Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Toko Sembako Bisnis Sampingan Jual Miras, Polisi Kesulitan Bongkar Transaksinya

Kompas.com - 05/08/2021, 15:02 WIB
Irwan Nugraha,
Aprillia Ika

Tim Redaksi

TASIKMALAYA, KOMPAS.com - Sebuah toko sembako di Kecamatan Cibeureum, Kota Tasikmalaya, Jawa Barat, digerebek polisi dan ditemukan puluhan botol minuman keras (Miras) berbagai merk untuk dijual.

Pemilik beralasan menjual miras untuk bisa cepat mendapatkan keuntungan besar karena terimbas pandemi Covid-19 yang melanda sekarang ini.

Barang dagangan sembako di tokonya sulit terjual dan memilih sampingan menjual miras karena mudah dijual dengan cepat kepada para pelanggannya dari kalangan muda-mudi.

"Sejak pandemi ini (jual miras), terimbas Covid-19 jadi jualan miras karena mudah dapat untung dan cepat dijualnya," jelas HN (45), seorang wanita pemilik toko sembako tersebut di lokasi penggerebekan.

Baca juga: Tangis Haru Pedagang Ayam Penyet, Dagangannya Diborong Anak-anak Muda, lalu Dibagikan Gratis ke Warga

Kepala Sabhara Polresta Tasikmalaya, AKP Yusuf Ruhiman, mengaku awalnya kesulitan membongkar bisnis miras dengan kedok toko sembako yang dilakukan oleh pelaku.

Soalnya, di toko tersebut tak terlihat transaksi secara langsung perdagangan miras karena barang dagangan yang dipajang di tempat itu semuanya berjenis kebutuhan pokok masyarakat.

Namun, setelah mendapatkan informasi dari kalangan muda yang suka mengonsumsi miras, membenarkan bahwa di toko tersebut menjual miras selain jenis dagangan sembako yang terpajang.

Baca juga: Aksi Kades Bagi Bansos Door-to-door, Pastikan Tepat Sasaran dan Tak Dipotong

"Berawal dari laporan warga adanya dugaan perdagangan miras di wilayah Kecamatan Cibeurum, Kota Tasikmalaya. Kami sempat kesulitan, tapi mencoba memancing dengan pura-pura membeli miras berbekal informasi dari para pemuda sekitar, kami pun berhasil menggerebeknya dan menemukan 35 botol miras berbagai merk," jelas Yusuf kepada wartawan di kantornya, Kamis (5/8/2021) pagi.

Cara penjualan miras oleh wanita pemilik toko tersebut dilakukan dengan bertemu langsung pemesannya di tempat yang telah disepakati.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jaksa Beberkan Dugaan Korupsi Kades Wailebe NTT yang Ditetapkan Jadi Tersangka

Jaksa Beberkan Dugaan Korupsi Kades Wailebe NTT yang Ditetapkan Jadi Tersangka

Regional
Perkembangan Situasi di Intan Jaya, TNI-Polri Berhasil Evakuasi Jenazah Warga yang Ditembak KKB

Perkembangan Situasi di Intan Jaya, TNI-Polri Berhasil Evakuasi Jenazah Warga yang Ditembak KKB

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Malam Ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Malam Ini Hujan Ringan

Regional
Antisipasi Meroketnya Harga Pangan, Alokasi Pupuk Ditambah 9,55 Juta Ton

Antisipasi Meroketnya Harga Pangan, Alokasi Pupuk Ditambah 9,55 Juta Ton

Regional
KPU Sikka Tetapkan 35 Caleg Terpilih Periode 2024-2029, Ini Daftarnya

KPU Sikka Tetapkan 35 Caleg Terpilih Periode 2024-2029, Ini Daftarnya

Regional
Perempuan di Bawah Umur Diperkosa 7 Pria di Pantai, Sempat Dicekoki Miras

Perempuan di Bawah Umur Diperkosa 7 Pria di Pantai, Sempat Dicekoki Miras

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Regional
Cerita Erik 20 Tahun Jadi Relawan Tagana demi Kemanusiaan

Cerita Erik 20 Tahun Jadi Relawan Tagana demi Kemanusiaan

Regional
50 Caleg Terpilih di Kabupaten Semarang Ditetapkan, Ini Rinciannya

50 Caleg Terpilih di Kabupaten Semarang Ditetapkan, Ini Rinciannya

Regional
Wakil Bupati Sumbawa Daftar Penjaringan Cabub di Partai Nasdem

Wakil Bupati Sumbawa Daftar Penjaringan Cabub di Partai Nasdem

Regional
Respons NasDem soal Kantornya di Labuhanbatu Disita KPK

Respons NasDem soal Kantornya di Labuhanbatu Disita KPK

Regional
Kasus Suami di Ciamis Bunuh dan Mutilasi Istri, Potongan Tubuh Dikumpulkan di Pos Ronda

Kasus Suami di Ciamis Bunuh dan Mutilasi Istri, Potongan Tubuh Dikumpulkan di Pos Ronda

Regional
Anies Minta Grup Jangan Bubar, Perjuangan Belum Selesai

Anies Minta Grup Jangan Bubar, Perjuangan Belum Selesai

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com