Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Serba-serbi WSBK 2023 di Mandalika, Alvaro Juara dan Momen Loris Baz Alami Patah Tulang

Kompas.com - 06/03/2023, 11:18 WIB
Idham Khalid,
Pythag Kurniati

Tim Redaksi

LOMBOK TENGAH, KOMPAS.com- Perhelatan World Superbike (WSBK) 2023 seri kedua di Sirkuit Mandalika telah berakhir pada Minggu (5/3/2023).

Sejumlah momen menjadi sorotan, dari kemenangan pebalap Aruba.it Racing Ducati, Alvaro Bautista, hingga insiden kecelakaan yang dialami oleh pebalap Bonovo Action BMW Loris Baz. Berikut rangkumannya

Baca juga: Sandiaga Klaim Penonton WSBK Mandalika 2023 Naik 15 Persen

Alvaro juara

Putaran race WSBK2023 di Sirkuit Mandalika diwarnai insiden red flag pada lap kedelapan.

Balapan sempat dihentikan sementara usai Philip Oettl Ducati Panigale V4R dan Michael Van Der Mark BMW M1000 RR mengalami crash di tikungan 11.

Setelah disetop, balapan kemudian dilanjutkan setelah 15 menit pasca-insiden red flag di Sirkuit Mandalika.

Alvaro Bautista yang start di posisi keempat mampu mempersempit jarak dan mendepak Toprak Razgatlioglu pada sisa lap ke-11.

Baca juga: WSBK Mandalika: Kecelakaan di Mana-mana, Bautista Bangkit dan Berjaya

Menparekraf Sandiaga Uno saat mengerahkan tropi ke. pada pemenang ke tiga WSBK 2023KOMPAS.COM/IDHAM KHALID Menparekraf Sandiaga Uno saat mengerahkan tropi ke. pada pemenang ke tiga WSBK 2023

Michael Ruben Rinaldi dari tim Aruba.it Racing Ducati sempat memimpin balapan hingga sisa lap ke-5. Namun berhasil disusul oleh Alvaro Bautista.

Pada sisa lap ke-3 Alvaro Bautista terus membuntuti Michael Ruben Rinaldi rekan setimnya. Hingga Alvaro berhasil memimpin.

Alvaro Bautista tampil sebagai pemenang final race WSBK Mandalika 2023 yang berlangsung di Sirkuit Mandalika.

Alvaro mencatatkan waktu 1 menit 32.247 detik, disusul pembalap Pata Yamaha Toprak Toprak Razgatlioglu dengan torehan waktu 1menit 32.634 detik.

Posisi ketiga ditempati Honda CBR1000 RR-R Xavi Vierge tim dengan catatan waktu 1 menit 32.856 detik.

Baca juga: Klasemen WSBK 2023: Alvaro Bautista di Puncak, Toprak Ke-2

Dalam kesempatan wawancara, Alvaro mengungkapkan, dirinya sangat bahagia bisa menjadi juara pertama pada final race, mengingat pada waktu sesi superpole race dirinya jatuh dan menyebabkan berada di posisi 10 pada saat start.

“Race yang sulit, saya sempat jatuh saat superpole, yang mengharuskan saya yang jauh, walaupun demikian dengan semangat saya berhasil melewati para pesaing, hingga saya berhasil di posisi finish pertama,” kata Alvaro.

Alvaro juga tidak lupa berterima kasih ke pada timnya yang selalu medukung dan memberikan arahan yang terbaik.

“Terimakasih banyak timku (ducati),”  kata Alvaro.

Sejumlah pebalap mengalami kecelakaan saat Superpole Race WSBK di Pertamina Mandalika International Street Circuit di KEK Mandalika, Praya, Lombok Tengah, NTB, Minggu (5/3/2023). Pebalap Pata Yamaha Prometeon WorldSBK Toprak Razgatlioglu menjadi yang tercepat dengan catatan waktu 1 menit 32.037 detik, disusul pebalap Pata Yamaha Prometeon WorldSBK Andrea Locatelli. ANTARA FOTO/M Agung Rajasa/nym.
 ANTARA FOTO/M Agung Rajasa Sejumlah pebalap mengalami kecelakaan saat Superpole Race WSBK di Pertamina Mandalika International Street Circuit di KEK Mandalika, Praya, Lombok Tengah, NTB, Minggu (5/3/2023). Pebalap Pata Yamaha Prometeon WorldSBK Toprak Razgatlioglu menjadi yang tercepat dengan catatan waktu 1 menit 32.037 detik, disusul pebalap Pata Yamaha Prometeon WorldSBK Andrea Locatelli. ANTARA FOTO/M Agung Rajasa/nym.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Sepasang Kekasih Gadaikan Motor Rental, Uangnya untuk Modal Usaha Jualan Kalender

Sepasang Kekasih Gadaikan Motor Rental, Uangnya untuk Modal Usaha Jualan Kalender

Regional
Mobil yang Terbakar hingga Merembet ke Rumah Warga di Banyumas Diduga Bawa BBM, Sopirnya Kabur

Mobil yang Terbakar hingga Merembet ke Rumah Warga di Banyumas Diduga Bawa BBM, Sopirnya Kabur

Regional
Permudah Koordinasi Bencana, Gubernur Sumbar Berkantor di Bukittinggi

Permudah Koordinasi Bencana, Gubernur Sumbar Berkantor di Bukittinggi

Regional
9 Nama Lain Bakwan di Berbagai Daerah, Ada Bala-bala dan Ote-ote

9 Nama Lain Bakwan di Berbagai Daerah, Ada Bala-bala dan Ote-ote

Regional
Polisi Usut Dugaan Pelecehan Seksual oleh Pembina Pramuka di Palembang

Polisi Usut Dugaan Pelecehan Seksual oleh Pembina Pramuka di Palembang

Regional
Aksi Nekat Pria di Konawe, Terobos Paspampres hingga Bikin Jokowi Nyaris Terjatuh

Aksi Nekat Pria di Konawe, Terobos Paspampres hingga Bikin Jokowi Nyaris Terjatuh

Regional
Banjir Bandang Lembah Anai, 'Excavator' Terguling, 4 Pemandian Hancur

Banjir Bandang Lembah Anai, "Excavator" Terguling, 4 Pemandian Hancur

Regional
Marah Divideokan dan Ancam Tembak, Pria di Riau Ditangkap Polisi

Marah Divideokan dan Ancam Tembak, Pria di Riau Ditangkap Polisi

Regional
Putusnya Jalan Padang-Pekanbaru Buat Penjual Kue Khas Tak Bisa Jualan

Putusnya Jalan Padang-Pekanbaru Buat Penjual Kue Khas Tak Bisa Jualan

Regional
Sebuah Mobil Terbakar di Jalan Raya Tambak Banyumas, Apinya Merembet ke Rumah Warga

Sebuah Mobil Terbakar di Jalan Raya Tambak Banyumas, Apinya Merembet ke Rumah Warga

Regional
Unggah Video 'Nyabu' dan Sebut Kebal Hukum, 'Bang Jago' di Lampung Dicari Polisi

Unggah Video "Nyabu" dan Sebut Kebal Hukum, "Bang Jago" di Lampung Dicari Polisi

Regional
Tetapkan Jatuh Tempo PBB-P2 pada 31 Oktober, Pemkot Pematangsiantar Ajak Masyarakat Bayar

Tetapkan Jatuh Tempo PBB-P2 pada 31 Oktober, Pemkot Pematangsiantar Ajak Masyarakat Bayar

Kilas Daerah
KPU Sikka: Syarat Paslon yang Maju Pilkada Lewat Jalur Parpol Minimal Ada 7 Kursi DPRD

KPU Sikka: Syarat Paslon yang Maju Pilkada Lewat Jalur Parpol Minimal Ada 7 Kursi DPRD

Regional
3 Alat Musik Kalimantan Barat, Salah Satunya Sape

3 Alat Musik Kalimantan Barat, Salah Satunya Sape

Regional
Serap Jagung Petani di Sumbawa Sesuai Ketentuan Harga, Bulog Siapkan 3 Gudang

Serap Jagung Petani di Sumbawa Sesuai Ketentuan Harga, Bulog Siapkan 3 Gudang

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com