Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kampanye di Jambi, Anies Janji Hentikan Diskriminasi Sekolah Swasta

Kompas.com - 14/12/2023, 22:48 WIB
Jaka Hendra Baittri,
Reni Susanti

Tim Redaksi

 

JAMBI, KOMPAS.com - Anies Baswedan berjanji menghentikan diskriminasi terhadap sekolah swasta saat kampanye di Jambi, pada Kamis (14/12/2023).

Dia mengatakan sekolah swasta layak dapat fasilitas selayaknya sekolah negeri.

Anies mendengarkan curahan dari seorang guru sekaligus ketua yayasan saat di Hotel Abadi.

Baca juga: Pedagang di Jambi Keluhkan Harga dan Jebakan Pinjol ke Anies Baswedan

 

Menurut ketua yayasan, saat ada pengangkatan tenaga pengajar, para guru swasta harus keluar dari yayasan dan pindah ke sekolah negeri. Ini membuat guru di sekolah swasta berkurang.

“Kami menilai itu hal yang tidak perlu karena para guru ini kan mendidik anak bangsa juga. Dilihat juga kan orangtua anak yang sekolah di swasta juga membayar pajak seperti biasa. Justru negara itu harus membantu sekolah swasta,” tutur dia.

Baca juga: Riset Medsos Debat Capres-Cawapres: Engagement Anies dan Prabowo Bersaing Ketat

Hal inilah yang harus diubah menurut Anies. Ia ingin sekolah swasta mendapatkan perlakuan setara dengan sekolah negeri.

“Ini salah satu perubahan yang diinginkan ke depannya dan termasuk komitmen untuk meningkatkan infrastruktur sekolah swasta dan negeri agar tidak ada yang dibanding-bandingkan lagi. Sehingga semua bisa setara dan bisa meningkat juga,” ujarnya.

Anies berpesan kepada para ketua yayasan dan para guru pondok pesantren di Jambi agar selalu memberikan ruang belajar untuk anak bangsa ini.

“Kami dapat data ada 416 pondok pesantren di Jambi yang kita terima. Jadi untuk ke depannya para guru swasta dan negeri itu bisa setara,” ujarnya.

Capres nomor urut satu itu, hari ini mengunjungi Pasar Angso Duo Jambi, berdialog dengan mahasiswa dan mahasiswi, melakukan kampanye, hingga bersilaturahmi dengan para ulama.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hadiri Halalbihalal Partai Golkar Solo, Gibran: Diundang Datang, Semua Teman

Hadiri Halalbihalal Partai Golkar Solo, Gibran: Diundang Datang, Semua Teman

Regional
Kesaksian Pengelola Parkir Hotel Braga Purwokerto, Pelaku Menembak Setelah Mintai Karcis

Kesaksian Pengelola Parkir Hotel Braga Purwokerto, Pelaku Menembak Setelah Mintai Karcis

Regional
Buka Manasik Haji, Bupati Arief: Pemkab Blora Siap Dukung Jemaah dari Persiapan hingga Kepulangan

Buka Manasik Haji, Bupati Arief: Pemkab Blora Siap Dukung Jemaah dari Persiapan hingga Kepulangan

Regional
Bupati Dadang Supriatna Apresiasi Peran FKDT dan Fokus Sejahterakan Guru Mengaji

Bupati Dadang Supriatna Apresiasi Peran FKDT dan Fokus Sejahterakan Guru Mengaji

Regional
Gibran Hadiri Halalbihalal Partai Golkar Solo

Gibran Hadiri Halalbihalal Partai Golkar Solo

Regional
Mengenal Kain Tenun Motif Renda yang Dibeli Sandiaga Uno di Bima

Mengenal Kain Tenun Motif Renda yang Dibeli Sandiaga Uno di Bima

Regional
Asyik Judi Online, Oknum PNS di Aceh Timur Ditangkap Polisi

Asyik Judi Online, Oknum PNS di Aceh Timur Ditangkap Polisi

Regional
Maksimalkan Potensi Blora, Bupati Arief Minta Masukkan dari Kemenko Perekonomian dan Guru Besar Unnes

Maksimalkan Potensi Blora, Bupati Arief Minta Masukkan dari Kemenko Perekonomian dan Guru Besar Unnes

Regional
5 Tradisi Pacuan Tradisional di Indonesia, Tidak Hanya Karapan Sapi

5 Tradisi Pacuan Tradisional di Indonesia, Tidak Hanya Karapan Sapi

Regional
Juru Parkir Hotel Braga Purwokerto yang Tewas Ditembak Baru Bekerja Seminggu

Juru Parkir Hotel Braga Purwokerto yang Tewas Ditembak Baru Bekerja Seminggu

Regional
Gempa M 5,2 Guncang Maluku, BPBD: Tak Ada Kerusakan

Gempa M 5,2 Guncang Maluku, BPBD: Tak Ada Kerusakan

Regional
Bandara Supadio Hanya Layani Penerbangan Domestik, Warga Pontianak Merasa Dirugikan

Bandara Supadio Hanya Layani Penerbangan Domestik, Warga Pontianak Merasa Dirugikan

Regional
Gempa M 5,2 Guncang Tanimbar Maluku, Tak Berpotensi Tsunami

Gempa M 5,2 Guncang Tanimbar Maluku, Tak Berpotensi Tsunami

Regional
Deputi 1 KSP Febry Calvin Tetelepta Daftar Jadi Cagub Maluku dari PDI-P

Deputi 1 KSP Febry Calvin Tetelepta Daftar Jadi Cagub Maluku dari PDI-P

Regional
Speedboat Terbakar di Perairan Gili Trawangan, Kapten Alami Luka Bakar

Speedboat Terbakar di Perairan Gili Trawangan, Kapten Alami Luka Bakar

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com