Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dikirab, Kaesang-Erina Sebar Udik-udik kepada Warga Solo

Kompas.com - 11/12/2022, 09:31 WIB
Reza Kurnia Darmawan ,
Ardi Priyatno Utomo

Tim Redaksi

SOLO, KOMPAS.com - Dalam kirab pernikahannya, pasangan Kaesang Pangarep dan Erina Gudono tampak melemparkan udik-udik.

Udik-udik itu berisi uang logam, beras kuning, serta rempah-rempah dengan berbagai harapan disebarkan ke masyarakat.

Baca juga: Rombongan Kirab Pengantin Kaesang-Erina Tiba di Pura Mangkunegaran

"Mas Kaesang, lempar ke sini, Mas," teriak warga. Kaesang lalu menjumput udik-udik, lantas disebar ke warga. Warga kemudian berebut mendapatkannya.

Warga juga memperoleh sejumlah suvenir dari kedua pengantin.

Pantauan Kompas.com, Kaesang dan Erina tampak menebar senyum kepada warga yang memadati rute kirab.

Mereka juga terlihat melambaikan tangan kepada warga.

Saat kereta melintas di depannya, tak sedikit yang menyapa, "Mas Kaesang... Mas Kaesang..."

Kirab ini merupakan rangkaian acara pernikahan Kaesang-Erina di Solo.

Kirab ini dimulai dari Loji Gandrung, lalu Jalan Slamet Riyadi, berbelok ke Jalan Diponegoro, dan berhenti di Pura Mangkunegaran.

Sebelum kirab, kedua mempelai mengikuti upacara ngunduh mantu di Loji Gandrung. Selepas kirab, pasangan pengantin tersebut akan mengikuti tasyakuran atau resepsi di Pura Mangkunegaran.

Akad nikah Kaesang dan Erina digelar pada Sabtu (10/12/2022) di Pendopo Agung Royal Ambarrukmo, Daerah Istimewa Yogyakarta.

Baca juga: Sosok Muhammad Taufik Widodo, Pembawa Acara Langganan Jokowi, Pandu Kirab Pengantin Kaesang-Erina

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Dipolisikan Rektor Unri karena Kritik UKT, Khariq: Saya Tetap Berjuang meski Dipenjara

Dipolisikan Rektor Unri karena Kritik UKT, Khariq: Saya Tetap Berjuang meski Dipenjara

Regional
Warga Gayamsari Deklarasikan Dukungan Mbak Ita Maju Pilwakot Semarang 2024

Warga Gayamsari Deklarasikan Dukungan Mbak Ita Maju Pilwakot Semarang 2024

Regional
Malam Mencekam di Lombok, 1 Desa Diserang Puluhan Warga dengan Sajam

Malam Mencekam di Lombok, 1 Desa Diserang Puluhan Warga dengan Sajam

Regional
2 Kali Jadi Wakil, Ita Daftar Bakal Calon Wali Kota Semarang lewat PDI-P

2 Kali Jadi Wakil, Ita Daftar Bakal Calon Wali Kota Semarang lewat PDI-P

Regional
Seorang Calon Jemaah Haji Mataram Batal Berangkat karena Hamil 2 Bulan

Seorang Calon Jemaah Haji Mataram Batal Berangkat karena Hamil 2 Bulan

Regional
Dirundung, Puluhan Siswi SMA Wira Bhakti Gorontalo Lari dari Sekolah

Dirundung, Puluhan Siswi SMA Wira Bhakti Gorontalo Lari dari Sekolah

Regional
Dituding Lecehkan Gadis Pemohon KTP, ASN Disdukcapil Nunukan: Saya Tidak Melakukan Itu

Dituding Lecehkan Gadis Pemohon KTP, ASN Disdukcapil Nunukan: Saya Tidak Melakukan Itu

Regional
Longsor di Pinrang, Batu Seukuran Mobil dan Pohon Tumbang Tutupi Jalan

Longsor di Pinrang, Batu Seukuran Mobil dan Pohon Tumbang Tutupi Jalan

Regional
Transaksi Seksual di Balik Pembunuhan Gadis Muda Dalam Lemari di Cirebon

Transaksi Seksual di Balik Pembunuhan Gadis Muda Dalam Lemari di Cirebon

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Sedang

Regional
Lontaran Pijar Gunung Ibu Capai 1.000 Meter di Bawah Bibir Kawah

Lontaran Pijar Gunung Ibu Capai 1.000 Meter di Bawah Bibir Kawah

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang Ini Berawan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang Ini Berawan

Regional
Mati Terkena Tombak, Bangkai Paus Kerdil Terdampar di Botubarani

Mati Terkena Tombak, Bangkai Paus Kerdil Terdampar di Botubarani

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com