Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

ODGJ di Ngawi yang Kabur dari RSUD dan Hilang di Bengawan Solo Ditemukan Meninggal

Kompas.com - 19/01/2023, 19:32 WIB
Sukoco,
Krisiandi

Tim Redaksi

NGAWI, KOMPAS. com – Kateno (38), warga Desa Semen, Kecamatan Paron, Kabupaten Ngawi, Jawa Timur yang dilaporkan hanyut terseret arus Bengawan Solo pada Selasa (17/1/2023) ditemukan meninggal di Daerah Jembatan Anyar Ngraho Kabupaten Bojonegoro, Kamis (19/1/2023).

Kasie Evakuasi dan Penyelamatan Pemadam Kebakaran Kabupaten Ngawi Purwanto mengatakan, korban yang berstatus orang dengan gangguan jiwa (ODGJ) ditemukan sejauh 30 kilometer dari lokasi tenggelam dan kemudian terseret arus Bengawan Solo.

“Korban kita temukan sekitar pukul 10:45 WIB di daerah jembatan anyar masuk Desa Sumberarum Kecamatan Ngraho Bojonegoro pada Kamis dengan jarak sekitar 30 kilometer dari titik nol,” Kata Purwanto melalui pesan singkat, Kamis.

Baca juga: 141 Anak di Ngawi Ajukan Dispensasi Nikah, 50 Persen karena Hamil

Seorang keluarga korban Kemis mengatakan, Kateno sudah sejak lama mengalami gangguan kejiwaan.

Korban biasanya akan mengamuk jika tidak mempunyai uang atau rokok.

Korban sebelum dilaporkan melarikan diri dan terjebur ke Sunga Bengawan Solo sempat dirawat di RSUD Soerto Ngawi selama tiga hari.  

Korban, menurut Kemis, sebelumnya juga pernah melarikan diri dari rumah sakit saat menjalani perawatan.

Baca juga: Kabur dari RSUD, ODGJ di Ngawi Hilang Terseret Arus Bengawan Solo

Sebelumnya Kateno dilaporkan hanyut terseret arus Bengawan Solo pada Selasa (17/1/2023) setelah melarikan diri dari ruang perawatan.

Dua warga sempat mendengar korban minta tolong sambil melambaikan tangan karena hanyut disungai.

Saksi yang melihat kejadian tersebut berusaha mengarahkan korban untuk berenang ketepi sungai, namun derasnya arus sungai membuat korban terseret dan tenggelam. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

8 Orang di Dompu Dilarikan ke Puskesmas Usai Digigit Anjing Diduga Rabies

8 Orang di Dompu Dilarikan ke Puskesmas Usai Digigit Anjing Diduga Rabies

Regional
Kapal Terbakar dan Terdampar di Wakatobi, Polisi: Kami Sudah Menghubungi Owner-nya

Kapal Terbakar dan Terdampar di Wakatobi, Polisi: Kami Sudah Menghubungi Owner-nya

Regional
Daftar 50 Caleg DPRD Kabupaten Serang Terpilih, KPU: Wajib Lapor Harta Kekayaan Sebelum Dilantik

Daftar 50 Caleg DPRD Kabupaten Serang Terpilih, KPU: Wajib Lapor Harta Kekayaan Sebelum Dilantik

Regional
Siswa SMP di Aceh Curi Sepeda Motor Polisi, 'Sparepart' Dibongkar lalu Dijual

Siswa SMP di Aceh Curi Sepeda Motor Polisi, "Sparepart" Dibongkar lalu Dijual

Regional
Presiden Jokowi Cek Harga Sembako Saat Kunjungi Pasar Seketeng Sumbawa

Presiden Jokowi Cek Harga Sembako Saat Kunjungi Pasar Seketeng Sumbawa

Regional
Copot Pegawai yang Terlibat Perdagangan Satwa Ilegal di Kalimantan, Bea Cukai: Ini Tidak Terkait Instansi

Copot Pegawai yang Terlibat Perdagangan Satwa Ilegal di Kalimantan, Bea Cukai: Ini Tidak Terkait Instansi

Regional
Janjikan Rp 200.000 ke Pemilih, Caleg di Dumai Divonis 8 Bulan Penjara

Janjikan Rp 200.000 ke Pemilih, Caleg di Dumai Divonis 8 Bulan Penjara

Regional
Sah! Ini Daftar Nama Anggota DPRD Kabupaten Purworejo 2024-2029

Sah! Ini Daftar Nama Anggota DPRD Kabupaten Purworejo 2024-2029

Regional
Hakim Tolak Gugatan Wanprestasi Almas Tsaqibbirru kepada Gibran

Hakim Tolak Gugatan Wanprestasi Almas Tsaqibbirru kepada Gibran

Regional
Gelora Tak Ingin PKS Gabung Koalisi Prabowo, Gibran: Keputusannya Tunggu Pak Presiden Terpilih

Gelora Tak Ingin PKS Gabung Koalisi Prabowo, Gibran: Keputusannya Tunggu Pak Presiden Terpilih

Regional
Sukseskan PON 2024, Pemprov Sumut Manfaatkan TI untuk Pendaftaran hingga Logistik

Sukseskan PON 2024, Pemprov Sumut Manfaatkan TI untuk Pendaftaran hingga Logistik

Regional
2 Caleg PDI-P Magelang Mengundurkan Diri meski Terpilih Pemilu, Siapa Mereka?

2 Caleg PDI-P Magelang Mengundurkan Diri meski Terpilih Pemilu, Siapa Mereka?

Regional
Daftar 100 Caleg DPRD Banten Terpilih Hasil Pemilu 2024

Daftar 100 Caleg DPRD Banten Terpilih Hasil Pemilu 2024

Regional
Bupati dan Wabup Daftar Pilkada Ogan Ilir 2024 di 7 Partai Politik

Bupati dan Wabup Daftar Pilkada Ogan Ilir 2024 di 7 Partai Politik

Regional
Saat Pratama Arhan Kembali Tersenyum Usai Indonesia Ditekuk Uzbekistan...

Saat Pratama Arhan Kembali Tersenyum Usai Indonesia Ditekuk Uzbekistan...

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com