Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hamil di Usia Lebih dari 35 Tahun

Kompas.com - 09/01/2012, 07:23 WIB

3. Menganut pol makan sehat: Ibu hamil membutuhkan lebih banyak asam folat, kalsium, zat besi, protein, den nutrisi esensial lainnya. Alangkah bagusnya jika Anda sudah menganut pola makan sehat jauh sebelum hamil. Vitamin prenatal idealnya mulai diminum beberapa bulan sebelum kehamilan.

4. Memperhatikan kenaikan berat badan: Kenaikan berat badan yang tepat dapat mendukung kesehatan bayi. Dan juga akan lebih mudah bagi Anda menurunkan berat badan setelah melahirkan. Kenaikan kira-kira 11-16 kg kadang menjadi rekomendasi untuk perempuan dengan beret badan normal. Untuk perempuan obesitas, disarankan menurunkan berat sebelum hamil. Bekerjasamalah dengan dokter kandungan untuk menentukan berat badan yang tepat.

5. Tetap aktif: kecuali dokter kandungan melarang untuk beraktivitas, sebaiknya Anda tetap aktif seperti biasa. Olah raga khusus untuk ibu hamil dapat mengurangi ketidaknyamanan yang terjadi dan juga menambah energi. Dengan berolah raga, Anda akan memiliki kekuatan otot dan stamina, yang berguna saat melahirkan.

6. Hindari zat-zat berisiko: minuman beralkohol, tembakau, dan narkoba dilarang dikonsumsi selama hamil.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com