Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tanggapi Pertemuan Gibran dan Ahmad Sahroni Bicara Pilgub DKI, Sandiaga Uno: Sah-sah Saja, Tokoh Muda Harapan Baru

Kompas.com - 29/04/2022, 20:13 WIB
Fristin Intan Sulistyowati,
I Kadek Wira Aditya

Tim Redaksi

SOLO, KOMPAS.com - Mantan Wakil Gubernur Daerah Khusus Ibukota (DKI) Jakarta, Sandiaga Uno, menanggapi pertemuan Gibran Rakabuming Raka dan Ahmad Sahroni.

Pertemuan kedua tokoh itu sebelumnya dilaksanakan secara tertutup di Loji Gandrung, Rumah Dinas Wali Kota Solo, Kamis (28/4/2022).

Mereka membahas kesepakatan untuk maju bersama.

Baca juga: Jelang Lebaran, Sandiaga Uno dan Gibran Cek Kesiapan Mudik di Terminal Tirtonadi

Namun, keduanya tidak menjelaskan soal artinya maju bersama.

Entah dalam konteks maju sebagai pasangan atau pesaing dalam Pemilihan Gubernur (Pilgub) Jakarta 2024

"Kontestasi demokrasi tentunya sah-sah saja. Saya ucapkan selamat kepada para kontestasi nanti. Dan mudah-mudahan semakin bisa membuka peluang usaha. Kontestasi demokrasi ini tentunya berlangsung lancar dan semakin mengerakkan ekomoni daerah," kata Sandiaga saat ditemui Kompas.com, di Kota Solo, Jumat (29/4/2022).

Baca juga: Sahroni Bertemu Gibran Rakabuming Bicara Maju Bareng Pilgub DKI, Gibran: Kode Sudah Jelas, Sudah Serasi

Menurut Sandiaga, DKI Jakarta saat ini telah menjadi barometer kota di Dunia, terlebih lagi setelah menjadi tuan rumah dari ajang internasional, Trade Industry and Investment Working Group (TIIWG) 2022 Group of Twenty atau G20.

"Sesuai arahan Bapak Presiden, memastikan kepulihan, kebangkitan kita tentunya berharap Jakarta sebagai ekomoni nasional, bisa membuka lapangan kerja. Sebagai saya pernah bekerja di DKI 2018, DKI ini memiliki lokomotif utama yaitu kota perdagangan dan kota berbasis UMKM," jelas Sandiaga.

Melihat sosok Ahmad Sahroni dan Gibran Rakabuming Raka yang masih muda dan terjun kedunia politik.

Sandiaga mengaku kedua sosok ini menjadi harapan sosok muda berpotensi untuk Kota Jakarta.

"Iya, sosok muda potensi. Kami yakin proses kontes demokrasi mengahasilkan pemimpin-pemimpin baru. Saya selesai tugasnya 2018, tapi selama satu tahun itu menemukan, satu optimisme ekomomis Indonesia, Jakarta akan terus bertumbuh," ujarnya.

Selain itu, Sandiaga mengatakan munculnya dua tokoh muda ini akan menjadi harapan baru, seperti halnya dirinya saat mencalonkan diri sebagai Wakil Gubernur DKI Jakarta.

"Menurut saya tokoh-tokoh muda ini tentunya harapan baru bagi masyarakat.  Dan demokratis berhasil satu solusi terutama bidang ekonomi. Sama seperti lima tahun lalu 2017, waktu saya maju harapan masyarakat Jakarta adalah lapangan pekerjaan tercipta dan juga harga bahan pokok terjangkau," kata dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bersengketa di MK, Penetapan Kursi DPRD Bangka Belitung Tertunda

Bersengketa di MK, Penetapan Kursi DPRD Bangka Belitung Tertunda

Regional
Banjir Luwu, Korban Meninggal Jadi 10 Orang, 2 Masih Dicari

Banjir Luwu, Korban Meninggal Jadi 10 Orang, 2 Masih Dicari

Regional
Capaian Keuangan Sumsel, Nilai Ekspor 503,09 Juta Dollar AS hingga NTUP Naik 1,5 Persen 

Capaian Keuangan Sumsel, Nilai Ekspor 503,09 Juta Dollar AS hingga NTUP Naik 1,5 Persen 

Regional
Pemprov Sumsel dan Pemerintah Kanada Perkuat Kerja Sama Tangani Perubahan Iklim lewat Sektor Pertanian

Pemprov Sumsel dan Pemerintah Kanada Perkuat Kerja Sama Tangani Perubahan Iklim lewat Sektor Pertanian

Regional
Gempa Bumi Magnitudo 4,9 Guncang Sumba Barat Daya NTT

Gempa Bumi Magnitudo 4,9 Guncang Sumba Barat Daya NTT

Regional
Seorang Ibu di Kupang Potong Tangan Anaknya hingga Nyaris Putus

Seorang Ibu di Kupang Potong Tangan Anaknya hingga Nyaris Putus

Regional
Aktivitas Gunung Ile Lewotolok Meningkat dalam Tiga Hari Terakhir, Status Siaga

Aktivitas Gunung Ile Lewotolok Meningkat dalam Tiga Hari Terakhir, Status Siaga

Regional
3 Tahun Bersembunyi Usai Membakar Rumah dan Sepeda Motor, 7 Pria di NTT Serahkan Diri ke Polisi

3 Tahun Bersembunyi Usai Membakar Rumah dan Sepeda Motor, 7 Pria di NTT Serahkan Diri ke Polisi

Regional
Jaksa Beberkan Dugaan Korupsi Kades Wailebe NTT yang Ditetapkan Jadi Tersangka

Jaksa Beberkan Dugaan Korupsi Kades Wailebe NTT yang Ditetapkan Jadi Tersangka

Regional
Perkembangan Situasi di Intan Jaya, TNI-Polri Berhasil Evakuasi Jenazah Warga yang Ditembak KKB

Perkembangan Situasi di Intan Jaya, TNI-Polri Berhasil Evakuasi Jenazah Warga yang Ditembak KKB

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Malam Ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Malam Ini Hujan Ringan

Regional
Antisipasi Meroketnya Harga Pangan, Alokasi Pupuk Ditambah 9,55 Juta Ton

Antisipasi Meroketnya Harga Pangan, Alokasi Pupuk Ditambah 9,55 Juta Ton

Regional
KPU Sikka Tetapkan 35 Caleg Terpilih Periode 2024-2029, Ini Daftarnya

KPU Sikka Tetapkan 35 Caleg Terpilih Periode 2024-2029, Ini Daftarnya

Regional
Perempuan di Bawah Umur Diperkosa 7 Pria di Pantai, Sempat Dicekoki Miras

Perempuan di Bawah Umur Diperkosa 7 Pria di Pantai, Sempat Dicekoki Miras

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com