Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

UMK Kota dan Kabupaten di Sumatera Utara Terbaru 2022

Kompas.com - 10/07/2022, 15:06 WIB
Candra Setia Budi

Editor

KOMPAS.com - Informasi soal besaran Upah Minimum Regional (UMR) di Medan dan beberapa daerah di Sumatera Utara (Sumut) masih terus dicari oleh masyarakat.

Gubernur Sumatera Utara Edy Rahmayadi telah menetapkan upah minimum kabupaten/kota (UMK) 2022 di 22 daerah. Enam di antaranya tidak mengalami perubahan atau sama dengan UMK 2021.

Adapun enam daerah yang UMK-nya tidak mengalami perubahan yakni Deli Serdang, Serdang Bedagai, Tapanuli Tengah, Tapanuli Selatan, Batubara dan Langkat.

Dari keputusan tersebut juga diketahui bahwa UMK Sumatera Utara 2022 tertinggi ada di Medan yaitu sebesar Rp 3.370.645,08

Berikut adalah besaran Upah Minimun Kabupaten/Kota di Provinsi:

1. Medan Rp3.370.645,08 (naik 1,22 persen Rp40.778,08)

2. Deli Serdang Rp3.188.592,42 (tetap)

3. Serdang Bedagai Rp869.292 (tetap)

4. Binjai Rp2.630.684,46 (naik 0,60 persen Rp15.903,41)

5. Langkat Rp2.711.000 (tetap)

6. Karo Rp3.078.762,16 (naik 0,27 persen Rp8.407,77).

7. Tebing Tinggi Rp2.565.424,01 (naik 1,08 persen Rp27.548,29).

8. Pematangsiantar Rp2.523.361,42 (naik 0,87 persen Rp21.842,42)

9. Batubara Rp3.191.570,99 (tetap)

10. Asahan Rp2.819.625,10 (naik 0,17 persen Rp 4.890,20).

11. Labuhanbatu Utara Rp2.872.440,81 (naik 0,10 persen Rp3.147,97)

12. Labuhanbatu Rp2.904.569,75 (naik 0,32 persen Rp9.280,48)

13. Labuhanbatu Selatan Rp2.938.260,06 (naik 0,24 persen Rp7.290,06)

14. Padanglawas Rp2.758.828,39 (naik 0,83 persen Rp22.828,39)

15. Padanglawas Utara Rp2.768.094,85 (naik 0,01 persen Rp310,85)

16. Tapanuli Selatan Rp2.903.042,34 (tetap)

17. Padangsidempuan Rp2.704.365,86 (naik 1,05 persen Rp28.156,86)

18. Toba Rp2.701.117,36 (naik 1,21 persen Rp32.502,59).

19. Humbang Hasundutan Rp2.538.345,54 (naik 0,56 persen Rp14.312,77)

20. Tapanuli Tengah Rp2.830.884,32 (tetap)

21. Sibolga Rp3.006.826,50 (naik 0,09 persen Rp2.826,50)

22. Gunungsitoli Rp2.610.347,98 (naik 0,27 persen Rp7.102,03)

 

(Penulis/Editor: Puspasari Setyaningrum)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Gempa M 6,5 Guncang Garut, Terasa sampai Jakarta

Gempa M 6,5 Guncang Garut, Terasa sampai Jakarta

Regional
Hadiri Halalbihalal Partai Golkar Solo, Gibran: Diundang Datang, Semua Teman

Hadiri Halalbihalal Partai Golkar Solo, Gibran: Diundang Datang, Semua Teman

Regional
Kesaksian Pengelola Parkir Hotel Braga Purwokerto, Pelaku Menembak Setelah Mintai Karcis

Kesaksian Pengelola Parkir Hotel Braga Purwokerto, Pelaku Menembak Setelah Mintai Karcis

Regional
Buka Manasik Haji, Bupati Arief: Pemkab Blora Siap Dukung Jemaah dari Persiapan hingga Kepulangan

Buka Manasik Haji, Bupati Arief: Pemkab Blora Siap Dukung Jemaah dari Persiapan hingga Kepulangan

Regional
Bupati Dadang Supriatna Apresiasi Peran FKDT dan Fokus Sejahterakan Guru Mengaji

Bupati Dadang Supriatna Apresiasi Peran FKDT dan Fokus Sejahterakan Guru Mengaji

Regional
Gibran Hadiri Halalbihalal Partai Golkar Solo

Gibran Hadiri Halalbihalal Partai Golkar Solo

Regional
Mengenal Kain Tenun Motif Renda yang Dibeli Sandiaga Uno di Bima

Mengenal Kain Tenun Motif Renda yang Dibeli Sandiaga Uno di Bima

Regional
Asyik Judi Online, Oknum PNS di Aceh Timur Ditangkap Polisi

Asyik Judi Online, Oknum PNS di Aceh Timur Ditangkap Polisi

Regional
Maksimalkan Potensi Blora, Bupati Arief Minta Masukkan dari Kemenko Perekonomian dan Guru Besar Unnes

Maksimalkan Potensi Blora, Bupati Arief Minta Masukkan dari Kemenko Perekonomian dan Guru Besar Unnes

Regional
5 Tradisi Pacuan Tradisional di Indonesia, Tidak Hanya Karapan Sapi

5 Tradisi Pacuan Tradisional di Indonesia, Tidak Hanya Karapan Sapi

Regional
Juru Parkir Hotel Braga Purwokerto yang Tewas Ditembak Baru Bekerja Seminggu

Juru Parkir Hotel Braga Purwokerto yang Tewas Ditembak Baru Bekerja Seminggu

Regional
Gempa M 5,2 Guncang Maluku, BPBD: Tak Ada Kerusakan

Gempa M 5,2 Guncang Maluku, BPBD: Tak Ada Kerusakan

Regional
Bandara Supadio Hanya Layani Penerbangan Domestik, Warga Pontianak Merasa Dirugikan

Bandara Supadio Hanya Layani Penerbangan Domestik, Warga Pontianak Merasa Dirugikan

Regional
Gempa M 5,2 Guncang Tanimbar Maluku, Tak Berpotensi Tsunami

Gempa M 5,2 Guncang Tanimbar Maluku, Tak Berpotensi Tsunami

Regional
Deputi 1 KSP Febry Calvin Tetelepta Daftar Jadi Cagub Maluku dari PDI-P

Deputi 1 KSP Febry Calvin Tetelepta Daftar Jadi Cagub Maluku dari PDI-P

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com