Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Warga Merangsek Masuk Loji Gandrung, Berebut Ambil Perlengkapan Rumah Tangga dalam Prosesi Begalan Kaesang-Erina

Kompas.com - 11/12/2022, 09:55 WIB
Labib Zamani,
Ardi Priyatno Utomo

Tim Redaksi

SOLO, KOMPAS.com - Warga yang menyaksikan acara adat ngunduh mantu putra bungsu Presiden Jokowi, Kaesang Pangarep dan Erina Gudono merangsek masuk ke halaman Loji Gandrung untuk mengambil perlengakapan rumah tangga, Minggu (11/12/2022).

Pembagian perlengkapan rumah tangga tersebut dilakukan pada saat prosesi begalan Kaesang dan Erina.

Mereka berebut untuk mendapatkan perlengkapan rumah tangga yang disiapkan panitia di halaman Loji Gandrung.

Baca juga: Kaesang Disebut Seperti Pangeran saat Dikirab Menggunakan Kereta Kencana

Perlengkapan rumah tangga itu di antaranya ada termos, rantang, panci, wajan, dan lain-lain. Tidak ada hitungan menit semua perlengkapan rumah tangga habis jadi rebutan warga.

Seorang warga bernama Muji mengaku senang bisa mendapatkan beberapa peralatan rumah tangga. Ia mendapatkan termos, dan rantang.

Warga Sumber Kecamatan Banjarsari ini mengaku datang ke depan Loji Gandrung untuk menyaksikan jalannya prosesi adat Kaesang dan Erina pukul 06.00 WIB.

"Saya ke sini jam 6 pagi," ucap Muji di Loji Gandrung Solo, Minggu.

Menurut dia perlengkapan rumah tangga tersebut akan dia gunakan untuk keperluan sehari-hari di rumah. Ia senang bisa mendapatkan perlengkapan rumah tangga secara gratis.

"Senang bisa dapat perlengkapan rumah tangga dari Mas Kaesang dan Mbak Erina," ungkap dia.

Setelah prosesi begalan, Kaesang dan Erina dikirab menuju Pura Mangkunegaran tempat acara resepsi dengan menggunakan kereta kencana.

Selain Kaesang dan Erina, keluarga kedua mempelao juga ikut dikirab menuju Pura Mangkuenagaran Solo.

Presiden Jokowi menjadi urutan terkahir dalam kirab ngunduh mantu Kaesang dan Erina menuju Pura Mangkunegaran Solo tersebut.

Baca juga: Kaesang dan Erina Memakai Adat Solo Basahan di Acara Ngunduh Mantu, Ini Makna dan Ciri-cirinya

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Mantan Bos PSIS dan Ketua Citarum Jogging Club Kompak Dukung Mbak Ita Maju di Pilwalkot Semarang 2024

Mantan Bos PSIS dan Ketua Citarum Jogging Club Kompak Dukung Mbak Ita Maju di Pilwalkot Semarang 2024

Regional
Begini Kondisi Anak yang Diracuni Ibu Tiri di Rokan Hilir

Begini Kondisi Anak yang Diracuni Ibu Tiri di Rokan Hilir

Regional
Demi Curi Mobil, Sindikat Ini Beli GPS Rp 1,2 Juta Tiap Beraksi

Demi Curi Mobil, Sindikat Ini Beli GPS Rp 1,2 Juta Tiap Beraksi

Regional
Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Banjir Bandang Rendam Ratusan Rumah di Melawi Kalbar, Jembatan Putus

Banjir Bandang Rendam Ratusan Rumah di Melawi Kalbar, Jembatan Putus

Regional
Polisi Gagalkan Peredaran 145 Bungkus Jamur Tahi Sapi di Gili Trawangan

Polisi Gagalkan Peredaran 145 Bungkus Jamur Tahi Sapi di Gili Trawangan

Regional
Bantah Pemerasan, Kejati NTB Sebut Pegawai Kejagung Ditangkap karena Bolos

Bantah Pemerasan, Kejati NTB Sebut Pegawai Kejagung Ditangkap karena Bolos

Regional
Jaga Kekondusifan Setelah Pemilu, Perayaan HUT Ke-283 Wonogiri Dilakukan Sederhana

Jaga Kekondusifan Setelah Pemilu, Perayaan HUT Ke-283 Wonogiri Dilakukan Sederhana

Regional
Pengakuan Ibu Racuni Anak Tiri di Riau: Saya Kesal sama Bapaknya

Pengakuan Ibu Racuni Anak Tiri di Riau: Saya Kesal sama Bapaknya

Regional
Selesaikan Persoalan Keterlambatan Gaji PPPK Guru di Kota Semarang, Mbak Ita: Sudah Siap Anggarannya, Gaji Cair Sabtu Ini

Selesaikan Persoalan Keterlambatan Gaji PPPK Guru di Kota Semarang, Mbak Ita: Sudah Siap Anggarannya, Gaji Cair Sabtu Ini

Regional
Beri Sinyal Maju Pilkada Semarang, Mbak Ita: Tinggal Tunggu Restu Keluarga

Beri Sinyal Maju Pilkada Semarang, Mbak Ita: Tinggal Tunggu Restu Keluarga

Regional
Terjepit di Mesin Conveyor, Buruh Perusahaan Kelapa Sawit di Nunukan Tewas

Terjepit di Mesin Conveyor, Buruh Perusahaan Kelapa Sawit di Nunukan Tewas

Regional
Hejo Forest di Bandung: Daya Tarik, Biaya, dan Rute

Hejo Forest di Bandung: Daya Tarik, Biaya, dan Rute

Regional
Kronologi Pria di Majalengka Bakar Rumah dan Mobil Mantan Istri Lantaran Ditolak Rujuk

Kronologi Pria di Majalengka Bakar Rumah dan Mobil Mantan Istri Lantaran Ditolak Rujuk

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com