Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dibongkar untuk Pembangunan Tol Solo-Yogyakarta, Kantor Desa di Boyolali Pindah Sementara ke Rumah Warga

Kompas.com - 23/01/2023, 21:58 WIB
Dita Angga Rusiana

Editor

KOMPAS.com - Kompleks kantor Desa Kuwiran, Kecamatan Banyudono, Kabupaten Boyolali terdampak pembangunan Tol Solo-Yogyakarta.

Dilansir dari TribunSolo.com, pada Senin (23/1/2023), terlihat beberapa orang pekerja mulai melakukan pembongkaran gedung. Di dalam kompleks perkantoran desa itu terdapat sejumlah bangunan, seperti polindes, TK, Gedung Serbaguna, dan Kantor desa.

Pembongaran itu menyusul pembebasan tanah kas desa (TKD) Kuwiran sudah semuanya. Diketahui ada 26 bidang tanah, dengan luas 36.559 meter yang terdampak proyek strategis nasional (PSN) itu. Total uang ganti rugi (UGR) yang diterima desa mencapai Rp 6,1 miliar.

Baca juga: Terdampak Getaran Pengerjaan Tol Yogyakarta-Bawen, Dinding Bangunan Cagar Budaya Ndalem Mijosastran Retak

Selama menunggu pembangunan gedung baru, kantor kepala desa harus pindah di sebuah rumah warga. 

Kades Kuwiran, Heri Edi Sarwo mengatakan untuk sementara kantor pindah di sebuah rumah yang ada di Dukuh Sidorejo RT 018 Kuwiran.

"Menyewa rumah warga. Sambil menunggu proses pembangunan kantor yang baru hingga selesai," ujarnya kepada 

Dia menyebut, lokasi kantor desa yang baru sudah ditentukan, tepatnya di belakang Mapolsek Banyudono.

"Lokasinya di sana. Nah nanti untuk tanah pengganti akan kita carikan setelah semuanya beres," pungkasnya. 

Artikel ini telah tayang di TribunSolo.com dengan judul Kantor Desa Kuwiran di Boyolali Dibongkar untuk Tol Solo-Jogja, Operasional Kini Tempati Rumah Warga. (Penulis: Tri Widodo | Editor: Asep Abdullah Rowi)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
'Bullying' Suporter Persib Bandung, 2 Warga Solo Ditangkap

"Bullying" Suporter Persib Bandung, 2 Warga Solo Ditangkap

Regional
50 Rumah Warga Terdampak Banjir Lahar Gunung Lewotobi NTT

50 Rumah Warga Terdampak Banjir Lahar Gunung Lewotobi NTT

Regional
Siap Gencarkan Sport Tourism, Specta Jateng Open Tennis Tournament 2024 Disambut Antusias

Siap Gencarkan Sport Tourism, Specta Jateng Open Tennis Tournament 2024 Disambut Antusias

Regional
Polisi Tangkap 14 Orang Geng Motor Pelaku Tawuran yang Tewaskan Pelajar SMA

Polisi Tangkap 14 Orang Geng Motor Pelaku Tawuran yang Tewaskan Pelajar SMA

Regional
Tawuran Geng Motor Tewaskan 1 Pelajar SMA, Dipicu Saling Tantang di Medsos

Tawuran Geng Motor Tewaskan 1 Pelajar SMA, Dipicu Saling Tantang di Medsos

Regional
Pembeli Timah Ilegal di Sungai Bangka Ditangkap, Total Ada 14 Tersangka

Pembeli Timah Ilegal di Sungai Bangka Ditangkap, Total Ada 14 Tersangka

Regional
Geng Motor Tawuran di Bandar Lampung, 1 Korban Siswa SMA Tewas

Geng Motor Tawuran di Bandar Lampung, 1 Korban Siswa SMA Tewas

Regional
Wilayah Terdampak Longsor dan Banjir Luwu Terisolasi, Pemprov Sulsel Salurkan Bantuan dengan Helikopter

Wilayah Terdampak Longsor dan Banjir Luwu Terisolasi, Pemprov Sulsel Salurkan Bantuan dengan Helikopter

Regional
Calon Independen di Pilkada Nagekeo Wajib Kantongi 11.973 Dukungan

Calon Independen di Pilkada Nagekeo Wajib Kantongi 11.973 Dukungan

Regional
Mahasiswa Unlam Hilang Saat Reboisasi di Hutan Kapuas Kalteng

Mahasiswa Unlam Hilang Saat Reboisasi di Hutan Kapuas Kalteng

Regional
Curug Putri Carita di Pandeglang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Curug Putri Carita di Pandeglang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Regional
ART di Sukabumi Tewas Diduga Dibunuh di Rumah Majikan, Pelaku Ditangkap Dalam Bus

ART di Sukabumi Tewas Diduga Dibunuh di Rumah Majikan, Pelaku Ditangkap Dalam Bus

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com