Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar Kabupaten dan Kota di Provinsi Sulawesi Tengah

Kompas.com - 29/09/2022, 20:04 WIB
Puspasari Setyaningrum

Editor

KOMPAS.com - Provinsi Sulawesi Tengah merupakan sebuah wilayah administrasi yang berada di Pulau Sulawesi, Indonesia.

Letak Provinsi Sulawesi Tengah berada pada posisi antara 2°22’ Lintang Utara -30°48’ Lintang Selatan dan 119°22’- 124°22’ Bujur Timur.

Baca juga: Guma, Senjata Tradisional Khas Sulawesi Tengah

Adapun Provinsi Sulawesi Tengah memiliki luas wilayah mencapai 61.841,29 km²

Dari luas tersebut, Sulawesi Tengah terbagi menjadi 13 wilayah administratif, yang terdiri dari 12 kabupaten dan 1 kota.

Baca juga: Kapan Hari Jadi Provinsi Sulawesi Tengah? Simak Tanggal dan Sejarah Singkatnya

Dilansir dari data Provinsi Sulawesi Tengah Dalam Angka 2022 yang diterbitkan BPS, berikut adalah daftar selengkapnya.

Baca juga: Profil Kota Palu, Ibu Kota Provinsi Sulawesi Tengah

1. Kabupaten Banggai Kepulauan

Luas wilayah: 2.488,79 km2
Pusat pemerintahan: Salakan
Jumlah penduduk: 120,14 ribu jiwa (Hasil SP2020)

2. Kabupaten Banggai

Luas wilayah: 9.672,70 km2
Pusat pemerintahan: Luwuk
Jumlah penduduk: 362,28 ribu jiwa (Hasil SP2020)

3. Kabupaten Morowali

Luas wilayah: 3.037,04 km2
Pusat pemerintahan: Bungku
Jumlah penduduk: 161,73 ribu jiwa (Hasil SP2020)

4. Kabupaten Poso

Luas wilayah: 7.112,25 km2
Pusat pemerintahan: Poso Kota
Jumlah penduduk: 244,88 ribu jiwa (Hasil SP2020)

5. Kabupaten Donggala

Luas wilayah: 4.275,08 km2
Pusat pemerintahan: Banawa
Jumlah penduduk: 300,44 ribu jiwa (Hasil SP2020)

6. Kabupaten Tolitoli

Luas wilayah: 4.079,77 km2
Pusat pemerintahan: Baolan
Jumlah penduduk: 225,15 ribu jiwa (Hasil SP2020)

7. Kabupaten Buol

Luas wilayah: 4.043,57 km2
Pusat pemerintahan: Biau
Jumlah penduduk: 145,25 ribu jiwa (Hasil SP2020)

8. Kabupaten Parigi Moutong

Luas wilayah: 5.089,91 km2
Pusat pemerintahan: Parigi
Jumlah penduduk: 440,02 ribu jiwa (Hasil SP2020)

9. Kabupaten Tojo Una-Una

Luas wilayah: 5.721,15 km2
Pusat pemerintahan: Ampana
Jumlah penduduk: 163,83 ribu jiwa (Hasil SP2020)

10. Kabupaten Sigi

Luas wilayah: 5.196,02 km2
Pusat pemerintahan: Bora
Jumlah penduduk: 257,59 ribu jiwa (Hasil SP2020)

11. Kabupaten Banggai Laut

Luas wilayah: 725,67 km2
Pusat pemerintahan: Banggai
Jumlah penduduk: 70,44 ribu jiwa (Hasil SP2020)

12. Kabupaten Morowali Utara

Luas wilayah: 10.004,28 km2
Pusat pemerintahan: Kolonodale
Jumlah penduduk: 120,79 ribu jiwa (Hasil SP2020)

13. Kota Palu

Luas wilayah: 395,06 km2
Pusat pemerintahan: Palu
Jumlah penduduk: 373,22 ribu jiwa (Hasil SP2020)

Sumber:
sulteng.bps.go.id 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Polisi Gagalkan Peredaran 145 Bungkus Jamur Tahi Sapi di Gili Trawangan

Polisi Gagalkan Peredaran 145 Bungkus Jamur Tahi Sapi di Gili Trawangan

Regional
Bantah Pemerasan, Kejati NTB Sebut Pegawai Kejagung Ditangkap karena Bolos

Bantah Pemerasan, Kejati NTB Sebut Pegawai Kejagung Ditangkap karena Bolos

Regional
Jaga Kekondusifan Setelah Pemilu, Perayaan HUT Ke-283 Wonogiri Dilakukan Sederhana

Jaga Kekondusifan Setelah Pemilu, Perayaan HUT Ke-283 Wonogiri Dilakukan Sederhana

Regional
Pengakuan Ibu Racuni Anak Tiri di Riau: Saya Kesal sama Bapaknya

Pengakuan Ibu Racuni Anak Tiri di Riau: Saya Kesal sama Bapaknya

Regional
Selesaikan Persoalan Keterlambatan Gaji PPPK Guru di Kota Semarang, Mbak Ita: Sudah Siap Anggarannya, Gaji Cair Sabtu Ini

Selesaikan Persoalan Keterlambatan Gaji PPPK Guru di Kota Semarang, Mbak Ita: Sudah Siap Anggarannya, Gaji Cair Sabtu Ini

Regional
Beri Sinyal Maju Pilkada Semarang, Mbak Ita: Tinggal Tunggu Restu Keluarga

Beri Sinyal Maju Pilkada Semarang, Mbak Ita: Tinggal Tunggu Restu Keluarga

Regional
Terjepit di Mesin Conveyor, Buruh Perusahaan Kelapa Sawit di Nunukan Tewas

Terjepit di Mesin Conveyor, Buruh Perusahaan Kelapa Sawit di Nunukan Tewas

Regional
Hejo Forest di Bandung: Daya Tarik, Biaya, dan Rute

Hejo Forest di Bandung: Daya Tarik, Biaya, dan Rute

Regional
Kronologi Pria di Majalengka Bakar Rumah dan Mobil Mantan Istri Lantaran Ditolak Rujuk

Kronologi Pria di Majalengka Bakar Rumah dan Mobil Mantan Istri Lantaran Ditolak Rujuk

Regional
Terima Laporan Rektor Universitas Riau ke Mahasiswanya, Polda: Kami Coba Mediasi

Terima Laporan Rektor Universitas Riau ke Mahasiswanya, Polda: Kami Coba Mediasi

Regional
Maju Pilkada 2024, Anak Mantan Bupati Brebes Ikut Penjaringan 3 Parpol Sekaligus

Maju Pilkada 2024, Anak Mantan Bupati Brebes Ikut Penjaringan 3 Parpol Sekaligus

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Sedang

Regional
Banjir dan Longsor Landa Pinrang, Satu Warga Tewas, Sejumlah Rumah Warga Ambruk

Banjir dan Longsor Landa Pinrang, Satu Warga Tewas, Sejumlah Rumah Warga Ambruk

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com