Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

BNN Musnahkan 2 Hektare Ladang Ganja di Aceh Utara

Kompas.com - 23/01/2024, 15:32 WIB
Masriadi ,
Reni Susanti

Tim Redaksi

 

LHOKSEUMAWE, KOMPAS.com – Tim Badan Narkotika Nasional (BNN) RI dibantu TNI/Polri memusnahkan dua hektare ladang ganja di Desa Teupin Reusep, Kecamatan Sawang, Kabupaten Aceh Utara, Provinsi Aceh, Senin (23/1/2024).

Pemusnahan dilakukan dengan cara membakar seluruh batang ganja di lokasi itu.

Kepala BNN RI, Marthinus Hukom dalam keterangan tertulisnya menyebutkan, ladang ganja itu tersebar di tiga titik.

Baca juga: Halaman Kantor Camat di Bengkulu Ditanami Ganja oleh Penjaganya

 

“Ini kerja sama hasil pemantauan BNN, Polres Aceh Utara, Polda Aceh, Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN), dan Badan Informasi Geospasial (BIG),” ucap dia.

Total batang ganja yang dibakar sebanyak 22.864 pohon dengan berat 10 ton. Ketinggian batang ganja berkisar antara 60-200 sentimeter dengan jarak tanam antara 50-100 sentimeter.

Baca juga: Pesan Kue Bercampur Ganja dari Medan, 2 Mahasiswa di Makassar Ditangkap

Selain itu, di lokasi juga ditemukan bibit ganja siap tanam.

“Kita terus mendeteksi kebun-kebun ganja dan memusnahkannya,” tutur Hukom.

Dia mengapresiasi informasi dan dukungan masyarakat untuk pemberantasan tindak pidana narkoba di Aceh. Sehingga, BNN mudah melakukan pengungkapan dan pemusnahan kebun ganja.

Sekadar diketahui, kerap ditemukan ladang ganja di Kecamatan Sawang, Kabupaten Aceh Utara selama lima tahun terakhir.

Berkali-kali pula aparat keamanan membakar ladang ganja di kawasan pedalaman Kabupaten Aceh Utara itu.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hadiri Halalbihalal Partai Golkar Solo, Gibran: Diundang Datang, Semua Teman

Hadiri Halalbihalal Partai Golkar Solo, Gibran: Diundang Datang, Semua Teman

Regional
Kesaksian Pengelola Parkir Hotel Braga Purwokerto, Pelaku Menembak Setelah Mintai Karcis

Kesaksian Pengelola Parkir Hotel Braga Purwokerto, Pelaku Menembak Setelah Mintai Karcis

Regional
Buka Manasik Haji, Bupati Arief: Pemkab Blora Siap Dukung Jemaah dari Persiapan hingga Kepulangan

Buka Manasik Haji, Bupati Arief: Pemkab Blora Siap Dukung Jemaah dari Persiapan hingga Kepulangan

Regional
Bupati Dadang Supriatna Apresiasi Peran FKDT dan Fokus Sejahterakan Guru Mengaji

Bupati Dadang Supriatna Apresiasi Peran FKDT dan Fokus Sejahterakan Guru Mengaji

Regional
Gibran Hadiri Halalbihalal Partai Golkar Solo

Gibran Hadiri Halalbihalal Partai Golkar Solo

Regional
Mengenal Kain Tenun Motif Renda yang Dibeli Sandiaga Uno di Bima

Mengenal Kain Tenun Motif Renda yang Dibeli Sandiaga Uno di Bima

Regional
Asyik Judi Online, Oknum PNS di Aceh Timur Ditangkap Polisi

Asyik Judi Online, Oknum PNS di Aceh Timur Ditangkap Polisi

Regional
Maksimalkan Potensi Blora, Bupati Arief Minta Masukkan dari Kemenko Perekonomian dan Guru Besar Unnes

Maksimalkan Potensi Blora, Bupati Arief Minta Masukkan dari Kemenko Perekonomian dan Guru Besar Unnes

Regional
5 Tradisi Pacuan Tradisional di Indonesia, Tidak Hanya Karapan Sapi

5 Tradisi Pacuan Tradisional di Indonesia, Tidak Hanya Karapan Sapi

Regional
Juru Parkir Hotel Braga Purwokerto yang Tewas Ditembak Baru Bekerja Seminggu

Juru Parkir Hotel Braga Purwokerto yang Tewas Ditembak Baru Bekerja Seminggu

Regional
Gempa M 5,2 Guncang Maluku, BPBD: Tak Ada Kerusakan

Gempa M 5,2 Guncang Maluku, BPBD: Tak Ada Kerusakan

Regional
Bandara Supadio Hanya Layani Penerbangan Domestik, Warga Pontianak Merasa Dirugikan

Bandara Supadio Hanya Layani Penerbangan Domestik, Warga Pontianak Merasa Dirugikan

Regional
Gempa M 5,2 Guncang Tanimbar Maluku, Tak Berpotensi Tsunami

Gempa M 5,2 Guncang Tanimbar Maluku, Tak Berpotensi Tsunami

Regional
Deputi 1 KSP Febry Calvin Tetelepta Daftar Jadi Cagub Maluku dari PDI-P

Deputi 1 KSP Febry Calvin Tetelepta Daftar Jadi Cagub Maluku dari PDI-P

Regional
Speedboat Terbakar di Perairan Gili Trawangan, Kapten Alami Luka Bakar

Speedboat Terbakar di Perairan Gili Trawangan, Kapten Alami Luka Bakar

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com