Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Fakta Menarik Sungai Kapuas, Sungai Terpanjang di Indonesia

Kompas.com - 15/01/2022, 19:13 WIB
Puspasari Setyaningrum

Penulis

KOMPAS.com - Sungai Kapuas merupakan sebuah sungai besar yang mengalir di Pulau Kalimantan.

Sungai ini dikenal memiliki daya tarik wisata dan digunakan sebagai jalur transportasi perairan sejak zaman dahulu.

Baca juga: Sebuah Kapal Tongkang Terbakar di Sungai Kapuas, Tiga Awak Jadi Korban

Menjadi sungai yang namanya tersohor, berikut beberapa fakta menarik Sungai Kapuas yang wajib Anda tahu.

Baca juga: Sebuah Speedboat Tenggelam di Sungai Kapuas Pontianak, 2 Orang Hilang

1. Merupakan Sungai Terpanjang di Indonesia

Melansir laman Bobo.id, Sungai Kapuas di Pulau Kalimantan dikenal sebagai sungai terpanjang di Indonesia.

Baca juga: Jokowi Minta KLHK dan Perusahaan Swasta Tanam Pohon di Sungai Kapuas dan Melawi

Panjang Sungai Kapuas mencapai 1.143 kilometer dengan hulu di Pegunungan Muller dan hilirnya di Selat Karimata.

Hal ini menjadikan sungai ini menjadi salah satu aspek penting yang mempengaruhi kehidupan masyarakat di sekitarnya.

2. Asal Nama Sungai Kapuas

Nama sungai terpanjang di Indonesia ini diambil dari nama daerah yang kini dikenal sebagai Kapuas Hulu.

Namun beberapa warga lokal menyebut sungai ini dengan nama lain yaitu Sungai Kapuas Buhung.

Sungai ini juga sering disebut dengan Sungai Batang Lawai (Laue).

3.Merupakan Sungai Permanen

Berdasarkan debit airnya, Sungai Kapuas merupakan jenis sungai permanen atau perenial
Sungai Kapuas disebut sungai permanen atau perenial karena debit airnya relatif stabil sepanjang tahun.

Melansir laman mmc.kalteng.go.id, kondisi lingkungan ini juga berpengaruh pada cara masyarakat dalam memanfaatkan dan memelihara alur sungai.

Karena panjangnya alur sungai, masyarakat diminta untuk melakukan pemeliharaan agar alur sungai terhindar dari kerusakan, baik kerusakan secara alamiah maupun kerusakan karena aktivitas manusia.

4.Tempat Hidup lebih dari 250 Spesies

Melansir dari Antara, Sungai Kapuas menjadi tempat hidup lebih dari 250 spesies air tawar termasuk ikan arwana.

Melansir Tribun Pontianak, beberapa jenis ikan air tawar seperti arwana super red, ikan belidak, ikan ketutuk, ikan kapas, ikan bauk pipih dilaporkan sudah sulit ditemukan.

Pemerintah setempat telah melakukan program pelestarian dengan beberapa strategi dengan menetapkan beberapa danau lindung terbatas sebagai tempat aman bagi ikan untuk berkembang biak.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

3 Kader Demokrat Berebut Restu AHY di Pilkada Sumsel, Cik Ujang Klaim Sudah Kantongi Rekomendasi

3 Kader Demokrat Berebut Restu AHY di Pilkada Sumsel, Cik Ujang Klaim Sudah Kantongi Rekomendasi

Regional
Eks Komisioner KPU Konsultasi Calon Independen Pilkada Magelang

Eks Komisioner KPU Konsultasi Calon Independen Pilkada Magelang

Regional
Setelah Gerindra, Rektor Unsa Daftar Maju Pilkada ke PSI

Setelah Gerindra, Rektor Unsa Daftar Maju Pilkada ke PSI

Regional
Terima Pendaftaran Pilkada Manokwari, PDI-P: Kami Tak Koalisi dengan PKS

Terima Pendaftaran Pilkada Manokwari, PDI-P: Kami Tak Koalisi dengan PKS

Regional
Sepasang Calon Perseorangan Mendaftar di Pilkada Pangkalpinang

Sepasang Calon Perseorangan Mendaftar di Pilkada Pangkalpinang

Regional
Telan Anggaran Rp 6,79 Miliar, Perbaikan Jembatan Sungai Babon Semarang-Demak Dikebut

Telan Anggaran Rp 6,79 Miliar, Perbaikan Jembatan Sungai Babon Semarang-Demak Dikebut

Regional
5 Orang Diperiksa, Penemuan Pria Berlumpur dan Tangan Terikat di Sungai Semarang Masih Misteri

5 Orang Diperiksa, Penemuan Pria Berlumpur dan Tangan Terikat di Sungai Semarang Masih Misteri

Regional
Rumah Terancam Disita Bank, Korban Penipuan Katering Buka Puasa Masjid Sheikh Zayed Solo Buka Donasi

Rumah Terancam Disita Bank, Korban Penipuan Katering Buka Puasa Masjid Sheikh Zayed Solo Buka Donasi

Regional
Cerobong Asap Terbakar, Pabrik Tahu di Kabupaten Semarang Ludes Dilalap Api

Cerobong Asap Terbakar, Pabrik Tahu di Kabupaten Semarang Ludes Dilalap Api

Regional
Pendaftaran PPS 301 Desa di Magelang Diperpanjang, Apa Penyebabnya?

Pendaftaran PPS 301 Desa di Magelang Diperpanjang, Apa Penyebabnya?

Regional
Kaesang Pangarep Tergetkan PSI Menang di Pilkada Solo

Kaesang Pangarep Tergetkan PSI Menang di Pilkada Solo

Regional
4 Hari Kandas, 2 Kapal Kargo di Pelabuhan Pangkalbalam Diselamatkan

4 Hari Kandas, 2 Kapal Kargo di Pelabuhan Pangkalbalam Diselamatkan

Regional
Gunung Ibu Meletus 2 Kali Kamis Petang, Status Siaga

Gunung Ibu Meletus 2 Kali Kamis Petang, Status Siaga

Regional
Makan Tanpa Bayar di Warung, 2 Preman Ngaku yang Punya Lampung

Makan Tanpa Bayar di Warung, 2 Preman Ngaku yang Punya Lampung

Regional
Jasad Pria Tanpa Identitas Ditemukan Mengambang di Muara Sungai Asemdoyong Pemalang

Jasad Pria Tanpa Identitas Ditemukan Mengambang di Muara Sungai Asemdoyong Pemalang

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com