Menyalip, 3 Bocah yang Berboncangan Motor Tabrak Tiang Listrik, 2 Tewas

Gagal Menyalip, 3 Bocah yang Berboncangan Motor Tabrak Tiang Listrik, 2 Tewas

Regional
Diguyur Hujan Deras, Jalan Protokol di Nunukan Selatan Longsor

Diguyur Hujan Deras, Jalan Protokol di Nunukan Selatan Longsor

Regional
Peredaran Uang Palsu di Serang Terbongkar di Warung Madura

Peredaran Uang Palsu di Serang Terbongkar di Warung Madura

Regional
Alasan PDI-P Kebumen Usulkan Bambang Pacul Maju Jadi Cagub Jateng

Alasan PDI-P Kebumen Usulkan Bambang Pacul Maju Jadi Cagub Jateng

Regional
Ini Upaya Pj Gubernur Sumsel Kembalikan Status Bandara SMB II Palembang Jadi Bandara Internasional

Ini Upaya Pj Gubernur Sumsel Kembalikan Status Bandara SMB II Palembang Jadi Bandara Internasional

Regional
Jatuh Terpeleset dari Kapal, ABK asal Brebes Tewas Tenggelam di Laut Jawa

Jatuh Terpeleset dari Kapal, ABK asal Brebes Tewas Tenggelam di Laut Jawa

Regional
Warga Ende yang Hilang Diterkam Buaya Ditemukan Tewas

Warga Ende yang Hilang Diterkam Buaya Ditemukan Tewas

Regional
Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Senin 6 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Senin 6 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Regional
Desa di Purworejo Ini Terbangkan 'Drone' untuk Basmi Hama Wereng

Desa di Purworejo Ini Terbangkan "Drone" untuk Basmi Hama Wereng

Regional
Kisah Pilu Bocah Diduga Ditelantarkan Kakak Angkat di Ambon, Kurus dan Tinggal Sendirian di Indekos

Kisah Pilu Bocah Diduga Ditelantarkan Kakak Angkat di Ambon, Kurus dan Tinggal Sendirian di Indekos

Regional
Gagalkan Penyelundupan Senpi dan Amunisi ke KKB Papua, 10 Polisi di Ambon Dapat Penghargaan

Gagalkan Penyelundupan Senpi dan Amunisi ke KKB Papua, 10 Polisi di Ambon Dapat Penghargaan

Regional
Mayat Perempuan Tanpa Busana Ditemukan di Sungai Mungkung Sragen

Mayat Perempuan Tanpa Busana Ditemukan di Sungai Mungkung Sragen

Regional
Setubuhi Pacar Berkali-kali, Pemuda di Nunukan Ditangkap Polisi

Setubuhi Pacar Berkali-kali, Pemuda di Nunukan Ditangkap Polisi

Regional
Dua Gempa Besar Guncang Seram Timur Maluku, BPBD: Tak Berdampak Kerusakan

Dua Gempa Besar Guncang Seram Timur Maluku, BPBD: Tak Berdampak Kerusakan

Regional
Polisi Belum Temukan Ada Pelanggaran Pidana atas Tenggelamnya Dokter Wisnu

Polisi Belum Temukan Ada Pelanggaran Pidana atas Tenggelamnya Dokter Wisnu

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com