Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Curhat Warga Semarang, Belum Kerja Sudah Pusing karena Terjebak Macet Berjam-jam

Kompas.com - 17/01/2024, 14:52 WIB
Muchamad Dafi Yusuf,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

SEMARANG, KOMPAS.com - Kemacetan yang terjadi di Jalan Randugarut, Kecamatan Tugu, Kota Semarang, Jawa Tengah (Jateng) membuat para pengendara pusing tak karuan.

Salah satunya yakni Aden (32), warga Mangkang yang mengaku sering terjebak macet di Jalan Randugarut ketika berangkat kerja. 

"Lumayan buat pusing," kata Aden saat dikonfirmasi soal kemacetan tersebut, Rabu (17/1/2024). 

Baca juga: Kronologi Kecelakaan Maut yang Menewaskan Driver Ojol di Jalan Sultan Agung Semarang

Dia berharap kepada pemerintah agar senantiasa mengedepankan perencanaan yang matang agar tidak menyebabkan kemacetan yang menyebabkan terganggunya akses para pengguna jalan.

"Tadi keluar rumah sudah macet. Berangkat jam 10 siang, jadi molor satu jam karena terjebak macet," katanya lagi.

Menurutnya, kemacetan di Jalan Randugarut juga diperparah dengan adanya truk yang ikut melintas di jalan tersebut. Seharusnya, lanjut Aden, truk bisa lewat Tol Mangkang. 

"Kalau perlu truk wajib masuk tol. Tadi truk banyak banget. Akhirnya yang sepeda motor juga ikut terjebak macet cukup panjang," paparnya. 

Baca juga: Jalan Randugarut Semarang Macet Parah, Warga Rela Angkat Motor ke Trotoar untuk Putar Balik


Mengambil rute alternatif

PUTAR BALIK: Pengendara rela angkat sepeda motor melalui trotoar agar bisa putar balik di Jalan Randugarut, Kecamatan Tugu, Kota Semarang, Jawa Tengah.Instagram PUTAR BALIK: Pengendara rela angkat sepeda motor melalui trotoar agar bisa putar balik di Jalan Randugarut, Kecamatan Tugu, Kota Semarang, Jawa Tengah.

Hal yang sama juga diungkapkan Afif (30), warga Ngaliyan, Semarang yang bekerja di Kawasan Industri Wijayakusuma, Semarang. 

Hampir setiap hari dia melewati Jalan Randugarut.

Untuk mengantisipasi kemacetan, Afif terpaksa berangkat lebih pagi agar tak terlambat kerja. 

"Tadi saya kejebak macet satu jam," ucapnya. 

Danang (30) salah satu pengendara yang melintas di jalan tersebut mengaku terjebak cukup lama. Hal itu membuatnya terpaksa mengambil jalan alternatif lain. 

"Akhirnya saya lewat jalan dari Pasar Mangkang," jelasnya.

Dia berharap agar perbaikan gorong-gorong di Jalan Randugarut itu segera selesai.

Halaman:


Terkini Lainnya

Aktivis Fatayat NU Jatim Berebut Rekom Nasdem untuk Pilkada Jember

Aktivis Fatayat NU Jatim Berebut Rekom Nasdem untuk Pilkada Jember

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 1 Juni 2024, dan Besok : Siang Ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 1 Juni 2024, dan Besok : Siang Ini Hujan Ringan

Regional
Kesaksian Kembaran Korban Pelajar SMP yang Dikeroyok hingga Meninggal di Kota Batu

Kesaksian Kembaran Korban Pelajar SMP yang Dikeroyok hingga Meninggal di Kota Batu

Regional
Pemkot Tangerang Siapkan Belasan Hotel untuk Sukseskan Popda XI Banten 2024

Pemkot Tangerang Siapkan Belasan Hotel untuk Sukseskan Popda XI Banten 2024

Regional
Gunung Lewotobi Laki-Laki 3 Kali Meletus pada Sabtu Pagi

Gunung Lewotobi Laki-Laki 3 Kali Meletus pada Sabtu Pagi

Regional
Bupati Sebut Oknum Kades Terlibat dalam Kasus Pungli di Satpol PP Kebumen

Bupati Sebut Oknum Kades Terlibat dalam Kasus Pungli di Satpol PP Kebumen

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 1 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 1 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 1 Juni 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 1 Juni 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 1 Juni 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 1 Juni 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Ringan

Regional
Berawal dari Kecurigaan Sang Ibu, Siswi SD di Ambon Diperkosa Oknum Polisi Berulang Kali

Berawal dari Kecurigaan Sang Ibu, Siswi SD di Ambon Diperkosa Oknum Polisi Berulang Kali

Regional
Warga Aceh Timur Takut Beraktivitas Usai Harimau Mangsa Sapi di Kebun

Warga Aceh Timur Takut Beraktivitas Usai Harimau Mangsa Sapi di Kebun

Regional
20 Persen Siswa SD di Padang Merokok

20 Persen Siswa SD di Padang Merokok

Regional
Satu Pelaku Penyerangan Satpam SMPN 1 Kasihan Bantul Anak Putus Sekolah, Ini Perannya

Satu Pelaku Penyerangan Satpam SMPN 1 Kasihan Bantul Anak Putus Sekolah, Ini Perannya

Regional
Entaskan Geng Motor dan Kenakalan Remaja, Walkot Pematangsiantar: Deteksi Awal Terlihat di Sekolah

Entaskan Geng Motor dan Kenakalan Remaja, Walkot Pematangsiantar: Deteksi Awal Terlihat di Sekolah

Kilas Daerah
Oknum Polisi Pemerkosa Siswi SD di Ambon Terancam 20 Tahun Penjara

Oknum Polisi Pemerkosa Siswi SD di Ambon Terancam 20 Tahun Penjara

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com