Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video Viral Buaya Sepanjang 2 Meter Berkeliaran di Dermaga, Warga Kota Agung Geger

Kompas.com - 30/12/2021, 11:39 WIB
Tri Purna Jaya,
Dheri Agriesta

Tim Redaksi

LAMPUNG, KOMPAS.com - Kemunculan seekor buaya berukuran besar menggegerkan warga sekitar Dermaga Kota Agung, Kabupaten Tanggamus, Lampung.

Buaya yang diperkirakan berukuran mencapai dua meter itu muncul di permukaan perairan dermaga pada Rabu (29/12/2021) petang.

Video kemunculan buaya itu dibagikan sejumlah masyarakat di media sosial Facebook dan viral.

Dalam salah satu video yang viral, terlihat seekor buaya muncul ke permukaan perairan yang penuh sampah. Terdengar suara warga sembari menunjuk buaya itu.

Tak lama muncul ke permukaan, buaya itu lalu menghilang ke dalam air.

Baca juga: Diduga Mangsa Puluhan Bebek, Buaya Muara Ditangkap Petugas Damkar di Irigasi

Kapolsek Kota Agung AKP Sugeng Sumanto mengatakan, akibat kemunculan hewan tersebut, banyak warga berdatangan ke lokasi untuk mengambil foto dan video.

"Kami bubarkan karena menimbulkan kerumunan, karena ini masih pandemi," kata Sugeng dalam keterangan tertulis, Kamis (30/12/2021).

Menurut Sugeng, seorang warga melihat buaya itu hilir mudik di dermaga satu. Setelah itu, warga tersebut melaporkan temuan tersebut.

Berdasarkan laporan dan video dari warga, buaya itu diperkirakan berukuran dua meter.

"Ada satu ekor, berukuran cukup besar mencapai 2 meter," kata Sugeng.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tawuran Antarsekolah di Purworejo, 12 Siswa Diamankan, 5 Jadi Tersangka

Tawuran Antarsekolah di Purworejo, 12 Siswa Diamankan, 5 Jadi Tersangka

Regional
Update Penjaringan Parpol di Pilkada Brebes, Ada Nama Paramitha Widya Kusuma

Update Penjaringan Parpol di Pilkada Brebes, Ada Nama Paramitha Widya Kusuma

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Senin 6 Mei 2024, dan Besok : Berawan Sepanjang Hari

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Senin 6 Mei 2024, dan Besok : Berawan Sepanjang Hari

Regional
BMKG: Gempa M 5,8 di Seram Timur Maluku Dipicu Aktivitas Sesar Naik

BMKG: Gempa M 5,8 di Seram Timur Maluku Dipicu Aktivitas Sesar Naik

Regional
Aziz Minta Restu di Hadapan Massa, Terkait Pilkada Magelang?

Aziz Minta Restu di Hadapan Massa, Terkait Pilkada Magelang?

Regional
Cerita Awal Mula Marliah Pensiunan PNS Tiba-tiba Jadi WNA Malaysia

Cerita Awal Mula Marliah Pensiunan PNS Tiba-tiba Jadi WNA Malaysia

Regional
Gempa M 5,8 Guncang Seram Bagian Timur Maluku, Tak Berisiko Tsunami

Gempa M 5,8 Guncang Seram Bagian Timur Maluku, Tak Berisiko Tsunami

Regional
Pencarian Pria yang Hilang Diterkam Buaya di Ende Berlanjut

Pencarian Pria yang Hilang Diterkam Buaya di Ende Berlanjut

Regional
WN Papua Nugini Ditangkap karena Membawa Dua Butir Amunisi

WN Papua Nugini Ditangkap karena Membawa Dua Butir Amunisi

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Senin 6 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Senin 6 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Senin 6 Mei 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Senin 6 Mei 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Senin 6 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Senin 6 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Petir

Regional
Gempa M 6,1 Guncang Bula

Gempa M 6,1 Guncang Bula

Regional
Suami di Karimun Bunuh Istri Pakai Batang Sikat Gigi

Suami di Karimun Bunuh Istri Pakai Batang Sikat Gigi

Regional
Maju Pilkada Maluku, Eks Pangdam Pattimura Daftar Cagub ke 5 Parpol

Maju Pilkada Maluku, Eks Pangdam Pattimura Daftar Cagub ke 5 Parpol

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com