Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dijatah 3 Kursi DPR RI, Istri Mantan Gubernur dan Anak Yusril Bersaing di Babel

Kompas.com - 21/08/2023, 10:29 WIB
Heru Dahnur ,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

BANGKA, KOMPAS.com-Persaingan bakal calon anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI dari daerah pemilihan Bangka Belitung bakal berlangsung ketat.

Sejumlah ketua partai dan figur-figur kuat bermunculan untuk memerebutkan jatah tiga kursi di Senayan.

Selain para pendatang baru, tiga anggota DPR yang masih menjabat telah memastikan diri untuk kembali berlaga di Pemilu 2024.

Baca juga: Pertarungan Caleg di Dapil  Banten II, Banyak Petahana, Ada Eks Walkot, dan Ucok Baba

Dikutip dari daftar caleg sementara yang diterbitkan Komisi Pemilihan Umum (KPU), tiga caleg petahana dari Bangka Belitung yakni Rudianto Tjen (PDI Perjuangan), Bambang Patijaya (Golkar) dan Zuristyo Firmadata (Nasdem).

Bambang merupakan ketua DPD Golkar Bangka Belitung, begitu juga dengan Zuristyo yang menjabat ketua DPW Nasdem Bangka Belitung.

Sedangkan Rudianto tercatat sebagai wakil bendahara di DPP PDI Perjuangan.

Sementara penantang baru dari kalangan ketua partai antara lain Rudolf Kadarisman (ketua DPD Demokrat Bangka Belitung), Hellyana (ketua PPP Bangka Belitung) dan Hermanto Phoeng (ketua DPW Perindo Bangka Belitung).

Baca juga: Jadi Caleg Partai Gerindra, Nyoman Suadiana Dipecat PDIP Tabanan Bali

Kandidat lainnya dari kalangan elite partai yang siap mendominasi yakni hadirnya sosok Melati yang merupakan istri mantan gubernur yang juga ketua DPD Gerindra Bangka Belitung Erzaldi Rosman.

Kemudian dari kubu Partai Bulan Bintang ada Yuri Kemal Fadlullah yang merupakan putra dari  Yusril Ihza Mahendra.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kemenag Luncurkan Program Senam Haji dan Batik Haji Indonesia di Medan

Kemenag Luncurkan Program Senam Haji dan Batik Haji Indonesia di Medan

Regional
Dimeriahkan Artis Papan Atas, Pemprov Riau Sediakan 150 Stan UMKM Gratis di Gebyar BBI BBWI Riau

Dimeriahkan Artis Papan Atas, Pemprov Riau Sediakan 150 Stan UMKM Gratis di Gebyar BBI BBWI Riau

Regional
Temuan Mayat Perempuan Dalam Koper di Cikarang, Keluarga Duga Pelaku Orang Terdekat

Temuan Mayat Perempuan Dalam Koper di Cikarang, Keluarga Duga Pelaku Orang Terdekat

Regional
'Usai Mayat Majikan Berhasil Dievakuasi, Anjingnya Juga Ikut Mati'

"Usai Mayat Majikan Berhasil Dievakuasi, Anjingnya Juga Ikut Mati"

Regional
Lagi, Seorang Petani di Brebes Tewas Diduga Karena Tabrak Lari

Lagi, Seorang Petani di Brebes Tewas Diduga Karena Tabrak Lari

Regional
4.500 Kader Semarakkan Jambore PKK Tingkat Kota Pekanbaru, Tampilkan Inovasi Kartini Masa Kini

4.500 Kader Semarakkan Jambore PKK Tingkat Kota Pekanbaru, Tampilkan Inovasi Kartini Masa Kini

Regional
Dua Truk Tabrakan di Jalan Lintas Sumatera akibat Jalan Berlubang

Dua Truk Tabrakan di Jalan Lintas Sumatera akibat Jalan Berlubang

Regional
9 Wisatawan di Gunungkidul Tersengat Ubur-ubur yang Mendadak Muncul

9 Wisatawan di Gunungkidul Tersengat Ubur-ubur yang Mendadak Muncul

Regional
Mengenal NBDI, Madrasah Peradaban Perempuan Hebat Sasak

Mengenal NBDI, Madrasah Peradaban Perempuan Hebat Sasak

Regional
Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Regional
Mobil Angkutan Terguling di Tanjakan Maluku Tengah, 1 Orang Tewas

Mobil Angkutan Terguling di Tanjakan Maluku Tengah, 1 Orang Tewas

Regional
Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Siang ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Siang ini Cerah Berawan

Regional
Juru Parkir Hotel Braga Purwokerto Tewas Ditembak Pengunjung, Korban Terluka di Dada

Juru Parkir Hotel Braga Purwokerto Tewas Ditembak Pengunjung, Korban Terluka di Dada

Regional
Masa Jabatan Habis, Anggota DPRD Ini Kembalikan Baju Dinas ke Rakyat

Masa Jabatan Habis, Anggota DPRD Ini Kembalikan Baju Dinas ke Rakyat

Regional
Aparat Telusuri Kabar Pria Bersenjata Api Merambah Hutan di Aceh Timur

Aparat Telusuri Kabar Pria Bersenjata Api Merambah Hutan di Aceh Timur

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com