Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
KILAS DAERAH

Ingin UMKM Kota Metro Tembus Pasar Nasional, Wali Kota Wahdi Jajaki Kerja Sama dengan Pemprov DKI Jakarta

Kompas.com - 24/03/2022, 13:37 WIB
Dwi NH,
Mikhael Gewati

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Wali Kota Metro Wahdi Siradjudin terus berupaya memasarkan potensi berbagai usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) di wilayahnya agar dapat menembus pasar nasional atau go-nasional.

Adapun upaya tersebut dilakukan pihaknya melalui kerja sama dengan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Daerah Khusus Ibu Kota (DKI) Jakarta.

"Kami mencoba untuk meneruskan penjajakan kerja sama dalam pemasaran UMKM Kota Metro dengan DKI Jakarta," jelas Wahdi dalam siaran pers yang diterima Kompas.com, Kamis (24/3/2022).

Pernyataan tersebut ia sampaikan saat mengunjungi Gubernur DKI Anies Baswedan di Balai Kota, Rabu (23/2/2022). Dalam kunjungan ini, Wahdi didampingi oleh Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Metro Silfia Naharani dan Kepala Dinas (Kadis) Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Metro Subehi.

Baca juga: Ini Harapan Wagub terhadap Penjabat Gubernur DKI Jakarta

Pada kesempatan tersebut, orang nomor satu di Metro itu mengungkapkan, pihaknya juga ingin menimba pengalaman dari Anies dalam membangun kolaborasi antar-stakeholders sebagai upaya memajukan daerah.

Menanggapi maksud kedatangan Wahdi, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan memberikan respons positif terhadap upaya Wali Kota dan Dekranasda Kota Metro dalam mempromosikam produk-produk UMKM di wilayah mereka.

"Saat ini terdapat banyak produk UMKM dari berbagai daerah yang masuk ke Jakarta. Suplai produk UMKM terbanyak yang masuk ke Jakarta dari wilayah-wilayah Sumatera, khususnya berasal Lampung," imbuhnya.

Baca juga: Memajukan UMKM untuk Mengurangi Ketimpangan

Sebagai informasi, pada akhir pertemuan, Anies diundang secara terbuka oleh Wali Kota Metro Wahdi Siradjudin untuk melihat dan membantu pemasaran potensi daerah Metro.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
'Bullying' Suporter Persib Bandung, 2 Warga Solo Ditangkap

"Bullying" Suporter Persib Bandung, 2 Warga Solo Ditangkap

Regional
50 Rumah Warga Terdampak Banjir Lahar Gunung Lewotobi NTT

50 Rumah Warga Terdampak Banjir Lahar Gunung Lewotobi NTT

Regional
Siap Gencarkan Sport Tourism, Specta Jateng Open Tennis Tournament 2024 Disambut Antusias

Siap Gencarkan Sport Tourism, Specta Jateng Open Tennis Tournament 2024 Disambut Antusias

Regional
Polisi Tangkap 14 Orang Geng Motor Pelaku Tawuran yang Tewaskan Pelajar SMA

Polisi Tangkap 14 Orang Geng Motor Pelaku Tawuran yang Tewaskan Pelajar SMA

Regional
Tawuran Geng Motor Tewaskan 1 Pelajar SMA, Dipicu Saling Tantang di Medsos

Tawuran Geng Motor Tewaskan 1 Pelajar SMA, Dipicu Saling Tantang di Medsos

Regional
Pembeli Timah Ilegal di Sungai Bangka Ditangkap, Total Ada 14 Tersangka

Pembeli Timah Ilegal di Sungai Bangka Ditangkap, Total Ada 14 Tersangka

Regional
Geng Motor Tawuran di Bandar Lampung, 1 Korban Siswa SMA Tewas

Geng Motor Tawuran di Bandar Lampung, 1 Korban Siswa SMA Tewas

Regional
Wilayah Terdampak Longsor dan Banjir Luwu Terisolasi, Pemprov Sulsel Salurkan Bantuan dengan Helikopter

Wilayah Terdampak Longsor dan Banjir Luwu Terisolasi, Pemprov Sulsel Salurkan Bantuan dengan Helikopter

Regional
Calon Independen di Pilkada Nagekeo Wajib Kantongi 11.973 Dukungan

Calon Independen di Pilkada Nagekeo Wajib Kantongi 11.973 Dukungan

Regional
Mahasiswa Unlam Hilang Saat Reboisasi di Hutan Kapuas Kalteng

Mahasiswa Unlam Hilang Saat Reboisasi di Hutan Kapuas Kalteng

Regional
Curug Putri Carita di Pandeglang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Curug Putri Carita di Pandeglang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Regional
ART di Sukabumi Tewas Diduga Dibunuh di Rumah Majikan, Pelaku Ditangkap Dalam Bus

ART di Sukabumi Tewas Diduga Dibunuh di Rumah Majikan, Pelaku Ditangkap Dalam Bus

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com