Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Akan Menikahi Adik Jokowi, Ketua MK Anwar Usman Bantah Keras Desas-desus "Pernikahan Politik"

Kompas.com - 23/05/2022, 14:54 WIB
Michael Hangga Wismabrata

Editor

KOMPAS.com - Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Anwar Usman membantah keras desas-desus pernikahannya dengan Idayati, adik Presiden Joko Widodo adalah "pernikahan politik".

Anwar bahkan menegaskan, pernikahannya dengan Idayati adalah kehendak Tuhan.

”Kematian, rezeki, dan jodoh itu dari Allah. Kalau kita mengingkari itu berarti kita mengingkari Allah. Mau melawan Allah? Saya enggak berani juga. Kalau Allah sudah menentukan saya dengan putri Solo, saya mau bilang apa?” kata Anwar seperti dilansir dari Kompas.id yang tayang tanggal 22 Mei 2022.

Baca juga: Nikahi Adik Presiden Jokowi, Ketua MK Anwar Usman: Tanggal 26 Jadi Warga Solo

Anwar lalu menjelaskan, salah satu alasan dirinya jatuh hati dengan Idayatai adalah soal kedekatannya dengan agama.

Anwar kagum, calon istrinya sudah lebih dahulu naik haji dibandingkan dirinya.

Selain itu, saat mengetahui bahwa rumah Idayati sering dipakai untuk menggelar pengajian, membuat Anwar semakin kagum.

Baca juga: Presiden Jokowi Dijadwalkan Hadir dalam Pemeriksaan Data Pernikahan Idayati dengan Ketua MK

Tak hanya itu, dirinya merasa bangga sebagai calon suami.

Seperti diberitakan sebelumnya, pernikahan Anwar dan Idayati akan digelar di Gedung Graha Saba Buana, Jalan Letjen Suprapto No 80-B, Sumber, Kecamatan Banjarsari, Solo, Jawa Tengah, Kamis (26/5/2022).

 

Baca juga: Terjawab, Ini Alasan Ketua MK Anwar Usman Menyukai dan Ingin Menikahi Idayati, Adik Jokowi

Rencananya, prosesi ijab kabul akan dilaksanakan pukul 10.00 WIB. Adapun persiapan dimulai pukul 09.00 WIB.

Artike ini telah tayang di Kompas.id dengan judul: Persunting Adik Jokowi, Ketua MK Siap Jadi ”Wong Solo”

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Mati Terkena Tombak, Bangkai Paus Kerdil Terdampar di Botubarani

Mati Terkena Tombak, Bangkai Paus Kerdil Terdampar di Botubarani

Regional
Ibu Melahirkan di Ambulans karena Jalan Rusak, Dinkes Kalbar Bersuara

Ibu Melahirkan di Ambulans karena Jalan Rusak, Dinkes Kalbar Bersuara

Regional
[POPULER NUSANTARA] Pabrik Sepatu Bata di Karawang Tutup | Kades di Blora Tewas Tersengat Listrik

[POPULER NUSANTARA] Pabrik Sepatu Bata di Karawang Tutup | Kades di Blora Tewas Tersengat Listrik

Regional
Ketiduran Sambil Bawa Emas, Nenek 87 Tahun Jadi Korban Perampokan

Ketiduran Sambil Bawa Emas, Nenek 87 Tahun Jadi Korban Perampokan

Regional
Kemenkes Berikan Beasiswa Kedokteran Khusus untuk Anak Asli Natuna

Kemenkes Berikan Beasiswa Kedokteran Khusus untuk Anak Asli Natuna

Regional
Banjir Sembakung Jadi Perhatian Nasional, Pemda Nunukan Dapat Bantuan 213 Unit Rumah dari BNPP

Banjir Sembakung Jadi Perhatian Nasional, Pemda Nunukan Dapat Bantuan 213 Unit Rumah dari BNPP

Regional
Gempa Magnitudo 5,2 Guncang Wilayah Lumajang

Gempa Magnitudo 5,2 Guncang Wilayah Lumajang

Regional
Wilayah Rawan Banjir Kiriman Malaysia Jadi Sasaran TMMD, Kodim 0911/NNK Siapkan Lahan Pangan

Wilayah Rawan Banjir Kiriman Malaysia Jadi Sasaran TMMD, Kodim 0911/NNK Siapkan Lahan Pangan

Regional
6 WNI Jadi Tersangka Penyelundupan WN China ke Australia

6 WNI Jadi Tersangka Penyelundupan WN China ke Australia

Regional
Korban Tungku Meledak di Lampung Bertambah Jadi 4 Orang, Polisi Selidiki Penyebabnya

Korban Tungku Meledak di Lampung Bertambah Jadi 4 Orang, Polisi Selidiki Penyebabnya

Regional
Pilkada Demak: Dua Orang Mendaftar ke Gerindra, Ada yang Diantar Klub Sepak Bola

Pilkada Demak: Dua Orang Mendaftar ke Gerindra, Ada yang Diantar Klub Sepak Bola

Regional
Nekat Rebut Kalung Emas Lansia, Jambret di Brebes Babak Belur Dihakimi Massa

Nekat Rebut Kalung Emas Lansia, Jambret di Brebes Babak Belur Dihakimi Massa

Regional
Mawar Camp Gunung Ungaran di Semarang: Daya Tarik, Aturan, dan Harga Tiket

Mawar Camp Gunung Ungaran di Semarang: Daya Tarik, Aturan, dan Harga Tiket

Regional
Tak Hafal Lagu Indonesia Raya Saat Bikin KTP, Gadis di Nunukan Mengaku Dilecehkan ASN Disdukcapil

Tak Hafal Lagu Indonesia Raya Saat Bikin KTP, Gadis di Nunukan Mengaku Dilecehkan ASN Disdukcapil

Regional
Sabtu, Wali Kota Semarang Bakal Daftar Pilkada 2024 di DPC PDI-P

Sabtu, Wali Kota Semarang Bakal Daftar Pilkada 2024 di DPC PDI-P

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com